Anda di halaman 1dari 2

KUALIFIKASI TENAGA AHLI PEMBERDAYAAN, PENDAMPING DESA DAN

PENDAMPING LOKAL DESA


A. TENAGA AHLI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (Berkedudukan di Kabupaten/Kota) (Kode 01)
1. Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu;
2. Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 adalah 4 (empat) tahun dan
D III adalah 6 (enam) tahun;
3. Berpengalaman dalam berkerjasama dengan aparat pemerintah daerah kabupaten/kota;
4. Berpengalaman melakukan pelatihan masyarakat, pendampingan dan advokasi masyarakat desa
serta memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa;
5. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
6. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
7. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
8. Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan;
9. Usia maksimal 50 tahun (1 September 2015).
B. TENAGA AHLI INFRASTRUKTUR DESA Berkedudukan di Kabupaten/Kota) (Kode 02)
1. Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu teknik sipil;
2. Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 adalah 4 (empat) tahun dan
D III adalah 6 (enam) tahun;
3. Berpengalaman dalam berkerjasama dengan aparat pemerintah daerah kabupaten/kota;
4. Berpengalaman dalam memfasilitasi perencanaan, pelaksanaan dan kontrol pekerjaan teknik dalam
rangka pembangunan sarana-prasarana desa;
5. Berpengalaman melakukan pelatihan masyarakat, pendampingan dan advokasi masyarakat desa
serta memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa;
6. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
7. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
8. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
9. Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan;
10. Usia maksimal 50 tahun (1 September 2015).
C. TENAGA AHLI PEMBANGUNAN PARTISIPATIF (Berkedudukan di Kabupaten/Kota) (Kode 03)
1. Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu;
2. Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 adalah 4 (empat) tahun dan
D III adalah 6 (enam) tahun;
3. Berpengalaman dalam berkerjasama dengan aparat pemerintah daerah kabupaten/kota;
4. Berpengalaman dalam memfasilitasi pengelolaan keuangan desa, menyusun rencana anggaran biaya
pembangunan desa;
5. Berpengalaman memfasilitasi pembangunan partisipatif, manajemen swakelola pembangunan desa
dan pengawasan berbasis komunitas;
6. Berpengalaman melakukan pelatihan masyarakat, pendampingan dan advokasi masyarakat desa
serta memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa;
7. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
8. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
9. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
10. Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan;
11. Usia maksimal 50 tahun (1 September 2015).
C. TENAGA AHLI PEMBERDAYAAN EKONOMI DESA (Berkedudukan di Kabupaten/Kota) (Kode 04)
1. Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu;
2. Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 adalah 4 (empat) tahun dan
D III adalah 6 (enam) tahun;
3. Berpengalaman dalam berkerjasama dengan aparat pemerintah daerah kabupaten/kota;
4. Berpengalaman dalam memfasilitasi pengembangan BUMDes, Usaha Ekonomi Desa, pengembangan
usaha kredit mikro dan pengembangan pemasaran hasil usaha di desa;
5. Berpengalaman melakukan pelatihan masyarakat, pendampingan dan advokasi masyarakat desa
serta memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa;
6. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
7. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
8. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
9. Usia maksimal 50 tahun (1 September 2015).

D. TENAGA AHLI PENGEMBANGAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA (Berkedudukan di Kabupaten/Kota)


(Kode 05)
1.
2.

Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu;
Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 adalah 4 (empat) tahun dan
D III adalah 6 (enam) tahun;
3. Berpengalaman dalam berkerjasama dengan aparat pemerintah daerah kabupaten/kota;
4. Berpengalaman dalam memfasilitasi pengembangan TTG, Promosi TTG dan pendayagunaan TTG
dalam rangka pendayagunaan sumber daya desa;
5. Berpengalaman melakukan pelatihan masyarakat, pendampingan dan advokasi masyarakat desa
serta memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa;
6. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
7. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
8. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
9. Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan;
10. Usia maksimal 50 tahun (1 September 2015).
E. TENAGA AHLI PENGEMBANGAN PELAYANAN DASAR (Berkedudukan di Kabupaten/Kota) (Kode 06)
1.
2.

Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu;
Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 adalah 4 (empat) tahun dan
D III adalah 6 (enam) tahun;
3. Berpengalaman dalam berkerjasama dengan aparat pemerintah daerah kabupaten/kota;
4. Berpengalaman dalam memfasilitasi perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan pelayanan
dasar (pendidikan, kesehatan, pemberdayaan keluarga, penanggulangan kemiskinan, pemberdayaan
perempuan dan anak, pemberdayaan warga difabel dan kelompok marginal, penangganan konflik
sosial, pengembangan informasi desa;
5. Berpengalaman melakukan pelatihan masyarakat, pendampingan dan advokasi masyarakat desa
serta memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa;
6. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
7. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
8. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
9. Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan;
10. Usia maksimal 50 tahun (1 September 2015).
F. PENDAMPING DESA (Berkedudukan di Kecamatan) (Kode 07)
1. Pendidikan Srata 1 atau Diploma III dari semua bidang disiplin ilmu;
2. Pengalaman minimal di bidang pemberdayaan masyarakat untuk S-1 dengan pengalaman yang
relevan dengan program pemberdayaan masyarakat minimal 2 (dua) tahun atau D III adalah 4 (empat)
tahun;
3. Memiliki pengalaman dalam pengorganisasian ;
4. Memiliki pengetahuan, kemampuan dalam pemberdayaan masyarakat, ;
5. Mampu melakukan pendampingan usaha ekonomi desa
6. memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa dan
mengenal kultur budaya, tradisi serta kearifan lokal masyarakat setempat;
7. Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Power Point) dan
jaringan internet;
8. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
9. Mampu memfasilitasi dan berkerja sama dalam satu tim;
10. Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan;
11. Usia maksimal 45 tahun (1 September 2015).
G. PENDAMPING LOKAL DESA (Berkedudukan di Desa (Kode 08)
1. Pendidikan minimal Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) atau sederajat;
2. Diutamakan memiliki pengalaman berorganisasi dan akitf dalam kegiatan pembangunan dan
pemberdayaan masyarakat desa minimal 2 (dua) tahun, seperti pelatihan, kerja sosial, panitia
pembangunan maupun kegiatan lainnya yang relevan dengan kebutuhan pendampingan masyarakat;
3. memiliki kepekaan terhadap kebiasaan, adat istiadat juga nilai-nilai budaya masyarakat desa dan
mengenal kultur budaya, tradisi serta kearifan lokal masyarakat setempat termasuk didalamnya
dapat berkomunikasi dengan menggunakan bahasa daerah setempat;
4. Bertempat tinggal di salah satu desa lokasi dampingan atau di desa yang berdekatan dengan desadesa lokasi dampingan;
5. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil/Pegawai Negeri Sipil, Aparatur Pemerintahan
atau terikat kontrak dengan pekerjaan lainnya;
6. Usia minimal 25 tahun dan maksimal 45 tahun (1 September 2015).

Anda mungkin juga menyukai