Anda di halaman 1dari 30

SAKIT PERUT PADA

ANAK

Keluhan sering ditemukan


Akut umumnya kelainan organik
Kronis umumnya fungsional
Pendekatan Dx masih masalah
Perlu anamnesis teliti
Perlu kriteria diagnosis yang jelas agar
tatalaksana lebih tepat

SAKIT PERUT PADA


ANAK

KLASIFIKASI
Sakit Perut Berulang (SPB): minimal 3x selama
minimal 3 bulan dalam kurun waktu 1 tahun
terakhir

SAKIT PERUT PADA


ANAK

ETIOLOGI
Sakit perut fungsionl tersering
Gangguan motilitas saluran cerna dan
hipersensitivitas visera
Pada usia < 4 tahun dan > 15 tahun terutama
karena kelainan organik
Pada usia 4 15 tahun: kelainan fungsional

SAKIT PERUT PADA


ANAK

ETIOLOGI
Organ penyebab kelainan organik tersering:
GIT dan Urogenital
Bisa juga dibagi menurut usia atau perlu atau
tidak dilakukan tindakan bedah

Kelainan yang sering


menyebabkan sakit perut
SERING
Intoleransi laktosa
Gastritis
ISK
Refluks gastroesofagus
Infeksi HP
Infeksi Giardia
lamblia

JARANG
Alergi makanan
Bakteri tumbuh
lampau
Hepatitis,
Invaginasi, IBD
Apendisitis,
Malrotasi
Pankreatitis
Kolelitiasis

SAKIT PERUT PADA


ANAK: Patogenesis

Belum jelas diketahui


Gangguan motilitas saluran cerna dan
hipersensitivitas visera
Peran inflamasi dan imunomodulasi
Mekanisme terjadi:
Gangguan vaskuler (emboli/trombosis, oklusi,
ruptur, penekanan)
Peradangan (peritoneum parietalis)

PERUT SAKIT PADA


ANAK: Patogenesis

Mekanisme terjadi:
Gangguan pasase/obstruksi pada organ
pembuluh (usus, saluran UG, saluran empedu,
pankreas) tekanan intraluminal tinggi
nyeri (kolik)
Penarikan dan peregangan peritoneum
viseralis (pembesaran hati/ginjal)

SAKIT PERUT PADA


ANAK: Diagnosis

Anamnesis dan pemeriksaan fisis teliti


(gunakan alarm symptoms sakit perut)
Pemeriksaan penunjang: CBC, LED, biakan
darah, UL, FL, amilase, lipase, LFT, USG perut,
Foto dada, Endoskopi, CT scan abdomen

Alarm symptoms
sakit perut pada anak
ANAMNESIS
1.Lokasi dapat ditentukan dengan jelas dan
berada jauh dari umbilikus
2.Perubahan b.a.b (diare, konstipasi)
3.Muntah
4.Sakit yang timbul mendadak dan menetap
beberapa menit-hari

Alarm symptoms
sakit perut pada anak
ANAMNESIS (contd)
5.Sakit pada malam hari anak terbangun dari
tidur
6.Sakit menjalar ke punggung, bahu atau
ekstremitas
7.Terdapat tanda-tanda ISK (disuria, frequent
urination)

Alarm symptoms
sakit perut pada anak
ANAMNESIS (contd)
8. Perdarahan rektum
9. Usia < 3 tahun atau > 15 tahun
10. Ada kelainan saluran cerna (ulkus
peptikum, IBD) dalam keluarga
11. Menstruasi

Alarm symptoms
sakit perut pada anak
PEMERIKSAAN FISIS
Gejala klinis dari penyakit kronis (KU tampak
sakit, FTT, anemia, demam berkepanjangan)
Penurunan Berat Badan
Organomegali
Tumor abdomen

Alarm symptoms
sakit perut pada anak
PEMERIKSAAN FISIS Icontd)
Fistula perianal
Fisura ani
Ulserasi perineal
Tinja berdarah

SAKIT PERUT PADA


ANAK: Diagnosis

Perhatikan keluhan yang disampaikan oleh


orang tua
Pikirkan kelainan organik bila pada Anamnesis
dan Pemeriksaan Fisis ditemukan > 2 atau 3
alarm.
Gunakan kriteria Rome untuk sakit perut
fungsional

SAKIT PERUT PADA


ANAK

KRITERIA ROME UNTUK SAKIT PERUT


FUNGSIONAL
1. Dispepsia fungsional
2. Irritable boel syndrome
3. Functional abdominal pain
4. Abdominal migrain
5. Aerophagia

