Anda di halaman 1dari 1

Bandul yang dipergunakan pada percobaan ini sebenarnya ada dua jenis, yaitu bandul

mekanis dan bandul fisis. Bandul mekanis adalah disebut juga bandul sederhana

merupakan sebuah bandul ideal yang terdiri dari sebuah partikel yang digantung pada

seutas tali panjang yang ringan.

Bila bandul ditarik kesamping dari posisi seimbangnya kemudian dilepas,

maka bandul akan berayun karena pengaruh gravitasi atau bandul bergetar dengan

ragam getaran selaras. Gaya pemulih yang bekerja pada m: F = -mg sin 0. karena gaya

pemulihnya sebanding dengan sin 0 bukan dengan simpangannya, gerak yang terjadi

bukan gerakharmonik sederhana.

Perioda yang mengalami gerak selaras sederhana, termasuk bandul, tidak

bergantung pada amplitudo. Galileo dikatakan sebagai yang pertama mencatat

kenyataan ini, sementara ia melihat ayunan lampu dalam katedalan di pissa.

Penemuan ini mengarah pada bandul jam yang pertama mirip dengan lonceng.

Bandul juga berguna dalam bidang geologi dan sering kali diperlukan untuk

mengukur percepatan gravitasi pada lapis tertentu dengan sangat teliti.

Bandul fisis merupakan sembarang benda tegar yang digantung yang dapat

berayun/bergetar/berisolasi dalam bidang vertical terhadap sumbu tertentu. Bandul

fisis sebenarnya memiliki bentuk yang lebih kompleks, yaitu sebagai benda tegar.

Anda mungkin juga menyukai

  • Sela
    Sela
    Dokumen1 halaman
    Sela
    Mareskaa Nuranii
    Belum ada peringkat
  • Daya Listrik
    Daya Listrik
    Dokumen4 halaman
    Daya Listrik
    Mareskaa Nuranii
    Belum ada peringkat
  • Daya Listrik
    Daya Listrik
    Dokumen4 halaman
    Daya Listrik
    Mareskaa Nuranii
    Belum ada peringkat
  • Batu Bara
    Batu Bara
    Dokumen3 halaman
    Batu Bara
    Mareskaa Nuranii
    Belum ada peringkat