Anda di halaman 1dari 18

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)

PERANGKAT PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


RPP
Mata Pelajaran: Matematika
Satuan Pendidikan: SMA / MA
Program: Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kelas/Semester: XII/1 (satu)
Sekolah: MA Gauts Abdurrazak NW Tumpang Sari

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Nama Sekolah
Mata Pelajaran
Kelas / Program
Semester

:
:
:
:

MA Gauts Abdurrazak NW Tumpang Sari


Matematika
XII/IPS
Ganjil

A.
B.
C.
D.
E.

Standar Kompetensi
: 1
Menggunakan konsep integral dalam pemecahan masalah.
Kompetensi Dasar
: 1.1 Memahami konsep integral tak tentu dan integral tentu.
Indikator
: 1
Merancang aturan integral tak tentu dari aturan turunan
Alokasi Waktu
: 10 Jam Pelajaran (5 pertemuan).
Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat :
a. Merancang aturan integral tak tentu dari aturan turunan. (Rasa ingin tahu, Mandiri, Kreatif,
Kerja keras. Demokratis.);
b. Meningkatkan sikap rasa ingin tahu, mandiri, kreatif, kerja keras, demokratis, terampil dan
tanggung jawab, seta rasa percaya diri yang tinggi dan jujur.
F.Materi Ajar
a. Integral tak tentu.
b. Integral tertentu.
G. Metode Pembelajaran
Menggunakan metode ceramah, tanya jawab, atau model pembelajaran kooperatif.
H. Sumber/Media Pembelajaran
Sumber :
-

Buku paket, yaitu buku Matematika SMA Kelas XII Program IPS (Yudhistira)

Buku referensi lain dan internet.

Alat :
- Laptop
I. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Pertemuan Pertama dan Kedua
KEGIATAN

GURU

SISWA

Pendahuluan

Guru memberi salam dan meyakinkan

Siswa menjawab salam dan siap untuk

bahwa siswa siap belajar.

belajar.

Guru mengajak siswa berdoa.

Siswa berdoa menurut keyakinan.

Guru

menanyakan

kabar

WAKTU

dan

Siswa menjawab panggilan guru.

kata

Mendengarkan kata-kata guru.

melakukan absensi kelas


Guru memberikan beberapa
motivasi.
Guru

menyampaikan

judul

materi dan menginformasikan

Mendengarkan guru.

cara

belajar yang dipakai.


Guru

mengajak

siswa

mengingat

kembali materi mengenai turunan dari

Mendengarkan

dan

memperhatikan

guru dan mengingat kembali materi men

10
menit

fungsi aljabar.
KEGIATAN

Inti

genai turunan dari fungsi aljabar..


GURU

SISWA

WAKTU

Eksplorasi :
Gutu memberikan stimulus berupa

Siswa mendengarkan dan mencatat,

pemberian materi oleh guru (selain itu

memperhatikan,

misalkan dalam bentuk lembar kerja,

mengerjakan atau melakukan apa yang

tugas mencari materi dari buku paket

diminta guru, kemudian bersama guru

atau buku-buku penunjang lain, dari

peserta didik

internet/materi

berhubungan

mengenai integral tak tentu, yang terdiri

dengan lingkungan, atau pemberian

dari pengertian integral tak tentu, rumus

contoh-contoh materi untuk dapat

dasar integral tak tentu, penggunaan

dikembangkan

konsep integral tak tentu.

40
menit

yang

peserta

didik,

dari

memahami

dan

mendiskusikan materi

media interaktif, dsb) mengenai cara


menentukan integral tak tentu dari
fungsi aljabar sederhana berdasarkan
aturan

pengintegralan,

kemudian

bersama guru peserta didik diminta


mendiskusikan

materi

mengenai

integral tak tentu, yang terdiri dari


pengertian integral tak tentu, rumus
dasar integral tak tentu, penggunaan
Konsep integral tak tentu.
Guru

menyuruh

Peserta

mengkomunikasikan

didik

secara lisan atau mempresentasikan

mengkomunikasikan secara lisan atau

mengenai cara menentukan integral tak

mempresentasikan

tentu dari fungsi aljabar sederhana.

menentukan integral

peserta

didik

mengenai

cara

tak tentu dari

Bersama guru peserta didik membahas

fungsi aljabar sederhana.

contoh dalam buku paket mengenai

Bersama peserta didik guru membahas

penentuan integral tak tentu.

