Anda di halaman 1dari 3

SBMPTN 2013 Tes Potensi Akademik

Kode Soal
Doc Name: SBMPTN2013TPA999 | Doc. Version : 2013-09 |

halaman 1

01. cahaya : ... ... : kering


(A) gelap - air
(B) kilat - tandus
(C) pelita - lembab
(D) terang - gerang
(E) matahari - musim

02. cemberut : ... ... : senang


(A) bibir - rasa
(B) wajah - jiwa
(C) sedih - sukses
(D) kesal - senyum
(E) marah - bahagia

03. sekarat : ... ... : gelap


(A) maut - hitam
(B) mati - remang
(C) kritis - terang
(D) hidup - kelam
(E) nyawa - cahaya

04. kuncup : ... ... : matang


(A) bunga - buah
(B) pucuk - kuning
(C) mekar - mentah
(D) tertutup - lembek
(E) tanaman - makanan

05. otoriter : ... ... : filsuf


(A) rezim - kuno
(B) diktator - pemikir
(C) pemaksa - bijaksana
(D) pemerintahan - filsafat
(E) penguasa - kontemplasi

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3121 ke menu search.
Copyright 2013 Zenius Education

SBMPTN 2013 Tes Potansi Akademik, Kode Soal


Doc. Name: SBMPTN2013TPA999 | Doc. version: 2013-09

halaman 2

06. akal budi : ... insting : ...


(A) ide - liar
(B) logis - hasrat
(C) pikiran - nafsu
(D) manusia - hewan
(E) bermartabat - dorongan

07. noda : ... sedih : ...


(A) hitam - hati
(B) bersih - tangisan
(C) suci - kecewa
(D) debu - perasaan
(E) kotor - kemalangan

08. pandai : ... bodoh : ...


(A) jenius - idiot
(B) akal - lamban
(C) pintar - rendah
(D) maju - terbelakang
(E) pikiran - kemampuan

09. pengetahuan : ... biaya :


(A) ilmu - ongkos
(B) bodoh - gratis
(C) dungu - harga
(D) cerdas - mahal
(E) sekolah - pasar

10. master : ... dewasa : ...


(A) ahli - usia
(B) doktor - tua
(C) gelar - matang
(D) pendidikan - pemikiran
(E) kehormatan - paruh baya

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3121 ke menu search.
Copyright 2013 Zenius Education

SBMPTN 2013 Tes Potansi Akademik, Kode Soal


Doc. Name: SBMPTN2013TPA999 | Doc. version: 2013-09

halaman 3

11. ... : gedung : air : ...


(A) atap - tawar
(B) jendela - makanan
(C) pintu - piring
(D) lantai - gula
(E) semen - minuman

12. ... : adat harmonis :


(A) tarian - serasi
(B) budaya - batik
(C) kesenian - selaras
(D) pariwisata - seimbang
(E) tradisional - keluarga

13. ...: penderitaan teror : ...


(A) bahagia - senang
(B) trauma - kecemasan
(C) tangisan - peledakan
(D) sakit hati - ketakutan
(E) luka batin - ancaman

14. ... : gila lembab : ...


(A) otak - kulit
(B) aksi - basah
(C) orang - udara
(D) akal - kering
(E) syaraf - ruang

15. ... : lebat rela :


(A) hujan - doa
(B) subur - ikhlas
(C) hutan - tulus
(D) rambut - hati
(E) syaraf - ruang

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 3121 ke menu search.
Copyright 2013 Zenius Education

Anda mungkin juga menyukai