Anda di halaman 1dari 11

BANGUNAN RUMAH DAN GEDUNG

Ir.Suharri Moeljanto & Ir. WS. Witarso

SOSIALISASI ANALISA BIAYA KONSTRUKSI


BANGUNAN RUMAH & GEDUNG
Kembali

PROSES PENYUSUNAN ABK


ANALISA
BOW
Data dari
Kontraktor
& BOW
LAPANGAN
PROYEK
GEDUNG &
PERUMAHAN

Analisa
Analisa
1981/1982

PROSES

ANALISA BIAYA
KONSTRUKSI 8

PENYUSUNAN
DOKUMEN

Pengumpulan
Data Sekunder

Pengumpulan Data
4
Primer / countercheck
5
Uji
UjiLab.
Lab.

6ABK
Konsep
Konsep ABK

BSN
Badan
Standarisasi
Nasional

Konsensus
Konsensus
2002

SATKER
SATKER

TIM
TIM

HPS
HPS
(Harga
(HargaPerkiraan
Perkiraan
Sendiri/Unit
Sendiri/Unit
Price)
Price)

Perhitungan
Perhitungan
Biaya
Biaya
Bangunan
Bangunan
Pajak,Jasa,Over
Pajak,Jasa,Over
head,
head,Asuransi
Asuransi
,etc
,etc

Harga
HargaPasar
Pasar
(Basic
(Basicprice)
price)

Analisis
AnalisisBiaya
Biaya
Konstruksi
Konstruksi

Indeks angkut tanah biasa 15 m1 & 30 m1


JARAK aa-b

15

M1

JARAK aa-c

30

M1

W/a 15

Menit

w/a 30

Menit

W.Tuang b.

Menit

W.Tuang c

Menit

M/mnt

Kecepatan

30

m3

Volume

Kecepatan
Volume

30
0.05

0.05

M/mnt
m3

Waktu angkut aa-b

0.5

Menit

Waktu angkut aa-c

Menit

Total waktu

6.5

Menit

Total waktu

Menit

130

Menit

Prod/m3

140

Menit

OH

Produktifitas/m3/ha
ri

0.467

OH

Selisih

0.033

OH

Selisih (%)

0.08

Prod/m3
Produktifitas/m3/
hari

0.433

Pekerja/Tk.Gali

0.433

OH

Pekerja/Tk.Gali

0.467

OH

Mandor

0.022

OH

Mandor

0.023

OH

Indek Upah Pemindahan tanah lebih dari 15 meter, dihitung perm1 tambahan ( per-m3/m1 )

0.0051

Kembali

Lanjut

INDEKS PEKERJAAN PASANGAN BATA


PEKERJA
3P
TUKANG BATU
1 TK
KEP.TUKANG
0.1 TK
MANDOR
0.05 X 3P = 0.15 P

TUKANG BATU

LADEN / PEKERJA 1.

LADEN / PEKERJA 2.

Membuat mortar /
spesie pasangan

Mengangkat bata
merah

LADEN / PEKERJA 3.
Mengangkut mortar
/spesie pasangan

MASUKAN / KRITIK :
1. Ketidak lengkapan jenis pekerjaan : belum
termasuk jenis bahan bangunan baru era
2000-an
2. Indek terlalu kecil : hasil penelitian yang
merasionalisasi BOW
3. Keraguan , apakah bisa diaplikasikan
disemua daerah: dapat diaplikasikan,
cermin kondisi tanaga kerja saat ini
4. Merugikan kontraktor ( ? ) : tidak ,
kontraktor dituntut efektif dan efisien
5. Ada masukan agar disertakan pula
didalamnya spesifikasi pekerjaannya.:
sudah ada SNI untuk tata cara pengerjaan
yang melengkapinya.

6. Terdapat komentar pihak diluar PU


bahwa hasil yang ada tidak valid ( ? ) :
ABK hasil penelitian dengan
menggunakan metodologi penelitian
7. Apakah ABK ini sudah memasukan
pajak dan keuntungan pemborong ?:
belum, ABK merupakan formula dasar
perhitungan
8. SNI ABK merupakan nilai rata2
berbagai kondisi? Bukan rata2 tetapi
modus terbanyak dan punya selisih
kecil thd BOW

9. SNI ABK melakukan studi produktifitas? SNI ABK


melakukan studi produktifitas tenaga kerja lapangan
dengan metoda activity sampling dan time study.
10. SNI ABK , meng-akomodir kondisi lapangan yang
bervariasi? Telah memasukan faktor kendala
lapangan dalam angka rating menyangkut tingkat
keahlian,cuaca,kondisi ruang kerja dsb.
11. SNI belum merata disemua daerah, menyulitkan?
Silakan hubungi dep.PU/Puslitbang Permukiman.
Fax:022.7798.392
12.Tidak ada persamaan persepsi antara team
pemeriksa atas materi analisa ,Bekisting atau Direksi
keet dipertanyakan? Perlu ada kesamaan tafsir- perlu
temu sosialisasi antar stake holder.

13. Belum ada kesepakatan pemakaian SNI


oleh semua pihak ? Diterbitkan surat
edaran Inmen PU No.02/IN/M/2005
tentang penerapan standar, Pedoman,
Manual ( SPM).
14. Tidak ada persamaan persepsi antara
team pemeriksa atas materi analisa ?
Pemahaman oleh semua stake holder.
15. Bekisting pada pekerjaan beton
ditanyakan oleh pemeriksa/BPK?
Bekisting satu kesatuan dengan
pekerjaan beton.
16. Direksi-keet dipertanyakan mana barang
sisanya? Sebaiknya dalam rencana kerja
dan syarat2 disebutkan cara
penyelesaiannya.

17.Ukuran bata yang lebih besar 1 cm berarti


semen bisa dikurangi? Ukuran dalam
standar ini 5x11x22 sesuai dengan
standar bahan bangunan.
18.Bagaimana kalau membuat analisa
sendiri? Proses penyusunannya lama ,
melalui beberapa tahapan baik penelitian
maupun pengesahannya

Kembali

Anda mungkin juga menyukai