contoh dalam buku paket mengenai


penentuan integral tak tentu.
Elaborasi :
Guru

Elaborasi :

menyuruh

peserta

didik

Peserta didik mengerjakan beberapa soal

mengerjakan beberapa soal mengenai

mengenai penentuan integral tak tentu

penentuan integral tak tentu sebagai

sebagai tugas individu.

tugas individu.
Guru bersama peserta didik secara

Peserta didik bersama guru secara

bersama-sama

bersama-sama membahas jawaban soal-

membahas

jawaban

soal-soal.
Guru

soal.

menyuruh

peserta

didik

mengerjakan beberapa soal latihan

Peserta didik mengerjakan beberapa soal


latihan sebagai tugas individu.

sebagai tugas individu.


Konfirmasi :

Konfirmasi :

Guru menyuruh siswa menyimpulkan

Siswa menyimpulkan tentang hal-hal

tentang hal-hal yang belum diketahui.

yang belum diketahui.

Guru menyuruh siswa menjelaskan

Siswa menjelaskan tentang hal-hal yang

tentang hal-hal yang belum diketahui.

belum diketahui.

KEGIATAN

Penutup

GURU

SISWA

Guru menyuruh peserta didik membuat

Peserta didik membuat rangkuman dari

rangkuman

materi mengenai pengertian integral tak

dari

materi

mengenai

WAKTU

pengertian integral tak tentu dari

tentu dari fungsi aljabar sederhana.

fungsi aljabar sederhana.

Peserta didik dan guru melakukan

Guru dan peserta didik melakukan

refleksi.

refleksi.

Peserta didik mencatat pekerjaan rumah

Guru memberikan pekerjaan rumah

(PR) yang dibrikan guru dari soal-soal

(PR)

latihan dalam buku paket.

berkaitan

dengan

pengertian

integral tak tentu dari fungsi aljabar

10
menit

sederhana dari soal-soal latihan dalam


buku paket.

Mendengarkan

guru

menyampaikan

Guru menyampaikan gambaran materi

gambaran materi selanjutnya

selanjutnya.
Menjawab salam dan membubarkan diri
Guru menyampaikan salam dan
membubarkan kelas

b. Pertemuan Ketiga dan Keempat


KEGIATAN

GURU

SISWA

Pendahuluan

Guru memberi salam dan meyakinkan

Siswa menjawab salam dan siap untuk

bahwa siswa siap belajar.

belajar.

Guru mengajak siswa berdoa.

Siswa berdoa menurut keyakinan.

Guru

menanyakan

kabar

dan

Siswa menjawab panggilan guru.

kata

Mendengarkan kata-kata guru.

WAKTU

melakukan absensi kelas


Guru memberikan beberapa

motivasi.
Guru

mengajak

peserta

didik

Mendengarkan guru dan mengingat

10

mengingat kembali mengenai turunan

kembali mengenai turunan fungsi aljabar

fungsi aljabar sederhana dan aturan

sederhana dan aturan pengintegralan

pengintegralan (integral tak tentu).

(integral tak tentu).

Membahas PR

Membahas PR bersama guru

KEGIATAN

Inti

GURU

SISWA

menit

WAKTU

Eksplorasi :
Gutu memberikan stimulus berupa

Siswa mendengarkan dan mencatat,

pemberian materi oleh guru (selain itu

memperhatikan,

misalkan dalam bentuk lembar kerja,

mengerjakan atau melakukan apa yang

tugas mencari materi dari buku paket

diminta guru, kemudian bersama guru

atau buku-buku penunjang lain, dari

peserta didik

internet/materi

berhubungan

mengenai integral tentu, yang terdiri dari

dengan lingkungan, atau pemberian

pengertian integral tentu, rumus-rumus

contoh-contoh materi untuk dapat

dasar integral tentu.

dikembangkan

yang

peserta

didik,

memahami

dan

mendiskusikan materi

dari

media interaktif, dsb) mengenai cara


menentukan integral tentu dari fungsi
aljabar sederhana berdasarkan aturan
pengintegralan,
guru

kemudian

peserta

didik

mendiskusikan

materi

integral

yang

tentu,

bersama
diminta
mengenai

terdiri

dari

pengertian integral tentu, rumus-rumus


dasar integral tentu.
Guru

menyuruh

peserta

didik

Peserta

didik

mengkomunikasikan

mengkomunikasikan secara lisan atau

secara lisan atau mempresentasikan

mempresentasikan

mengenai cara menentukan integral

mengenai

cara

menentukan integral tentu dari fungsi

tentu dari fungsi aljabar sederhana.

aljabar sederhana.

