Anda di halaman 1dari 2

KP: 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Fisiologi dan pertumbuhan virus Aspek imunologis infeksi virus Virus DNA Virus RNA Hematoserologis infeksi virus Farmakologi obat antivirus SKENARIO 3 : NASIB ODHA Paragraf 1 Odha seorang pemuda 20 tahun seorang mahasiswa hendak menyumbangkan darahnya membantu teman yang membutuhkan darah setelah mengalami kecelakaan. Oleh karena memiliki tatoo, maka Odha dikirim ke tim konseling untuk anjuran pemeriksaan lebih lanjut. Karena Odha sangat ingin membantu temannya , dia bersedia untuk menjalani pemeriksaan HIV. HIV: a human T-cell leukemia/lymphoma virus, of the genus Lentivirus, with a selective affinity for helper T cells that is the agent of the acquired immunodeficiency syndrome. (dorland) Pemeriksaan Laboratorium yang paling umum dilakukan sebagai skrining pertama kali kitamelakukan pemeriksaan Anti HIV yang relatif murah (merupakan pemeriksaan anti body).Biasanya pemeriksaan ini dilakukan dengan metode ELISA. Sampel yang dibutuhkan dapat berasal dari Air Liur, Darah, Urine dan Cairan Otak Tes anti body HIV ini terbagi dua tahap, 1.tes Penyaring. 2.tes Konfirmasi. Tes penyaringan dilakukan dengan metode Elisa dan tes konfirmasi dengan cara Westren Blot. Pada Hasil tes Penyaringan POSITIF mempunyai arti telah terinfeksi HIV atau POSITIF PALSU artinya hasil tes penyaringan menyatakan positif tetapi sesungguhnya tidak ada infeksi HIV. Maka karena itu diperlukan TES KONFIRMASI, untuk memastikannya. Tapi sebelum dilakukan tes Konfirmasi , biasanya kita masih melakukan tes penyaringan satu kali lagi dengan metode yang lain. Bila hasil tes Penyaringan yang kedua ini memberikan hasil POSITIF maka kita lanjutkan dengan tes KONFIRMASI.(dengan metode Westren Blot) Western blot technique, in which antibodies to HIV proteins of specific molecular weights can be detected. Antibodies to viral core protein p24 or envelope glycoproteins gp41, gp120, or gp160 are most commonly detected.

Bila tes KONFIRMASI memberikan hasil POSITIF maka artinya adalah orang tersebut HAMPIR PASTI TERINFEKSI oleh HIV. Bila hasil tes Penyaringan kedua memberikan hasil NEGATIF maka artinya adalah orang tersebut tidak terinfeksi HIV atau masih dalam masa jendela (artinya orang tersebut sebetulnya terinfeksi tapi pada tes masih negatif) Dari hasil screening test didapatkan hasil antibodi HIV positif, HbsAg positif. Odha dinyatakan untuk sementara belum bisa menjadi donor darah dan untuk memastikan telah terinfeksi HIV, dilakukan tes konfirmasi dengan Wesrwen blot test. Odha sangat kecewa dan merasa khawatir tentang pernyataan tersebut.

Paragraf 2 Dari anamnesis diketahui bahwa Odha mempunyai riwayat seorang IDUS (Penasun) sewaktu SMP dulu. Penasun: pengguna napza suntik IDUS: Injected Drug Users Setelah dinyatakan positif pengidap HIV,maka Odha disarankan untuk kontrol teratur guna memantau limfosit TCD4, karena virus ini menyerang imunitas seluler tubuh sel TCD4. Apabila jumlah sel TCD4 menurun , maka Odha akan mendapat terapi antiretrovirus. Antiretrovirus: Effective against retroviruses, or an agent with this quality. (dorland) Retrovirus: a large group of RNA viruses that includes the leukoviruses and lentiviruses; so called because they carry reverse transcriptase. (dorland) Reverse transcriptase: an enzyme that catalyzes the template-directed, step-by-step addition of deoxyribonucleotides to the end of a DNA or RNA primer or growing DNA chain, using a single-stranded RNA template; it occurs in retroviruses and the DNA formed is an intermediate in the formation of progeny RNA. Dokter mengatakan infeksi HIV termasuk Blood borne disease. A blood-borne disease is one that can be spread by contamination by blood. (wikipedia) Odha bertanya apakah bisa ditularkan melalui gigitan nyamuk seperti DBD? There has been considerable concern that in rare circumstances other types of transmission may occur, such as through "casual" contact with HIV-infected persons or insect vectors, but there is no evidence of virus transmission under these casual conditions. (Medical Microbiology Jawetz)

Paragraf 3 Bagaimana anda menjelaskan proses terjadinya infeksi oleh HIV serta pencegahannya?

Anda mungkin juga menyukai