Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah
Mata Pelajaran
Kelas / Semester
Alokasi Waktu

:
:
:
:

SMK Islam Bojong


Sistem Operasi
X / Gasal
40 X 45 Menit

I. Standar Kompetensi
II. Kompetensi Dasar

:
:

Melakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar


Menjelaskan Langkah Instalasi Sistem Operasi

III. Indikator

Menjelaskan jenis-jenis software sistem operasi


Menjelaskan teknis dan metode instalasi sistem operasi
Menjelaskan pemanfaatan aplikasi dalam peningkatan
kinerja sistem
Menjelaskan pemanfaaatan aplikasi dalam teknis
perbaikan dan perawatan PC

IV . Tujuan Pembelajaran Siswa dapat :

V . Materi Ajar

1. Menjelaskan Piranti Input, Proses dan


Output dengan percaya diri
2. Menjelaskan piranti keras dan tiap tiap
fungsi dengan percaya diri
3. Disiplin mengunakan waktu dalam
mengerjakan tugas dari guru

Konsep dasar instalasi sistem operasi


berbasis GUI
Konsep dasar manajemen media
penyimpan
Jenis-jenis sistem operasi berbasis GUI
Jenis dan cara pengaturan BIOS
Jenis-jenis file dan aplikasinya
Menjelaskan pemilihan sistem operasi yang
akan diinstall secara teliti
Menjelaskan konsep dasar sistem operasi
berbasis GUI.
Mengidentifikasi jenis-jenis media
penyimpan yang sesuai untuk instalasi
sistem operasi berbasis GUI
Mendemonstrasikan memasang media paket
instalasi sistem operasi
Mendemonstra-sikan cara mengatur BIOS.

Mengidentifikasikan jenis-jenis file yang


digunakan dalam instalasi sistem operasi.
VI. Metode Pembelajaran

: Ceramah, Diskusi, praktek

PERTEMUAN 1;
. Langkah-langkah Pembelajaran

ORIENTASI

A. Kegiatan Awal ;

1. Mengucapkan Salam
2. Berdoa bersama, dilanjutkan dengan
mempersilahkan kegiatan harian
siswa
untuk melakukan kultum
3. Melakukan absensi siswa
4. Menyampaikan Kompetensi yang akan
dicapai

B. Kegiatan Inti ;

EKSPLORASI
1. Siswa melakukan eksplorasi dari materi
yang akan didapat dari buku jilid 1 maupun
dari sumber lainnya (Internet)
2. Siswa mencatat dari sumber materi yang
didapat sebagai hasil eksplorasi sehingga
memiliki kebiasaan positif, teliti, dan
mampu mengambil kesimpulan dari yang
dibacanya
ELABORASI
1. Memfasilitasi
siswa
perkembangan
computer di Indonesia
2. Memfasilitasi siswa jenis jenis piranti
keras computer dan fungsinya
3. Memfasilitasi siswa piranti input, proses,
dan output computer
4. Memfasilitasi siswa membuat spesifikasi
computer sendiri

C. Kegiatan akhir ;

IV . Alat / Bahan / Sumber Belajar

KONFIRMASI
1.
Guru
memberikan
kesempatan kepada siswa untuk bertanya
tentang materi yang belum dimengerti
2.
Guru
memberikan
kesimpulan tentang materi yang diajarkan
3.
Guru
menutup
pelajaran dan memberikan tugas baik
individu maupun kelompok
4.
Mengucapkan salam
ALAT :
1. Whiteboard, spidol dan penghapus
2. Komputer/Laptop beserta
kelengkapannya
3. LCD
SUMBER BELAJAR :
1. Buku BSE Rekayasa Perangkat Lunak
jilid 1
2. Sumber lainnya (internet)

VII. Penilaian :
1. Tes tertulis : essay dan pilihan ganda.
2. Non Tes :
a. Penilaian terhadap unjuk kerja (performance test) yaitu Praktek
b. Penilaian proses dan portofolio
c. Skala sikap
d. Observasi
Penilaian Kinerja dan Aspek Ilmiah :

No

Aspek Penilaian

1.

Kesungguhan dalam melakukan


kegiatan (kedisiplinan)

2.

Kejujuran

3.

Ketelitian dalam mengerjakan

4.
5.

Penggunaan waktu secara efektif


Mengakses dan mengorganisir
informasi (kerja sama)
Tanggung jawab
Memecahkan masalah

6.
7.

Sangat
Kurang
(1)

Skor Perolehan Kelompok


Kurang Cukup Baik
(2)

(3)

(4)

Sangat
Baik
(5)

Catatan : Berikan tanda cek list ( ) untuk setiap penampilan dari setiap tindakan yang
dilakukan kelompok (skor perolehan kelompok).
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai (N) =

x 10
35
Pekalongan, 14 Juli 2015

Mengetahui,
Kepala SMK Islam Bojong

Guru Mata Pelajaran,

Hj. Nur Azizah, A.Md

Moh. Yusuf Maksum, S.Kom

Anda mungkin juga menyukai