Anda di halaman 1dari 1

1

menyampaikan da'wan ukhuwah Islamiyah hususnya. konon menurut cerita tetua, dalam
bidang keagamaan ada yang ahli dalam bidang ilmu Tilawah ( Alquran ) dan lagu-lagu
seni Alqur'an, ahli berdzikir, gigih menjaga shotat fardlu, gigih dalam pergaulan
masyarakat luas, gigih dalam menjaga keamanan Desa Langgen di wilayah Kadipaten
Tegal, dan hususnya para pejuang di Desa Langgen. Menurut cerita tetua, ada pejuang
yang ahli di Pertahanan ( berjaga ) beliau pada setiap malam antara jam 01.00 dan jam
03.00 wib. senantiasa mengumandangkan Azdan, yang dikandung maksud untuk Tazdkiroh
( mengingatkan ) kepada masyarakat, agar selalu menjaga beribadah, ingat kepada Alloh
Subhanahu Wataala. Yang pada prinsipnya, Masyarakat Desa Langgen, agar jangan
sampai terlena atau lupa untuk mengingat Alloh SWT maka dengan kegigihan perjuangan
beliau di Desa Langgen, ahirnya beliau di kenal sebagai orang termasyhur dengan
sebutan Mbah Jaga Lena (Mbah MUDZAKIR),
Selanjutnya, Desa Langgen setelah masa kemerdekaan berakhir, atas dukungan
masyarakat dan Asisten Talang / Kecamatan Talang, memfasititasi untuk memiliki desa
tersendiri terpisah dengan desa induk Desa Talang. Kemudian rapat-rapat di gelar dengan
melibatkan masyarakat dan tidak lupa inspeksi dari Pemerintah Kecamatan dan
Pemerintah Kabupaten untuk memastikan kesiapan masyarakat. Setelah kesiapan
kemantapan di lakukan yaitu tepat pada tanggal 05 April tahun 1950, terbentukalah Desa
yaitu " D E S A L A N G G E N " termasuk sebagai desa otonom di wilayah Asisten /
Kecamatan Talang. Alasan dinamakan Desa Langgen karena Desa Langgen merupakan
Desa yang makmur,aman , tentram. Desa Langgen juga dikatan Tanah Kesucian. Sebelum
didirikanya Balai Desa Langgen, kantor Desa Langgen bertempat di Rumah. Pembagian
Desa Langgen dibagi menjadi 2 Blok yaitu :
/. Langgen Badiran : Langgen Badiran merupakan ajaran dari Mbah Badir yang
mengajarkan kepada masyarakatnya agar tidak sombong, tidak ceroboh. Yang
setelah itu dikatakan Langgen Badiran.
2. Langgen Kaligawe : Langgen kaligawe yaitu ajaran dari Mbah kaligawe yang

merupakan seepuh dalam bidang pertanian. Disini Mbah Kaligawe telah

Anda mungkin juga menyukai

  • Kepada
    Kepada
    Dokumen1 halaman
    Kepada
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Undangan Tahlil
    Undangan Tahlil
    Dokumen2 halaman
    Undangan Tahlil
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Yasogi
    Yasogi
    Dokumen10 halaman
    Yasogi
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Alat Musik Tradisional
    Alat Musik Tradisional
    Dokumen6 halaman
    Alat Musik Tradisional
    babeku
    Belum ada peringkat
  • Istana Maimun
    Istana Maimun
    Dokumen10 halaman
    Istana Maimun
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Makala H
    Makala H
    Dokumen11 halaman
    Makala H
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Tasyakuran Rumah
    Tasyakuran Rumah
    Dokumen1 halaman
    Tasyakuran Rumah
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Paud It Peduli Ananda
    Paud It Peduli Ananda
    Dokumen1 halaman
    Paud It Peduli Ananda
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Seni Rupa
    Seni Rupa
    Dokumen3 halaman
    Seni Rupa
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Koperasi
    Koperasi
    Dokumen11 halaman
    Koperasi
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Nama 2
    Nama 2
    Dokumen2 halaman
    Nama 2
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • BAB I 5 Rosy Fix
    BAB I 5 Rosy Fix
    Dokumen76 halaman
    BAB I 5 Rosy Fix
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • LAMARAN Umum
    LAMARAN Umum
    Dokumen2 halaman
    LAMARAN Umum
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Koperasi
    Koperasi
    Dokumen11 halaman
    Koperasi
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Anisa
    Anisa
    Dokumen2 halaman
    Anisa
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • 2.Cv Novellia
    2.Cv Novellia
    Dokumen1 halaman
    2.Cv Novellia
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Rangkuman IPA Kelas 9
    Rangkuman IPA Kelas 9
    Dokumen13 halaman
    Rangkuman IPA Kelas 9
    awanempoe
    89% (18)
  • Macam Teks Ayu Saf
    Macam Teks Ayu Saf
    Dokumen2 halaman
    Macam Teks Ayu Saf
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Ayu Software Enginering
    Ayu Software Enginering
    Dokumen5 halaman
    Ayu Software Enginering
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Fosil Fauna Darat
    Fosil Fauna Darat
    Dokumen2 halaman
    Fosil Fauna Darat
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • 2 Pringgitan
    2 Pringgitan
    Dokumen2 halaman
    2 Pringgitan
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Cover Pendidikan Pancasila
    Cover Pendidikan Pancasila
    Dokumen2 halaman
    Cover Pendidikan Pancasila
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Khaul 7 Tahun
    Khaul 7 Tahun
    Dokumen1 halaman
    Khaul 7 Tahun
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • IENDY
    IENDY
    Dokumen2 halaman
    IENDY
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii
    Bab Ii
    Dokumen1 halaman
    Bab Ii
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Cinta Terbaik
    Cinta Terbaik
    Dokumen3 halaman
    Cinta Terbaik
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Aborsi Evia
    Aborsi Evia
    Dokumen10 halaman
    Aborsi Evia
    awanempoe
    100% (1)
  • Budaya Kesehatan Ibu Dan Anak
    Budaya Kesehatan Ibu Dan Anak
    Dokumen4 halaman
    Budaya Kesehatan Ibu Dan Anak
    awanempoe
    Belum ada peringkat
  • Penge Sah An
    Penge Sah An
    Dokumen1 halaman
    Penge Sah An
    awanempoe
    Belum ada peringkat