Anda di halaman 1dari 5

ANALISIS MENGENAI DAMPAK LINGKUNGAN

Anto S 41609120003 Herie SP 41609120069

APA YANG DIMAKSUD DENGAN AMDAL ?

kajian dampak besar dan penting terhadap lingkungan hidup, dibuat pada tahap perencanaan, dan digunakan untuk pengambilan keputusan.

salah satu syarat perijinan, dimana para pengambil keputusan wajib mempertimbangkan hasil studi AMDAL sebelum memberikan ijin usaha/kegiatan dan digunakan untuk mengambil keputusan tentang penyelenggaraan/pemberian ijin usaha dan/atau kegiatan.

(Peraturan Pemerintah No. 27 tahun 1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingkungan)

kajian mengenai dampak besar dan penting untuk pengambilan keputusan suatu usaha dan/atau kegiatan yang direncanakan pada lingkungan hidup yang diperlukan bagi proses pengambilan keputusan tentang penyelenggaraan usaha dan/atau kegiatan

Hal-hal yang dikaji dalam proses AMDAL


aspek fisik-kimia Aspek ekologi

Aspek sosial ekonomi

aspek sosial budaya

aspek kesehatan

Di gunakan sebagai pelengkap studi kelayakan suatu rencana usaha dan/atau kegiatan

Anda mungkin juga menyukai