Bersama guru peserta didik membahas

Bersama peserta didik guru membahas

contoh dalam buku paket mengenai

contoh dalam buku paket mengenai

penentuan integral tentu.

penentuan integral tentu.


Elaborasi :
Guru

menyuruh

Elaborasi :
peserta

didik

Peserta didik mengerjakan beberapa soal

mengerjakan beberapa soal mengenai

mengenai

penentuan

penentuan integral tentu sebagai tugas

sebagai tugas individu.

integral

tentu

individu.
Guru bersama peserta didik secara

Peserta didik bersama guru secara

40
menit

bersama-sama

membahas

jawaban

soal-soal.
Guru

bersama-sama membahas jawaban soalsoal.

menyuruh

peserta

didik

mengerjakan beberapa soal latihan

Peserta didik mengerjakan beberapa soal


latihan sebagai tugas individu.

sebagai tugas individu.


Konfirmasi :

Konfirmasi :

Guru menyuruh siswa menyimpulkan

Siswa menyimpulkan tentang hal-hal

tentang hal-hal yang belum diketahui.

yang belum diketahui.

Guru menyuruh siswa menjelaskan

Siswa menjelaskan tentang hal-hal yang

tentang hal-hal yang belum diketahui.

belum diketahui.

KEGIATAN

Penutup

GURU

SISWA

Guru menyuruh peserta didik membuat

Peserta didik membuat rangkuman dari

rangkuman

materi mengenai pengertian integral

dari

materi

mengenai

pengertian integral tentu dari fungsi

WAKTU

tentu dari fungsi aljabar sederhana.

aljabar sederhana.
Guru dan peserta didik melakukan

Peserta didik dan guru melakukan

refleksi.

refleksi.

Guru memberikan pekerjaan rumah

Peserta didik mencatat pekerjaan rumah

(PR)

(PR) yang dibrikan guru dari soal-soal

berkaitan

dengan

pengertian

integral tak tentu dari fungsi aljabar

latihan dalam buku paket.

10
menit

sederhana dari soal-soal latihan dalam


buku paket.
Guru menyampaikan gambaran materi

Mendengarkan

guru

menyampaikan

selanjutnya.

gambaran materi selanjutnya

Guru menyampaikan salam dan

Menjawab salam dan membubarkan diri

membubarkan kelas
c. Pertemuan Kelima
KEGIATAN

GURU

SISWA

Pendahuluan

Guru memberi salam dan meyakinkan

Siswa menjawab salam dan siap untuk

bahwa siswa siap belajar.

belajar.

Guru mengajak siswa berdoa.

Siswa berdoa menurut keyakinan.

Guru

menanyakan

kabar

dan

Siswa menjawab panggilan guru.

kata

Mendengarkan kata-kata guru.

melakukan absensi kelas


Guru memberikan beberapa
motivasi.
Guru

mengajak

peserta

didik

Mendengarkan guru dan mengingat

WAKTU

10
menit

mengingat

kembali

mengenai

pengertian integral tak tentu dan

kembali mengenai pengertian integral


tak tentu dan integral tertentu.

integral tertentu.
Membahas PR
KEGIATAN

Inti

Membahas PR bersama guru


GURU

SISWA

WAKTU

Guru meminta peserta didik untuk

Peserta didik menyiapkan kertas ulangan

menyiapkan

dan peralatan tulis secukupnya di atas

Eksplorasi :
kertas

ulangan

dan

peralatan tulis secukupnya di atas meja

meja

karena akan diadakan ulangan harian.


Elaborasi :
Memberikan

Elaborasi :
atau

menyampaikan

kepada peserta didik lembar/butir soal

Menerima atau mencatat lembar/butir

soal ulangan harian.

ulangan harian.
Peserta didik diingatkan mengenai

Memperhatikan waktu pengerjaan soal

waktu pengerjaan soal ulangan harian,

ulangan harian, dan mengerjakan soal

serta diberi peringatan bahwa ada

ulangan harian

40
menit

sanksi bila peserta didik mencontek.


Guru

menyuruh

peserta

didik

Peserta didik mengumpulkan kertas

mengumpulkan kertas ulangan jika

ulangan jika waktu pengerjaan soal

waktu pengerjaan soal ulangan harian

ulangan harian telah selesai.

telah selesai.
Konfirmasi :

Konfirmasi :

Guru menyuruh siswa menyimpulkan

Siswa menyimpulkan tentang hal-hal

tentang hal-hal yang belum diketahui.

yang belum diketahui.

