Anda di halaman 1dari 16

KURIKULUM BAHASA

Bahasa Melejitkan
Kecerdasan Akal
Oleh:
Tim Kurikulum Homeschooling
Group
KHOIRU UMMAH

GAMBAR 1

Apa itu Bahasa ?

Sumber pemikiran Islam berupa


Wahyu Allah SWT Al-Quran dan AsSunnah.
Allah SWT telah memilih bahasa Arab
sebagai bahasa yang paling
representatif menggambarkan firmanNya kepada manusia.
Penguasaan bahasa Arab sebagai bahasa al Quran,
menjadi sangat penting bagi setiap muslim.
4

Firman Allah SWT :

Kitab (Al-Quran) ini tidak ada


keraguan padanya, petunjuk bagi
mereka yang bartakwa.(QS.AlBaqoroh:2)

Firman Allah SWT dalam surat


Fushshilat ayat 33

KURIKULUM BAHASA

ARAH PEMBELAJARAN
BAHASA

1. Meningkatkan level berfikir sesuai


perkembangan usia anak
2. Melatih anak fokus dan berkonsentrasi tinggi
3. Melejitkan kecerdasan anak

TARGET PEMBELAJARAN BAHASA

MEMBANGUN KEMAMPUAN
BERBAHASA

BERBICARA

MENDENGAR
Berkonsentrasi secara terus-menerus
Sensitivitas mendengar (kehalusan
bahasarasa bahasa)

INTEGRASI BERBICARA-MENDENGAR

MEMBACA
MEMBACA
Membaca dengan fasih (lancar), tepat,
mudah dipahami secara langsung
maknanya dan menyenangkan.

INTEGRASI MEMBACABERBICARA

MENULIS
MENULIS:

Merangkai kata-kata dalam susunan kalimat yang


sempurna, yang mudah dipahami oleh pembaca.
Menuangkan pemikiran dalam rangkaian kalimat
yang mudah dipahami oleh pembaca.

INTEGRASI MEMBACAMENULIS

BAHASA ARAB
PRA-BALIGH (SD)

BALIGH LEVEL 1 (SMP)

Bahasa Arab :
Senang belajar bahasa Arab
Mampu berkomunikasi sederhana
( cakupan kosa kata sehari-hari.
Mampu membaca kalimat
berbahasa Arab dengan fasih dan
lancar (sebagian
bersakal)
Mampu menterjemahkan bahasa
Arab sederhana ke bahasa
Indonesia.
Mampu membuat kalimat dalam
bahasa Arab dengan menggunakan
fiil madly, mudlori dan amar
berikut penggunaan 14 dlomir)
Mampu membuat tulisan sederhana
(1-2 pokok pikiran) dalam bahasa
Arab. Tulisan bisa berupa cerita
pengalaman atau pengamatan
terhadap suatu fenomena/
peristiwa

Bahasa Arab :
Mampu berkomunikasi lisan
dengan bahasa Arab di
kehidupan sehari-hari.
Mampu membaca kitab
gundul terkait dengan
cakupan pembelajarannya.
Mampu menterjemahkan
bahasa Arab ke bahasa
Indonesia terkait dengan
kosa kata kehidupan seharihari dan cakupan
pembelajarannya,
Mampu menuliskan
pemikiran dan perasaannya
dengan bahasa Arab.

BAHASA INDONESIA
PRA-BALIGH (SD)

BALIGH LEVEL 1 (SMP)

Bahasa Indonesia:
Senang belajar bahasa Indonesia
Mampu berbicara dengan fasih ,
lancar dan percaya diri kepada
semua orang
Mampu memahami pendapat orang
lain
Berani mengemukakan pendapatnya
Mampu mempertahankan
pendapatnya, apabila pendapatnya
benar
Berani berbicara di public terbatas
(lingkungan sekolah, rumah dan
sekitarnya)
Mampu membaca rangkaian kalimat
dalam beberapa paragraph dengan
intonasi yang sesuai makna kalimat
Mampu membuat tulisan sederhana
berupa cerita atau pengamatan
terhadap suatu fenomena

Bahasa Indonesia:
Mampu memimpin diskusi,
Mampu berbicara
pemikiran di publik,
Mampu menuliskan
bahasa pemikiran

Catatan

Anda mungkin juga menyukai