Anda di halaman 1dari 4

Mata pelajaran: IPA

Kls /Semester : VI/I


Hari tanggal

: Selasa 10-12-2013

Waktu

: 90 menit

I.
1

Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c,atau d di depan jawaban yang benar!
Untuk mencari makanannya di malam hari,kelelawar menggunakan.
a. indra penciuman yang tajam
b. kemampuan terbang dengan cepat
c. mata dan pendengarannya yang tajam dan pekat
d. kemampuan memperkirakan jarak dengan mendengarkan gemanya
Punuk pada punggung unta berguna untuk.
a. memperindah tubuh
b. mengangkut barang
c. menarik perhatian unta betina
d. menyimpan makanan dalam bentuk lemak
Kaktus dapat tumbuh di daerah padang pasir yang jarang hujan karena.
a. mempunyai batang yang berwarna hijau
b. batangnya dapat menyimpan air
c. daunnya berbentuk duri
d. sistem akarnya yang panjang

4
NO
1
2
3
4
5

Ciri-ciri hewan
bertelur
beranak
berambut
berbulu
menyusui

Perhatikan tabel di atas!

Ciri-ciri hewan mamalia ditunjukkan dengan nomor.


a. 1 , 2 , dan 4
b. 2 , 3 , dan 4
5

c. 3 , 4 , dan 5
d. 2 , 3 , dan 5
Hewan di samping termasuk golongan..
a. karnivora
b. omnivore
c. herbivore
d. insektivora

Hewan yang melindungi diri dari musuhnya dengan cara mengubah warna tubuhnya hingga
mempunyai warna lingkungannya adalah.
a. tenggiling
c. cumi-cumi
b. cecak
d. bunglon

7
N
Hewan
O
1
sapi
2
kucing
3
kelinci
4
kambing
5
anjing
Perhatikan tabel diatas
kelompok hewan herbivore ditunjukkan dengan nomor.
a. 1 , 3 , dan 4
c. 3 , 4 , dan 5
b. 2 , 3 , dan 4
d. 2 , 4 , dan 5
8 Hewan di samping termasuk hewan.
a. herbivora
b. omnivora
c. karnivora
d. insektivora

Perhatikan gambar di samping!


Bagian bunga yang ditunjukkan oleh tanda panah
berfungsi untuk.
a. alat kelamin betina
b. alat kelamin jantan
c. menarik serangga agar datang
d. melindungi bunga saat masih kuncup
10 Tumbuhan di bawah ini yang tidak berkembang biak dengan akar tinggal/rizoma adalah.
a. jahe dan kunyit
c. padi dan jagung
b. kunyit dan temulawak
d. temulawak dan ganyong
11 Contoh hewan yang mengembangbiak keturunannya di luar tubuh induk adalah.
a. ular dan burung
c. ikan dan katak
b. ikan dan burung
d. kerbau dan sapi
12 Tumbuhan yang cara berkembangbiaknya memiliki persamaan dengan pisang adalah.
a. jagung
c. pepaya
b. bambu
d. bakau

13 Tumbuhan pada gambar di bawah ini berkembang biak dengan cara.


a. rizoma
b. merunduk
c. umbi
d. tunas

14 Tumbuhan yang berkembang biak dengan umbi batang adalah.


a. singkong dan wortel
c. singkong dan pisang
b. kentang dan ubi jalar
d. ubi jalar dan mangga
15 Tumbuhan gambar di samping berkembang biak
dengan cara.
a. tunas
b. merunduk
c. akar tinggal
d. geragih
16 Benda yang paling baik menghantar panas adalah.
a. ban karet
c. sendok logam
b. batang ebonik
d. sendok kayu
17 Perhatikan daftar benda dibawah ini!
Benda-benda yang termasuk konduktor ditunjukkan oleh nomor.
N
Benda
O
1
peniti
2
pensil
3
koin
4
garpu
5
kayu
a. 1 , 2 , 3
c. 1 , 3 , 4
b. 2 , 3 , 4
d. 3 , 4 , 5
18 Contoh perbuatan yang mengakibatkan kerusakan lingkungan adalah.
a. melakukan penghijauan
b. membuat sengkedan tanah
c. melakukan penanaman hutan
d. melakukan pembakaran hutan
19 Menangkap ikan dengan bahan peledak dapat menggangu keseimbangan alam karena.
a. mengubah struktur batuan
b. mematikan benih-benih ikan
c. menyebabkan perubahan warna air
d. ikan yang dimakan mengandung racun
20 Benda yang dapat dibuat dari tanaman jati adalah.
a. sepatu
c. kursi
b. tas
d. sikat gigi
21 Pelapukan biologi bukan disebabkan oleh.
a. angin
c. rayap
b. lumut
d. pohon
22 Tanda- tanda yang menandakan bahan makanan membusuk adalah.
a. warna buah kulit jeruk menjadi kuning

b. daging ikan menjadi lembek dan berair


c. buah pepaya berasa lebih manis
d. rasa nasi menjadi lezat
23 Benda-benda berikut ini yang bersifat paling lentur adalah.
a. karet gelang
c. ember plastik
b. sendok logam
d. tongkat kayu
24 1. logam
3. plastik
2. kayu
4. Karet
Sendok makan dapat dibuat dari bahan.
a. 1 dan 3 saja
c. 1 , 2 , dan 3
b. 2 dan 4
d. 1 , 2 , 3 , dan 4
25 Walaupun keras,besi dapat.
a. dimakan rayap
c. diukir
b. berkarat
d. dilipat
II.

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang singkat dan benar
1
2
3
4
5

III.

Bunga karang merupakan sejenis.yang hidup di laut


Contoh hewan bertelur namun menyusui anaknya adalah.
Limbah industri dapat mencemari sungai karena banyak mengandung....
Benda yang tidak dapat menghantarkan panas dengan baik disebut.
Pelapukan batuan karena faktor makhluk hidup disebut pelapukan.
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan uraian singkat!

Ikan pemanah mendapatkan makanannya dengan menggunakan ciri-ciri khususnya.Apakah


ciri-ciri khusus ikan pemanah?
2 Apakah tujuan mengembangbiakkan tumbuhan dengan cara okolasi?
3 Apa yang menyebabkan hewan-hewan di hutan masuk dan menyerang desa-desa sekitar?
4 Mengapa gagang setrika biasanya terbuat dari kayu atau plastik?
5 Jelaskan kerugian yang disebabkan karena perkaratan logam!

Anda mungkin juga menyukai