Guru menyuruh siswa menjelaskan

Siswa menjelaskan tentang hal-hal yang

tentang hal-hal yang belum diketahui.

belum diketahui.

KEGIATAN

Penutup

GURU

SISWA

Guru dan peserta didik melakukan

Peserta didik dan guru melakukan

refleksi.

refleksi.

Guru menyampaikan gambaran materi

Mendengarkan

selanjutnya,

gambaran materi selanjutnya

pengintegralan

yaitu
dengan

tentang

WAKTU

guru

menyampaikan

substitusi

aljabar.
Guru menyampaikan salam dan
membubarkan kelas

Menjawab salam dan membubarkan diri

10
menit

J. Penilaian
NO

Aspek yang dinilai

1.

Teknik Penilaian

Rasa ingin tahu

Waktu Penilaian

Pengamatan

Selama pembelajaran dan diskusi


Penyelesaian soal latihan

2.

Mandiri, kreatif, dan kerja keras

3.

Pengetahuan dan keterampilan

Pengamatan

Penyelesaian tugas dan ulangan

Tugas dan ulangan

matematika
K. Instrumen

Untuk merangsang pengetahuan awal siswa tentang fungsi dan turunannya, maka diberikan
contoh :

1 2 1
2
3
x x x
f ( x )=x32 x2 x1
'
31
21
1
f ( x )=3
2 (2 ) x
(1 ) x
f ' ( x )=3 x 4 + 4 x3 + x2
3 4 1
'
f ( x )= 4 + 3 + 2
x
x x
f ( x )=

1.

Selesaikan integral tak tentu berikut !

( x 2 +2 ) dx
( 102 x ) dx

a.
b.

2.

d.

Tentukan persamaan kurva


a.
b.

3.

c.

( x +2 )2 dx

( x +4 ) ( x5 ) dx e.
( 3 x 54 x 3+7 ) dx

y=f ( x ) jika diketahui :

y ' =4 x+3 dan kurva melalui titik (1, 5)


y ' =2 x+1 dan urva melalui titik (2, 7)

Hitunglah nilai tiap integral tentu berikut ini !


4

a.

t ( t2 )( t1 ) dt

( x 23 x +5 ) dx

(u2) du

1
3

b.

( x +1 )( x3 ) dx c.
d.

1
1

dp
p1
p2

e.

4.

Tentukan nilai a pada integral tentu

( x +2 ) dx=6

5.

Misalkan fungsi-fungsi

f ( x )=2 x dan

g ( x ) =3 x 24 didefinisikan dalam interval [0, 2].

a.

Hitunglah

f ( x)dx

c.

g( x )dx

d.

0
2

b.

Hitunglah

[ f ( x ) + g ( x ) ] dx
0
2

[ f ( x )g ( x ) ] dx
0

Senaru,

Oktober 2015

Guru Pamong,

Mahasiswa PPL,

Uswatun, S.Pd

Hisyam Raitu
Mengetahui,

NIM : 12 221 016

Kepala Sekolah,

Ahya Ulumuddin S.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Nama Sekolah
Mata Pelajaran
Kelas / Program
Semester
A. Standar Kompetensi
B. Kompetensi Dasar
C. Indikator

:
:
:
:

MA Gauts Abdurrazak NW Tumpang Sari


Matematika
XII/IPS
Ganjil

: 1.
Menggunakan konsep integral dalam pemecahan masalah.
: 1.2. Menghitung integral tak tentu dan integral tentu dari fungsi
aljabar sederhana.
: 1.
Menjelaskan teknik pengintegralan, yaitu substitusi dan
parsial

2.

Menghitung integral tak tentu dan integral tentu dari fungsi


aljabar dengan menggunakan teknik pengintegralan.
Jam pelajaran (5 pertemuan).

D. Alokasi Waktu
: 10
E. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat :
a. Memahami dan mampu menjelaskan bagaimana teknik pengintegralan, yaitu integral
Substitusi dan integral parsial.
b. Menanamkan nilai dari rasa ingin tahu, mandiri, kreatif, kerja keras, dan demokratis.
F.Materi Ajar
Teknik Pengintegralan:
o

Substitusi

Parsial

G. Metode Pembelajaran
Menggunakan metode ceramah, tanya jawab, atau model pembelajaran kooperatif.
H. Sumber/Media Pembelajaran
Sumber :
-

Buku paket, yaitu buku Matematika SMA Kelas XII Program IPS (Yudhistira)

Buku referensi lain dan internet.

