Anda di halaman 1dari 12

TATA RUANG KOTA

BANDUNG
Oleh :
Anton Sunarwibowo, ST, MT.
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
KOTA BANDUNG
Bandung, Desember 2015

GAMBARAN UMUM KOTA BANDUNG

LETAK GEOGRAFIS DAN ADMINISTRASI


KOTA BANDUNG

Luas
Luas Wilayah
Wilayah ::
16.729,650
16.729,650 Ha
Ha
Wilayah
Wilayah Administrasi
Administrasi ::
30
30 Kecamatan
Kecamatan dan
dan 151
151 Kelurahan
Kelurahan
Ketinggian
Ketinggian 675
675 m-1.050
m-1.050 m
m DPL
DPL
Batas
Adminitrasi
:
Batas Adminitrasi :
Utara
Utara :: KBB
KBB &
& Kab.
Kab. Bandung
Bandung
Barat
:
KBB
&
Kota
Cimahi
Barat : KBB & Kota Cimahi
Timur
:: Kab.
Timur
Kab. Bandung
Bandung
Selatan
:
Kab.
Bandung
Selatan : Kab. Bandung

Proyeksi Kepadatan Penduduk Kota


Bandung 2031
237
Jiwa/Ha

Rata-rata kepadatan penduduk Kota Bandung Tahun 2031:

Ideal menurut WHO 96 jiwa/ha

Hampir semua kecamatan di Kota


Bandung memiliki kepadatan tinggi

Kondisi Daya KECAMATAN


ANDIR
Dukung SUKASARI
CICENDO
SUKAJADI
Lahan di Kota CIDADAP
COBLONG
WETAN
Bandung BANDUNG
CIBEUNYING KIDUL

Rasio > 1 artinya masih ada


lahan cadangan untuk
pengembangan kota

Rasio < 1 artinya tidak ada


lahan cadangan untuk
perkembangan kota
Diperkirakan, pada akhir tahun
perencanaan (2031) hanya ada

5 kecamatan

yang masih
memiliki lahan cadangan untuk
dikembangkan, namun perlu
diperhatikan karena di Wilayah
Timur akan terjadi banyak
pembangunan maka
diperkirakan daya dukung lahan

CIBEUNYING KALER
SUMUR BANDUNG
ASTANA ANYAR
BOJONGLOA KIDUL
BOJONGLOA KALER
BABAKAN CIPARAY
BANDUNG KULON
REGOL
LENGKONG
BATUNUNGGAL
KIARACONDONG
MANDALAJATI
ANTAPANI
ARCAMANIK
CINAMBO
PANYILEUKAN
UJUNGBERUNG
CIBIRU
BANDUNG KIDUL
BUAH BATU
GEDEBAGE
RANCASARI

2015 2020 2025 2030 2031


0,47
0,4 0,34 2,31 0,28
0,8 0,75
0,7 0,66 0,65
0,94 0,85 0,77
0,7 0,69
0,62 0,58 0,55 0,52 0,51
1,44 1,39 1,34 1,28 1,27
0,84 0,79 0,74
0,7 0,69
1,21 1,03 0,88 0,74 0,71
0,65 0,59 0,53 0,47 0,46
0,89 0,81 0,75 0,68 0,67
1,16 1,04 0,92 0,81 0,79
0,51 0,44 0,37 0,32 0,31
0,89 0,83 0,77 0,71
0,7
0,37 0,34 0,31 0,29 0,28
0,82 0,79 0,77 0,74 0,74
0,69 0,64
0,6 0,56 0,56
0,65 0,55 0,47
0,4 0,39
1,16 1,02
0,9 0,79 0,77
0,62 0,57 0,52 0,47 0,46
0,69 0,64 0,59 0,55 0,54
1,39 1,24 1,11 0,98 0,96
0,8 0,73 0,67 0,61
0,6
1,14 1,02 0,92 0,83 0,81
1,86 1,73 1,61
1,5 1,48
1,85 1,76 1,67 1,59 1,57
1,01 0,91 0,81 0,72
0,7
1,12 0,98 0,86 0,76 0,74
1,38 1,28 1,19
1,1 1,08
1,02 0,92 0,83 0,75 0,73
2,76 2,51 2,28 2,07 2,03
1,18 1,03
0,9 0,79 0,77

Rasio > 1 artinya


masih ada lahan
cadangan untuk
pengembangan
kota

RENCANA
RENCANA STRUKTUR
STRUKTUR RUANG
RUANG KOTA
KOTA BANDUNG
BANDUNG TAHUN
TAHUN 2011
2011 -- 2031
2031

Sumber : RTRW Kota Bandung 2004-2013

RENCANA
RENCANA POLA
POLA RUANG
RUANG KOTA
KOTA BANDUNG
BANDUNG TAHUN
TAHUN 2011
2011 -- 2031
2031

Dasar Hukum Amanat Mitigasi


Bencana dalam Penataan Ruang
UU No. 24 Tahun 2007 tentang

Penanggulangan Bencana Pasal 47 ayat (2)


UU No. 26 Tahun 2007 tentang Penataan
Ruang
Perda Kota Bandung No. 18 Tahun 2011
tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota
Bandung tahun 2011-2031

