Anda di halaman 1dari 3

Langkah-langkah Kegiatan PERTEMUAN PERTAMAa . Kegiatan Pendahuluan. Motivasi dan apersepsi- A p a k a h w a r n a t e r g o l o n g s i f a t i n t e n s i f a t a u s i f a t ekstensif dari suatu zat?

-Bagaimana cara menentukan tingkat kekerasan suatu zat? . Prasyarat pengetahuan- A p a k a h y a n g d i m a k s u d d e n g a n s i f a t i n t e n s i f z a t ? Apakah yang dimaksud dengan tingkat kekerasan? b.Kegiatan Inti. Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok. . Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian sifat intensif dan ekstensif zat. . Peserta didik mendiskusikan dengan kelompoknya mengenai beberapa sifat intensif danekstensif zat. . Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian sifat fisika suatu zat. . Peserta didik mendiskusikan dengan kelompoknya mengenai beberapa sifat fisika zat (titik lebur, titik didih, daya hantar panas, daya hantar listrik, kerapatan dan tingkat kekerasan). . Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal. . Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik d an memberikan informasi yangsebenarnya. c.Kegiatan Penutup. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok dengan kinerja baik. . Peserta didik (dibimbing oleh guru) berdiskusi untuk membuat rangkuman kegiatan

PERTEMUAN KEDUAa . K e g i a t a n P e n d a h u l u a n . Motivasi dan apersepsi- A p a k a h p r o s e s p e r k a r a t a n b e s i t e r g o l o n g s i f a t f i s i k a a t a u s i f a t k i m i a ? - S e n ya w a a p a k a h ya n g t e r b e n t u k j i k a k a l s i u m b e r e a k s i dengan oksigen? . Prasyarat pengetahuan- A p a k a h y a n g d i m a k s u d d e n g a n s i f a t k i m i a z a t ? Bagaimana kemampuan zat bereaksi dengan oksigen? b.Kegiatan Inti. Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok. . Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian sifat kimia zat.

. Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk menyebutkan beberapa sifat kimia yang biasaditemui dalam kehidupan sehari-hari. . Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan kemampuan zat untuk bereaksi denganoksigen, air dan asam. . Peserta didik mendiskusikan dengan kelompoknya untuk menuliskan beberapa senyawa yangdihasilkan, jika suatu unsur bereaksi dengan oksigen, air dan asam. . Peserta didik dalam setiap kelompok membuat kesimpulan mengenai beberapa perbedaansifat fisika dan sifat kimia zat. . Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal. . Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik dan memberikan informasi yangsebenarnya. c.Kegiatan Penutup. Guru memberi penghargaan kepada kelompok dengan kinerja baik . Peserta didik (dibimbing oleh guru) berdiskusi untuk membuat rangkuman. . Guru memberikan tugas rumah berupa latihan soal

Perubahan Fisika Perubahan fisika merupakan perubahan pada zat yang tidak menghasilkan zat jenis baru. Peristiwa perubahan wujud zat anatara lain: menguap, mengembun, mencair, membeku, menyublim, mengkristal merupakan perubahan fisika. Terdapat beberapa cirri pada perubahan fisika, yaitu: tidak terbentuk zat jenis baru, zat yang berubah dapat kembali kebentuk semula, hanya diikuti perubahan fisika saja. Perubahan sifat fiska yang tampak adalah, bentuk, ukuran, dan warna berubah.

Perubahan Kimia Perubahan kimia adalah perubahan pada zat yang menghasikan jenis zat baru. Contoh perubahan kimia, antara lain: nasi membusuk, susu yang basi, sayur menjaid basi, telur membusuk, telur asin, besi berkarat, dan lain-lain. Terdapat beberapa cirri-ciri

perubahann kimia suatu zat, yaitu: terbentuk zat jenis baru, zat yang berubah tidak kembali kepada bentuk semula, diikuti oleh perubahan sifat kimia oleh reaksi kimia. Selama terjadi perubahan kimia, massa zat sebelum reaksi sama dengan massa zat sesudah reaksi.
Mengklasifikasi perubahan fisika dan perubahan kimia dalam kehidupan sehari-hari dan mengkomunikasikannya

Anda mungkin juga menyukai