Alat :
- Laptop
I. Langkah-langkah Kegiatan
a. Pertemuan Pertama, Kedua, tiga, empat dan lima.
KEGIATAN

GURU

SISWA

WAKTU

Pendahuluan

Guru memberi salam dan meyakinkan

Siswa menjawab salam dan siap

bahwa siswa siap belajar.

untuk belajar.

Guru mengajak siswa berdoa.

Siswa berdoa menurut keyakinan.

Guru menanyakan kabar dan melakukan

Siswa menjawab panggilan guru.

absensi kelas
Guru memberikan beberapa kata motivasi.

Mendengarkan kata-kata guru.

Guru mengajak peserta didik mengingat

Mendengarkan guru dan mengingat

kembali mengenai turunan fungsi aljabar

kembali mengenai turunan fungsi

sederhana

aljabar

dan

aturan

pengintegralan

(integral tak tentu).


KEGIATAN

Inti

sederhana

dan

Menit

aturan

pengintegralan (integral tak tentu ).

GURU

SISWA

WAKTU

Eksplorasi :
Gutu memberikan stimulus berupa

Siswa mendengarkan dan mencatat,

pemberian materi oleh guru (selain itu mis

memperhatikan,

alkan dalam bentuk lembar kerja,

mengerjakan atau melakukan apa

tugas mencari materi dari buku paket atau

yang

buku-buku

bersama

penunjang

10

lain,

dari

internet/materi yang berhubungan dengan

diminta
guru

mendiskusikan

memahami
guru,

kemudian

peserta
materi

dan

didik

mengenai

lingkungan, atau pemberian contoh-contoh

cara menentukan integral dengan

materi untuk dapat dikembangkan peserta

substitusi aljabar kemudian antara

didik, dari media interaktif, dsb) mengenai

peserta

cara menentukan integral dengan substitusi

mendiskusikan materi tersebut.

didik

dan

40
menit

guru

aljabar kemudian antara peserta didik dan


guru mendiskusikan materi tersebut .
Guru

menyuruh

peserta

didik

Peserta didik mengkomunikasikan

mengkomunikasikan secara lisan atau

secara lisan atau mempresentasikan

mempresentasikan

mengenai cara menentukan integral

mengenai

cara

menentukan integral dengan substitusi

dengan substitusi aljabar.

aljabar.
Guru

mengajak

peserta

didik secara

Peserta

didik

bersama-sama membahas contoh dalam

bersama-sama

buku paket mengenai penyelesaian soal-

dalam

soal integral dengan cara substitusi aljabar.

penyelesaian

buku

dan

guru

secara

membahas

contoh

paket
soal-soal

mengenai
integral

dengan cara substitusi aljabar.


Elaborasi :

Elaborasi :

Guru menyuruh peserta didik mengerjakan

Peserta didik mengerjakan beberapa

beberapa soal mengenai penyelesaian soal-

soal mengenai penyelesaian soal-

soal integral dengan cara substitusi aljabar

soal integral dengan cara substitusi

dari

aljabar dari

dalam buku paket sebagai tugas

dalam buku paket

individu.

sebagai tugas individu..

Guru bersama dan peserta didik secara

Peserta didik bersama guru secara

bersama-sama membahas jawaban soal-

bersama-sama membahas jawaban

soal dari dalam buku paket.

soal-soal dari dalam buku paket.

Guru menyuruh peserta didik mengerjakan

Peserta didik mengerjakan beberapa

beberapa

soal latihan sebagai tugas individu.

soal

latihan

sebagai

tugas

individu.
Konfirmasi :

Konfirmasi :

Guru menyuruh

menyimpulkan

Siswa menyimpulkan tentang hal-

tentang hal-hal yang belum diketahui.

hal yang belum diketahui.

Guru menyuruh siswa menjelaskan tentang

Siswa menjelaskan tentang hal-hal

hal-hal yang belum diketahui.

yang belum diketahui.

KEGIATAN

Penutup

siswa

GURU

SISWA

Guru menyuruh peserta didik membuat

Peserta didik membuat rangkuman

rangkuman

dari materi mengenai pengintegralan

dari

materi

mengenai

pengintegralan dengan substitusi aljabar

dengan substitusi aljabar

Guru dan peserta didik melakukan refleksi.