Rencana Pengembangan Ruang Evakuasi Bencana di Kota Bandung :


a. Pengembangan ruang evakuasi bencana banjir diarahkan di Taman Tegallega di
Kecamatan Regol dan Stadion Utama Sepakbola di Kecamatan Gedebage
b. Pengembangan ruang evakuasi bencana longsor diarahkan di Taman Gasibu
dan Sasana Budaya Ganesha di Kecamatan Bandung Wetan dan Taman Pacuan
Kuda di Kecamatan Arcamanik
c. Pengembangan taman-taman lingkungan berupa taman skala Rukun Tetangga (RT),
taman skala Rukun Warga (RW), lapangan olahraga, atau ruang terbuka publik
lainnya menjadi titik atau pos evakuasi skala lingkungan di kawasan perumahan;
d. Pengembangan evakuasi bencana gempa bumi diarahkan pemanfaatan ruang
terbuka publik yang cukup besar seperti di alun-alun kota, di lapanganlapangan olahraga, halaman/gedung sekolah, dan lain-lain sebagai ruang
evakuasi skala kota;
e. Pengembangan evakuasi bencana kebakaran diarahkan ditaman-taman
lingkungan skala rukun warga dan skala rukun tetangga, lapangan olahraga,
atau ruang terbuka publik.

Sumber : Peraturan Daerah Kota Bandung No. 18 Tahun 2011 tentang


Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Bandung Tahun 2011-2031, pasal 58.

TERIMA KASIH

RENCANA STRUKTUR RUANG


No
.

HIRAR
KI

LOKASI

FUNGSI
PELAYANAN

FASILITAS PENDUKUNG

1.

PPK

Alun-alun

Kota
PKN Cekungan
Bandung
Provinsi Jawa Barat
Nasional

peribadatan : masjid wilayah & tempat peribadatan;


bina sosial : gedung pertemuan umum;
olahraga/rekreasi : komplek olahraga dengan
gelanggang olahraga, gedung hiburan dan rekreasi,
bioskop, gedung kesenian, taman kota, gedung seni
tradisional;
pemerintahan : kantor pemerintahan, kantor pos
wilayah, kantor Kodim, kantor telekomunikasi wilayah,
kantor Perusahaan Listrik Negara (PLN) wilayah,
kantor Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) wilayah,
Kantor Urusan Agama, pos pemadam kebakaran;
perbelanjaan/niaga : pusat perbelanjaan utama,
pasar, pertokoan, pusat belanja, bank-bank,
perusahaan swasta dan jasa-jasa lain;

2.

PPK

Gedebage

Kota
PKN Cekungan
Bandung
Provinsi Jawa Barat
Nasional

pendidikan : perguruan tinggi dan perpustakaan;


kesehatan : rumah sakit kelas B;
peribadatan : masjid wilayah dan tempat
peribadatan;
bina sosial : gedung pertemuan umum;
olahraga/rekreasi : komplek olahraga dengan
gelanggang olahraga, gedung hiburan dan rekreasi,
bioskop, gedung kesenian, taman kota, gedung seni
tradisional;
pemerintahan : kantor pemerintahan, kantor pos
wilayah, kantor Kodim, kantor telekomunikasi wilayah,
kantor Perusahaan Listrik Negara (PLN) wilayah,
kantor Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) wilayah,
Kantor Urusan Agama, pos pemadam kebakaran;

11

RENCANA STRUKTUR RUANG


No
.

HIRAR
KI

1.

SPK

Setrasari

SUB WILAYAH
KOTA (SWK)
Bojonegara

2.

SPK

Sadangserang

SWK Cibeunying

3.

SPK

Kopo kencana

SWK Tegallega

4.

SPK

Maleer

SWK Karees

5.

SPK

Arcamanik

SWK Arcamanik

6.

SPK

Ujung berung

SWK Ujung
Berung

7.

SPK

Kordon

SWK Kordon

8.

SPK

Derwati

SWK Gedebage

No
.

HIRAR
KI

1.

PL

12

LOKASI

LOKASI
Pusat
pelayanan
kecamatan
dan/ atau
kelurahan

FUNGSI
PELAYANAN

FUNGSI
PELAYANAN
Kecamatan
Kelurahan

FASILITAS PENDUKUNG
Pendidikan : akademi dan perpustakaan
Kesehatan : rumah sakit kelas C
Peribadatan : masjid dan tempat ibadah
lain
bina sosial : gedung serba guna;
olahraga/rekreasi : stadion mini, museum,
gedung olah seni dan bioskop;
pemerintahan : kantor kecamatan, kantor
pelayanan umum, Koramil, Kantor Urusan
Agama (KUA)/Badan Penasehat Perkawinan
Perselisihan dan Perceraian (BP-4)/ balai
nikah, pos wilayah pemadam kebakaran,
kantor pos, telekomunikasi, dipo kebersihan
dan gardu listrik;
perbelanjaan/niaga : pusat
FASILITAS PENDUKUNG
perbelanjaan/pasar; dan
transportasi : terminal transit dan parkir
umum
pendidikan;
kesehatan;
peribadatan;
bina sosial;
olahraga/rekreasi;
pemerintahan;
perbelanjaan/niaga; dan
transportasi.

Anda mungkin juga menyukai