Kategori diagnosis
kriteria
Rome

FUNCTIONAL DYSPEPSIA
Rasa sakit atau tidak nyaman pada perut
bagian atas (di atas umbilikus)
Keluhan minimal sudah berlangsung 12
minggu tidak perlu berurutan dalam kurun
waktu 12 bulan terakhir
Rasa sakit tidak berhubungan dengan pola
defekasi dan bentuk tinja

Kategori diagnosis
kriteria
Rome

FUNCTIONAL DYSPEPSIA
Dibagi menjadi 3 bentuk
1. Ulcer like dyspesia (bentuk rasa sakit)
2. Dismotility like (tidak nyaman): rasa
penuh/sebah, cepat kenyang, sering
sendawa, mual, retching, muntah
3. Unspecified

Kategori Diagnosis:
kriteria
Rome

IRRITABLE BOWEL SYNDROME


Sakit perut atau rasa tidak nyaman
berhubungan dengan perubahan pada pola
defekasi dan bentuk tinja
Anak sudah mampu menjelaskan rasa sakit
paling sedikit 12 minggu, tidak perlu
berurutan, dalam kurun waktu 12 bulan
terakhir

Kategori Diagnosis:
kriteria
Rome

IRRITABLE BOWEL SYNDROME


Keluhan hilang setelah defekasi
Perlu pikirkan kelainan organik bila ditemukan
rasa sakit malam hari, diare, perdarahan
rektum, demam atau penurunan BB dan
riwayat IBS dalam keluarga

Kategori diagnosis:
kriteria Rome

FUNCTIONAL ABDOMINAL PAIN


Sakit di daerah periumbilikus terus menerus
Pada anak usia sekolah atau remaja
Tidak berhubungan dengan keadaan fisiologis
seperti makan, defekasi atau menstruasi
Episode berlangsung < 1 jam

Kategori diagnosis:
kriteria Rome

FUNCTIONAL ABDOMINAL PAIN


Rasa sakit tidak membangunkan anak saat
tidur (tapi sering membuat anak tidak bisa
tidur karena sakit)
Umumnya anak mempunyai masalah emosi,
sifat perfeksionis, sulit belajar dan harapan
orang tua yang terlalu berlebihan terhadap
anak

Kategori diagnosis:
kriteria Rome

FUNCTIONAL ABDOMINAL PAIN


Sering sakit kepala, letih dan mual tanpa
muntah
Berhubungan dengan kecemasan ataupun
depresi

Kategori diagnosis:
kriteria
Rome

ABDOMINAL MIGRAIN
Rasa sakit dengan episode paroksismal di
daerah garis tengah abdomen
Non kolik
Berlangsung beberapa jam sampai beberapa
hari diselingi periode tidak sakit beberapa
minggu sampai bulan

Kategori diagnosis:
kriteria Rome

ABDOMINAL MIGRAIN
Minimal ada 2 keluhan dari: sakit kepala, foto
phobia, riwayat migren dalam keluarga, sakit
kepala pada satu sisi dan aura sebagai
prodromal sakit
Keluhan berlangsung > 12 bulan dengan
minimal 3x serangan

Kategori diagnosis:
kriteria Rome

AEROPHAGIA
Menelan udara berlebihan distensi perut
makan/minum terganggu
Keluhan berlangsung minimal 12 minggu,
tidak perlu berurutan, dalam kurun waktu 12
bulan terakhir
Keluhan dan gejala klinis hilang saat tidur

Kategori diagnosis:
kriteria Rome

AEROPHAGIA
Pada pemeriksaan fisis terdengar suara
menelan berulang kali
Sering terdapat faktor kecemasan

SAKIT PERUT PADA


ANAK: Tatalaksana

Tentukan kelainan fungsional atau organik?


Usia < 4 tahun dan > 15 tahun kelainan
organik
Kelainan terbanyak: fungsional
Jangan buru-buru pemeriksaan mahal atau
yang invasif
Gunakan alarm symptoms

SAKIT PERUT PADA


ANAK: Tatalaksana

Dispepsia: agonis reseptor H2 dan PPI


Cisapride: dismotiity like dyspepsia
Siproheptadin: abdominal migrain
Atasi faktor cemas/depresi
Diet tinggi serat pada konstipasi
Atasi faktor psikologis pencetus

Anda mungkin juga menyukai