Anda di halaman 1dari 5

BAB X

BENEFIT COST RATIO


Benefit cost ratio adalah perbandingan nilai ekuivalen sama
manfaat terhadap nilai ekuivalen sama biaya. Perhitngan nilai
ekuivalen dapat dilakukan menggunakan salah satu dari
analisis nilai sekarang, nilai waktu yang akan datang atau nilai
tahunan.

B/C

Pw manfaat Fw manfaat Aw manfaat

Pw biaya
Fw biaya
Aw biaya

Analisis Terhadap Alternatif Tunggal


Kriteria pengambilan keputusan untuk alternatif tunggal
diambil berdasarkan nilai B/C yang diperoleh jika B/C 1
alternatif layak diterima.

Contoh :
Pembelian sebuah mesin seharga Rp. 20.000.000 akan
memampukan perushaaan berhemat sebesar Rp. 6.000.000
per tahun. Diperkirakan mesin tersebut berusia pakai 5 tahun
dan memiliki nilai sisa diakhir usia sebesar Rp. 4.000.000. Jika
perusahaan menghendaki tingkat pengembalian minimal 15%
per tahun, apakah pembelian mesin tersebut layak dilakukan.
Penyelesaian :
B/C

6.000.000 4.000.000( A / F ,15%,5)

20.000.000( A / P,15%,5)
6.000.000 4.000.000 (0,14832)

20.000.000 (0,29832)

B/C = 1,11

Benefit Cost Ratio Dengan Inkremental


Untuk melakukan analisis benefit cost ratio terhadap lebih dari satu
alternatif, harus dilakukan cara inkremental seperti pada analisis rate
of return.
Jika dua alternatif dibandingkan diperoleh nilai B/C 1 maka
alternatif dengan biaya yang lebih besar yang dipilih.
Contoh :
Sebuah perusahaan akan membeli sebuah mesin untuk meningkatkan
pendapatan tahunannya. Dua alternatif dengan usia pakai masingmasing 8 tahun ditawarkan kepada perusahaan.
Mesin

Harga beli

Keuntungan per
tahun

Nilai sisa

x
y

2.500.000
3.500.000

750.000
900.000

1.000.000
1.500.000

Dengan MARR 15% per ahun tentukan mesin yang harus dibeli.

Penyelesaian :
Urutan alternatif : DN, mesin x, mesin y
Membandingkan DN dengan mesin A
Tahun

DN

Mesin x

Inkemental

0
17
8

0
0
0

- 2.500.000
750.000
1.750.000

- 2.500.000
750.000
1.750.000

750.000 P / A,15%,8) 1.000.000 P / F ,15%,8


2.500.000
750.000 4,48732) 1.000.000 0,32690
B/C
2.500.000
B / C 1,48
B/C

Karena B/C 1,48 pembelian mesin x layak dilakukan.

Membandingkan mesin x dan mesin y


Tahun

Mesin x

Mesin y

Inkemental

0
17
8

- 2.500.000
750.000
1.750.000

- 3.500.000
900.000
2.400.000

- 1.000.000
150.000
650.000

150.000 P / A,15%,8) 500.000 P / F ,15%,8


B/C
1.000.000
150.000 4,48732) 1.000.000 0,32690
B/C
1.000.000
B / C 0,84
Karena B/C < 1 pilih mesin x

Anda mungkin juga menyukai