Anda di halaman 1dari 3

Wednesday, October 21, 2015 PENDIDIKAN

INFO PENTING !!! SEMUA PNS WAJIB


BACA, SETELAH E-PUPNS SIAP-SIAP
UNTUK MENGISI E-KINERJA !
Assalamualaikum wr wb,,,,,,,,,,,,,,, Selamat malam dan selamat datang disitus
kuambil.com yang pada malam ini akan membagikan informasi mengenai, Deputi
Bidang SDM Aparatur Setiawan Wangsaatmaja mendukung penerapan sistem ini, ekinerja untuk mengukur dan memastikan kinerja harian pegawai aparatur sipil
negara (ASN). Dengan penerapan sistem ini, semua penilaian kinerja dapat
dimasukkan dan dilihat secara riil.

Dengan penerapan sistem elektronik ini, aksesnya tentu lebih dimudahkan karena dapat
digunakan dimanapun. Asumsi kita bahwa ASN sudah familiar dengan tekonlogi informasi.
Dimanapun berada dapat mengisi, seperti halnya sms, ujar Setiawan pada acara Rakor
Penyusunan
Naskah
Soal
Tes
Kompetensi
Bidang
di
Batam,
Kamis.
(Baca Juga : INI DIA SOLUSI JANGKA PANJANG DAN JANGKA PENDEK VERSI PRAKTISI IT
DAFTAR E-PUPNS !

Dalam kesempatan yang sama, Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Bima
Haria Wibisana mengatakan, untuk memperbaiki dan mengontrol kinerja, ASN wajib

memiliki target dalam bekerja per hari. Karena itu, pihaknya menerapkan e-kinerja.
Kami ingin memastikan setiap PNS memiliki kinerja harian, ujar Kepala BKN Bima
Haria Wibisana

Menurut Bima, e-kinerja diciptakan dengan harapan agar setiap ASN memiliki target kinerja
yang pasti sehingga mereka mengetahui beban tugas serta apa yang harus dilakukan. Sistem ini
akan dibakukan.
(Baca Juga : MULAI 1 JANUARI 2016 , BKN UBAH SISTEM PANGKAT DAN GAJI PNS
Bima menambahkan, dengan penerapan sistem ini, kelak tidak ada lagi pegawai yang tidak tahu
apa yang harus dikerjakan. Sebelum masuk kantor, setiap pegawai harus memiliki target harian.
Ketika masuk kantor, mereka harus tahu akan berbuat apa, untuk apa, dan berapa banyak,
imbuhnya.
(Sumber : http://www.menpan.go.id/ )

Jumat, 23 Oktober 2015 OPERATOR SEKOLAH

SELURUH PNS WAJIB BACA !!


ALHAMDULILLAH BKN PERPANJANG
JADWAL E-PUPNS , BERIKUT JADWAL
RESMINYA

Selamat Pagi Bapak dan Ibu Guru salam sejahtera dan salam edukasi !!!

Program pendataan ulang pegawai negeri sipil sistem elektronik (e-PUPNS) kini hampir
memasuki dua bulan. Sejak diluncurkan 1 september lalu, ribuan PNS masih belum bisa juga
terregistrasi datanya ke server e-PUPNS.
Karena itu Badan Kepegawaian Negara (BKN) melakukan perubahan jadwal. Jika sebelumnya
tenggat waktunya hingga 30 Desember 2015, kini diundur hingga Februari 2016 mendatang.
Kepala BKN Bima Wibisana menegaskan, perpanjangan jadwal tersebut merupakan salah satu
solusi terbaik. Karen keadaan server yang tidak mudah diakses atau lemot.
"Kami berharap dengan adanya tambahan waktu tersebut, dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya
oleh PNS untuk mengisi data mereka," ujar Bima saat menghadiri acara reform corner ke-24 di
Kementerian PANRB, Jakarta.
Bima menambahkan, saat ini Tim Satgas e-PUPNS telah melakukan upaya dengan menambah
kapasitas server. Selain itu pihaknya telah mengatur jadwal mengakses server e-PUPNS
berdasarkan zona wilayah.
(Sumber : http://www.jawapos.com)
Demikian informasi yang dapat disampaikan, semoga bermanfaat bagi bapak dan Ibu Guru,
salam PGRI

http://www.infopgri.tk/2015/10/seluruh-pns-wajib-baca-alhamdulillah.html

Anda mungkin juga menyukai