Anda di halaman 1dari 6

Aspal yaitu Material berwarna hitam atau coklat tua.

Pada temperatur ruang berbentuk padat sampai agak padat, jika dianaskan sampai temperatur tentu dapat menjadi lunak / cair sehingga dapat membungkus partikel agregat pada waktu pembuatan campuran aspal beton atau sapat masuk kedalam pori-pori yang ada pada penyemprotan/ penyiraman pada perkerasan macadam atau pelaburan. Jika temperatur mulai turun. Aspal akan mengeras dan mengikat agregat pada tempatnya (sifat Termoplastis).

Gambar. Aspal

Adapun gambar proses penyulingan minyak bumi untuk menghasilkan aspal:

Dalam pemasangan cairan aspal diperlukan alat asphalt distributor. Asphalt distributor adalah truck atau kendaraan lain yang di lengkapi dengan aspal, pompa, dan batang penyemprot. asphalt distributor juga dilengkapi dengan pemanas, untuk menjaga temperatur aspal dan juga penyemprot tangan. Penyemprot tangan digunakan untuk daerah yang sulit dicapai dengan batang penyemprot. Sebelum dilakukan pemasangan harus dipastikan bahwa daerah yang akan disemprot oleh cairan aspal bebas dari kotoran. Lalu asphalt distributor harus di periksa kembali, seperti sudut nosel, ketinggian dan kecepatan kendaraan. Ketinggian batang penyemprot juga harus diatur sedemikian rupa dengan jarak nosel agar diperoleh penyemprotan yang tumpang tindih.penyemprotan dilakukan sebanyak 2-3 kali, penyemprotan dilakukan secara merata sepanjang jalan.

Gambar. Penghamparan Aspal

Jalan lebih halus, mulus dan tidak bergelombang sehingga nyaman dalam berkendara Warna hitam aspal mempengaruhi psikologi pengendara menjadi lebih teduh dan nyaman Untuk penggunaan pada jalan dengan lalu lintas kendaraan ringan, jalan aspal lebih murah di banding kontruksi jalan beton Proses perawatan lebih mudah karena tinggal mengganti pada area jalan aspal yang rusak saja, dengan cara menggali dan mengganti dengan yang baru pada area yang rusak.

Tidak tahan terhadap genangan air, sehingga

memerlukan saluran drainase yang baik untuk proses pengeringan jalan aspal pasca hujan atau banjir. Pada struktur tanah yang buruk harus dilakukan perbaikan tanah terlebih dahulu sebelum di tumpangi oleh konstruksi jalan aspal.

Perawatan

digunakan guna memperbaiki kerusakan dengan cara perkeerasan jalan tanpa melakukan perbaikan besar. Perawatan diklafikasikan sebagai berikut: Injeksi material penutup ke dalaam sambungan dan keretakan-keretakan Penambalan Perawatan permukaan jalan Pelaksanaan kontruksi sebagaian Grouting.

Anda mungkin juga menyukai