Peserta didik dan guru melakukan

Guru memberikan pekerjaan rumah (PR)

refleksi.

WAKTU

berkaitan dengan pengintegralan dengan

Peserta didik mencatat pekerjaan

substitusi aljabar dari soal-soal latihan

rumah (PR) yang dibrikan guru dari

dalam buku paket.

soal-soal latihan dalam buku paket.

Guru menyampaikan gambaran materi

Mendengarkan guru menyampaikan

selanjutnya.

gambaran materi selanjutnya

Guru menyampaikan salam dan

Menjawab salam dan membubarkan

membubarkan kelas
J. Penilaian
Teknik
: tugas individu.
Bentuk Instrumen
: uraian singkat.
Contoh Instrumen
:

10
menit

diri

Dengan metode substitusi hitunglah { Uji Kompetensi 1.4 halaman 15 }.


Senaru,

Oktober 2015

Guru Pamong,

Mahasiswa PPL,

Uswatun, S.Pd

Hisyam Raitu
Mengetahui,
Kepala Sekolah,

Ahya Ulumuddin S.Pd

NIM : 12 221 016

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Nama Sekolah
Mata Pelajaran
Kelas / Program
Semester

:
:
:
:

A. Standar Kompetensi
B. Kompetensi Dasar

:
:

C. Indikator

MA Gauts Abdurrazak NW Tumpang Sari


Matematika
XII/IPS
Ganjil
1.
Menggunakan konsep integral dalam pemecahan masalah.
1.3. Menggunakan integral untuk menghitung luas daerah di
bawah kurva.
1.
Menghitung integral tentu dari fungsi aljabar
2.
3.

D. Alokasi Waktu

Menghitung integral tentu dari fungsi aljabar


Merumuskan integral tentu untuk luas suatu daerah dan
menghitungnya.

E. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat :
a. Menggambarkan suatu daerah yang dibatasi oleh beberapa kurva.
b. Menggunakan integral tertentu untuk menghitung luas suatu daerah yang dibatasi oleh kurva
dan sumbu-sumbu pada koordinat.
c. Menanamkan nilai dari rasa ingin tahu, mandiri, kreatif, kerja keras, dan demokratis.
F.Materi Ajar
Penggunaan integral:
- Daerah yang dibatasi oleh beberapa kurva
- Luas daerah antara kurva dengan sumbu X.
- Luas daerah antara dua kurva.
G. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, diskusi.
H. Sumber/Media Pembelajaran
Sumber :
-

Buku paket, yaitu buku Matematika SMA Kelas XII Program IPS (Yudhistira)

Buku referensi lain dan internet.

Alat :
- Laptop
I. Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan Pertama, Kedua, tiga dan empat
KEGIATAN

GURU

SISWA

Pendahuluan

Guru memberi salam dan meyakinkan

Siswa menjawab salam dan siap

bahwa siswa siap belajar.

untuk belajar.

Guru mengajak siswa berdoa.

Siswa berdoa menurut keyakinan.

Guru menanyakan kabar dan melakukan

Siswa menjawab panggilan guru.

absensi kelas

WAKTU

Guru memberikan beberapa kata motivasi.

Mendengarkan kata-kata guru.

Guru mengajak peserta didik mengingat

Mendengarkan guru dan mengingat

kembali mengenai aturan pengintegralan

kembali

dan integral tertentu.

pengintegralan dan integral tertentu.

KEGIATAN

Inti

mengenai

GURU

aturan

SISWA

10
Menit
WAKTU

Eksplorasi :
Gutu memberikan stimulus berupa

Siswa mendengarkan dan mencatat,

pemberian materi oleh guru (selain itu mis

memperhatikan,

alkan dalam bentuk lembar kerja,

mengerjakan atau melakukan apa

tugas mencari materi dari buku paket atau

yang

buku-buku

bersama

penunjang

lain,

dari

diminta
guru

memahami
guru,

dan

kemudian

peserta

internet/materi yang berhubungan dengan

mendiskusikan

lingkungan, atau pemberian contoh-contoh

penggambaran suatu daerah yang

materi untuk dapat dikembangkan peserta

dibatasi oleh beberapa kurva dan

didik, dari media interaktif, dsb) mengenai

penggunaan integral tertentu untuk

penggambaran suatu daerah yang dibatasi

menghitung luas suatu daerah yang

oleh beberapa kurva dan penggunaan

dibatasi oleh kurva dan sumbu-

integral tertentu untuk menghitung luas

sumbu pada koordinat, kemudian

suatu daerah yang dibatasi oleh kurva dan

antara

sumbu-sumbu pada koordinat, kemudian

mendiskusikan materi tersebut.

antara

peserta

didik

dan

materi

didik

peserta

didik

mengenai

dan

guru

guru

mendiskusikan materi tersebut..


