Anda di halaman 1dari 19

KRISIS ADRENAL

DISUSUN OLEH:
EVELLYNA MEILANY
11-182
PEMBIMBING : DR. DONNIE L, SPPD

Definisi
Krisis Adrenal atau krisis Addison atau Acute

Adrenal Insuffiency
Definisi dari krisis adrenal adalah sekresi yang tidak
adekuat dari adrenokortikosteroid yang dapat terjadi
sebagai hasil dari sekresi ACTH yang tidak cukup
atau dikatakan sebagai defisiensi kortisol yang
terjadi mendadak karena kerusakan dari kelenjar
adrenal dapat sebagian atau seluruhnya, terkena
suatu penyakit atau stres yang berat.

Etiologi
Insufisiensi adrenal primer
Insufisiensi adrenal sekunder

Insufisiensi Adrenal Primer


Kongenital
Hiperplasia Adrenal Kongenital
Sindroma resistensi ACTH
Penyakit metabolik seperti penyakit willson, Zellweger, Wolman
Dapatan
Adrenalitis autoimun
Perdarahan atau infark adrenal (trauma, gangguan koagulasi)
Obat-obatan ( ketokonazol, etomidat, rifampin, phenytoin,
barbiturat, progesteron)
Infeksi (Viral, Fungal, M.Tuberculosis, Amuba)
Infiltratif (histiositosis, keganasan)

Insufisiensi Adrenal Sekunder


Kongenital
Displasia septo-optik
Defisiensi CRH
Dapatan
Penghentian steroid
Penyakit inflamasi
Tumor
Trauma
Radiasi

Anatomi dan Fisiologi Kelenjar Adrenal

10

Patofisiologi

Manifestasi Klinis

Pemeriksaan penunjang
Pemeriksaan Laboratorium:
Kadar glukosa darah yang rendah
Kadar natrium plasma juga rendah tetapi jarang
dibawah 120 meq/L
Kadar kalium darah meningkat, tetapi jarang diatas
7 meq/L
Asidosis dengan kadar bikarbonat plasma antara 1520 meq /L
Kadar ureum meningkat

Diagnosa paling spesifik yaitu dengan memeriksa

kadar ACTH dan kortisol jika terdapat banyak waktu


Serum kotisol biasanya kurang dari 20 mcg/dl
Uji ACTH :
a) tetapkan kadar kortisol plasmabaseline,
b) Berikan ACTH 250 mcg intavena
c) Pantau serum kortisol 30-60 menit setelah
diberikan ACTH
d) Kenaikan kurang dari 9 mcg dapat dipikirkan
sebagai insufisiensi adrenal

Pemeriksaan penunjang
CT scan abdomen dapat menggambarkan kelenjar
adrenal mengalami perdarahan, atropi, infiltrasi, atau
penyakit metabolik.

Tatalaksana
Saat pertama kali datang maka pastikan langkah memastikan Airway, Breathing,

Circulation.
Berikut penanganan dari krisis adrenal :
1. Cairan isotonik seperti NaCl 0,9% diberikan untuk menambah volume dan garam
intravena 1 liter/jam
2. Jika penderita hipoglikemi dapat diberikan cairan dextrose 10%
3. Steroid IV secepatnya : dexametason 4 mg atau hydrokortisone 100 mg ditambahkan
pada tiap 1 liter NaCl 0,9%. Setelah penderita stabil lanjutkan dengan dexametasone 4
mg IV tiap 12 jam atau hydrokortison 100 mg IV tiap 6-8 jam diberikan bersamaan
dengan cairan NaCl 0,9%.
4. Obati penyakit dasarnya seperti infeksi dan perdarahan, untuk infeksi dapat diberikan
antibiotik.
5. Untuk meningkatkan tekanan darah dapat diberikan dopamin atau norepineprin.
6. Terapi pengganti mineralokortikoid dengan fludricortisone (0,1 mg sekali sehari).
7. Penderita harus dikonsultasikan dengan endokrinologist, spesialis penyakit Infeksi,
ahli
critical care, kardiologis, ahli bedah

Prognosis
Pada dasarnya krisis adrenal adalah keadaan dengan

mortalitas yang tinggi apabila tidak ditanganin


dengan cepat dan adekuat.
Pada keadaan tidak didapatkan perdarahan adrenal
bilateral, kemungkinan hidup dari penderita dengan
krisis adrenal akut yang didiagnosa secara cepat dan
ditangani secara baik, mendekati penderita tanpa
krisis adrenal dengan tingkat keparahan yang sama

Anda mungkin juga menyukai