Anda di halaman 1dari 2

No.

Kode
Terbitan

SOP
PUSKESMAS

SOP PENILAIAN KINERJA STAF


Ditetapkan Oleh Kepala
:
Puskesmas EMPANG
: 01

No. Revisi
: 0
Tgl. Mulai Berlaku :
H. Irfan Agung Rianto, S.Kep
NIP. 19680119 198803
Halaman

:1-1

EMPANG
Pengertian

: Penilaian kinerja merupakan hasil pengamatan sehari-hari terhadap cara kerja,


kemampuan sosialisasi dan apresiasi diri masing-masing staf di lingkungan
Puskesmas

Tujuan

: Untuk meningkatkan kinerja staf atau sumber daya manusia di Puskesmas

Kebijakan

: a. Penilaian

kinerja

dilaksanakan

oleh

Kepala

Ka.

UPT. Puskesmas

berdasarkan pengajuan penilaian dari ka. Sub bag Tata Usaha Puskesmas
atau penanggung jawab masing-masing unit pelayanan di Puskesmas
b. Penilaian kinerja disesuaikan dengan kondisi dan pelayanan di di
Puskesmas
c. Metode penilaian menggunakan DP3 untuk penilaian tahunan Penilaian
dengan menggunakan parameter intern dilaksanakan setiap satu bulan
Prosedur

sekali dan dievaluasi tiap 3 bulan sekali.


: 1. Setiap awal bulan Kepala Puskesmas menilai kinerja staf bulan sebelumnya
dengan melihat dari :
- Absensi datang dan pulang pada buku absensi.
- Keikutsertaan apel pagi.
- Buku pelaksanaan kegiatan harian dan bulanan.
- Keikutsertaan dalam pertemuan rutin.
- Pernah tidaknya di komplain pasien/pelanggan.
- Pernah tidaknya memberikan palayanan yang salah/keliru.
- Pernah tidaknya lembur/mengerjakan pekerjaan puskesmas di luar jam
dinas.
- Berapa kali ijin beserta alasannya.
- Tanggung jawab apabila diberi tugas.
- Sikap dan kecakapannya dalam melaksanakan pelayanan farmasi.
2. Ka sub bag tata Usaha atau penanggungjawab unit pelayanan memberikan
masukan kepada Kepala Puskesmas terhadap perilaku sehari-hari staf
Puskesmas secara objektif.
3. Hasil penilaian di atas dicatat pada buku yang tersedia sebagai pertimbangan
penilaian di akhir tahunan.
4. Setiap akhir tahun hasil penilaian tersebut digunakan sebagai pertimbangan

Unit Terkait

penilaian DP3
Semua Unit pelayanan

/var/www/apps/conversion/tmp/scratch_7/321988751.doc

SOP PENILAIAN KINERJA STAF


No. Kode
Terbitan

:
: 01

No. Revisi
: 0
Tgl. Mulai Berlaku :
14/10/2015
Halaman
:1-2

Anda mungkin juga menyukai