Guru

menyuruh

peserta

didik

Peserta didik mengkomunikasikan

mengkomunikasikan secara lisan atau

secara lisan atau mempresentasikan

mempresentasikan

mengenai

mengenai

cara

penggambaran

suatu

penggambaran suatu daerah yang dibatasi

daerah yang dibatasi oleh beberapa

oleh beberapa kurva dan penggunaan

kurva

integral tertentu untuk menghitung luas

tertentu

suatu daerah yang dibatasi oleh kurva dan

suatu daerah yang dibatasi oleh

sumbu-sumbu pada koordinat.

kurva

dan

penggunaan

untuk
dan

integral

menghitung

sumbu-sumbu

luas
pada

koordinat.
Guru

mengajak

peserta

didik secara

Peserta

didik

dan

guru

secara

membahas

contoh

bersama-sama membahas contoh dalam

bersama-sama

buku paket mengenai penentuan daerah

dalam

yang

penentuan daerah yang dibatasi oleh

dibatasi

oleh

beberapa

kurva,

buku

paket
kurva,

mengenai

mengenai penggunaan integral tertentu

beberapa

mengenai

dalam penghitungan luas daerah di atas

penggunaan integral tertentu dalam

sumbu X, penghitungan luas daerah di

penghitungan luas daerah di atas

bawah sumbu X, dan penghitungan luas

sumbu X, penghitungan luas daerah

40
menit

antara daerah di atas sumbu X dengan di

di

bawah

penghitungan luas antara daerah di

sumbu

penggunaan

X,

serta

integral

mengenai

tertentu

dalam

bawah

sumbu

X,

dan

atas sumbu X dengan di bawah

penghitungan luas daerah antara dua

sumbu

X,

serta

mengenai

kurva.

penggunaan integral tertentu dalam


penghitungan luas daerah antara dua
kurva.

Elaborasi :

Elaborasi :

Guru menyuruh peserta didik mengerjakan

Peserta didik mengerjakan beberapa

beberapa

penggunaan

soal mengenai penggunaan integral

integral tertentu untuk penentuan daerah

tertentu untuk penentuan daerah

yang

kurva,

yang dibatasi oleh beberapa kurva,

penghitungan luas daerah antara kurva

penghitungan luas daerah antara

dengan sumbu X dan penghitungan luas

kurva

daerah antara dua kurva, dari dalam buku

penghitungan luas daerah antara dua

paket sebagai tugas individu.

kurva, dari

soal

dibatasi

mengenai
oleh

beberapa

dengan

sumbu

dan

dalam buku paket

sebagai tugas individu..


Guru bersama dan peserta didik secara

Peserta didik bersama guru secara

bersama-sama membahas jawaban soal-

bersama-sama membahas jawaban

soal dari dalam buku paket.

soal-soal dari dalam buku paket.

Guru menyuruh peserta didik mengerjakan

Peserta didik mengerjakan beberapa

beberapa

soal latihan sebagai tugas individu.

soal

latihan

sebagai

tugas

individu.
Konfirmasi :

Konfirmasi :

Guru menyuruh

menyimpulkan

Siswa menyimpulkan tentang hal-

tentang hal-hal yang belum diketahui.

hal yang belum diketahui.

Guru menyuruh siswa menjelaskan tentang

Siswa menjelaskan tentang hal-hal

hal-hal yang belum diketahui.

yang belum diketahui.

KEGIATAN

Penutup

siswa

GURU

SISWA

Guru menyuruh peserta didik membuat

Peserta didik membuat rangkuman

rangkuman

mengenai

dari materi mengenai penggambaran

penggambaran suatu daerah yang dibatasi

suatu daerah yang dibatasi oleh

oleh beberapa kurva dan penggunaan

beberapa kurva dan penggunaan

integral tertentu untuk menghitung luas

integral tertentu untuk menghitung

suatu daerah yang dibatasi oleh kurva dan

luas suatu daerah yang dibatasi oleh

sumbu-sumbu pada koordinat.

kurva

dari

materi

dan

sumbu-sumbu

WAKTU

pada

koordinat.
Guru dan peserta didik melakukan refleksi.

Peserta didik dan guru melakukan


refleksi.

10
menit

Guru memberikan pekerjaan rumah (PR)

Peserta didik mencatat pekerjaan

berkaitan dengan penggambaran suatu

rumah (PR) yang dibrikan guru dari

daerah yang dibatasi oleh beberapa kurva

soal-soal latihan dalam buku paket.

dan penggunaan integral tertentu untuk


menghitung

luas

suatu

daerah

yang

dibatasi oleh kurva dan sumbu-sumbu


pada koordinat, dari soal-soal latihan
dalam

buku

paket

yang

belum

terselesaikan di kelas atau dari referensi


lain.

Mendengarkan guru menyampaikan

Guru menyampaikan gambaran materi

gambaran materi selanjutnya

selanjutnya.

Menjawab salam dan membubarkan

Guru menyampaikan salam dan

diri

membubarkan kelas
Pertemuan lima, enam dan tujuh.
KEGIATAN

GURU

SISWA

WAKTU

Pendahuluan

Guru memberi salam dan meyakinkan

Siswa menjawab salam dan siap

bahwa siswa siap belajar.

untuk belajar.

Guru mengajak siswa berdoa.

Siswa berdoa menurut keyakinan.

Guru menanyakan kabar dan melakukan

Siswa menjawab panggilan guru.

absensi kelas
Guru memberikan beberapa kata motivasi.

Mendengarkan kata-kata guru.

Guru mengajak peserta didik mengingat

Mendengarkan guru dan mengingat

kembali materi pengintegralan dengan

kembali

substitusi aljabar dan penggunaan integral

pengintegralan

tertentu untuk menghitung luas daerah.

aljabar dan penggunaan integral


tertentu

mengenai

materi

dengan

untuk

10
Menit

substitusi

menghitung

luas

daerah..
KEGIATAN

Inti

GURU

SISWA

WAKTU

Guru meminta untuk menyiapkan kertas

Siswa menyiapkan kertas ulangan

ulangan dan peralatan tulis secukupnya di

dan peralatan tulis secukupnya di

atas meja karena akan diadakan ulangan

atas meja karena akan diadakan

harian.

ulangan harian.

Eksplorasi :

Guru

mengingatkan

peserta

didik

Peserta didik diingatkan mengenai

mengenai waktu pengerjaan soal ulangan

waktu

pengerjaan

harian, serta diberi peringatan bahwa ada

harian,

sanksi bila peserta didik mencontek.

bahwa ada sanksi bila peserta didik

serta

mencontek.

soal

diberi

ulangan

peringatan

40
menit

Guru mengumpulkan kertas ulangan jika

Peserta didik mengumpulkan kertas

waktu pengerjaan soal ulangan harian telah

ulangan jika waktu pengerjaan soal

selesai.

ulangan harian telah selesai.

Elaborasi :

Elaborasi :

Guru memberikan lembaran kertas ulangan

Peserta didik menerima lembaran

setelah selesai diperiksa.

kertas ulangan yang telah diperiksa.

Konfirmasi :

Konfirmasi :

Guru menyuruh

siswa

menyimpulkan

Siswa menyimpulkan tentang hal-

tentang hal-hal yang belum diketahui.

hal yang belum diketahui.

Guru menyuruh siswa menjelaskan tentang

Siswa menjelaskan tentang hal-hal

hal-hal yang belum diketahui.

yang belum diketahui.

KEGIATAN

GURU

SISWA

WAKTU

Guru dan peserta didik melakukan refleksi.

Peserta didik dan guru melakukan

Penutup
refleksi.
.
Guru menyampaikan gambaran materi

Mendengarkan guru menyampaikan

selanjutnya yaitu program linear.

gambaran materi selanjutnya.

Guru menyampaikan salam dan

Menjawab salam dan membubarkan

membubarkan kelas

diri

10
menit

J. Penilaian
Teknik
: tugas individu, ulangan harian.
Bentuk Instrumen
: uraian singkat, pilihan ganda.
Contoh Instrumen
:
Lihat Uji Kompetensi 1.6 halaman 16

Senaru,

Oktober 2015

Guru Pamong,

Mahasiswa PPL,

Uswatun, S.Pd

Hisyam Raitu
Mengetahui,
Kepala Sekolah,

Ahya Ulumuddin S.Pd

NIM : 12 221 016

Anda mungkin juga menyukai