Anda di halaman 1dari 15

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

GEOGRAN - 01 Pemetaan Penginderoan Jauh SIG

2.

A. PEMETAAN 1. Pengertian Peta Peta adalah gambaran konvensional dari permukaan bumi yang diperkecil sebagaimana kenampakannya dari atas dengan ditambah tulisan dan symbol-simbol. Ilmu yang mempelajari peta disebut kartografi, sedangkan ahli dalam bidang perpetaan disebut kartograf. Bagian-bagian pokok peta antara lain: 1. Judul peta 2. Garis Astronomis 3. Inset 4. Garis Tepi peta 5. Skala peta 6. Sumber dan tahun pembuatan peta 7. Mata angina atau tanda arah 8. Symbol peta 9. Warna peta 10. Legenda 11. Latering 2. Jenis-jenis Peta a. Berdasarkan data, peta dikelompokkan: 1. Peta Umum (Topografi) 2. Peta Khusus (Tematik) b. Berdasarkan skala, peta dapat diklasifikasikan, yaitu: 1. Peta Kadaster Berskala 1 100 s/d 1 : 5000 2. Peta Skala Besor Berskalo 1 5000 s/d 1 : 250.000 3. Peta Skala Sedang Berskala 1 250.000 s/d 1 500.000 4. Peta Skala Kecil Berskala 1 500.000 s/d 1 1.000.000 5. Peta Skala Geografis Berskala lebih kecil dari 1 1.000.000 Proyeksi dan skala peta 1. Proyeksi Adalah cara pemindahan lintang/bujur pada lengkungan permukaan bumi ke bidang data. c.

Skala Peta Adalah angka yang menunjukkan perbandingan di peta dengan jarak yang sebenarnya. Agar peta dapat berfungsi dengan baik, tiga persyaratan yang harus dipenuhi yaitu: Conform, Equivalent dan Equidistant.

B. PENGINDERAAN JAUH Adalah upaya untuk mengetahui sesuatu dengan menggunakan sensor (alat pengindera) baik sensor alamiah maupun sensor buatan. Ada beberapa komponen penting dalam penginderaan jauh, antara lain: Tenaga, Objek, Sensor, Zat Antara dan Citra. Keguanaan Citra penginderaa jauh dalam pendidikan dan pengajaran geografi antara lain: 1. Sebagai alai bantu dalam menyusun teori 2. Sebagai alat untuk menemukan fakta 3. Sebagai alai penerima/deskripsi 4. Sebagai dasar penjualan 5. Sebagai alat dalam prediksi dan pengendalian C. SISTEM INFORMASI GEOGRAFI Adalah suatu sistem yang bertugas mengumpulkan, mengatur, mengelola, menyimpan sampai menyajikan data (informosi) segala sesuatu yang berkaitan dengan geografi.

smart learning center


Manfaat Sistem Informasi Geografi antara lain, sebagai berikut: 1. Mempercepat inventarisasi sumber daya alam 2. Mempermudah perencanaan pada pembangunan 3. Dapat menampilkan gambar/peta secara tiga dimensi 4. Dapat mempercepat proses penurunan peta dari peta sebelumnya. 5. Memperkecil biaya pernetaan 6. Mempermudah dan mempercepat proses manipulasi data. GEOGRAFI 02 Letak Indonesia Pengaruh Letak Indonesia

A. LETAK INDONESIA Untuk mengetahui dengan baik geografis suatu tempat atau wilayah,

keadaan

Smart Learning Center (SLC)

-129-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

dapat ditinjau dari berbagai sudut, seperti letak astronomis, letak geologis, letak geografis, dan lain-lain. 1. Letak Astronomis Yang dimaksud dengan letak astronomis adalah letak suatu tempat dihubungkan dengan posisi garis lintang dan garis bujur, yang akan membentuk suatu titik koordinat. Garis Lintang adalah garis-garis paralel pada bola bumi yang sejajar dengan equator (khatulistiwa). Garis Bujur adalah semua garis yang menghubungkan kutub utara dan kutub selatan, tegak lurus pada garis lintang. Pengaruh letak astronomia bagi Indonesia, antara lain: a. Indonesia mempunyai lklim tropis b. Suhu rata-rata tinggi c. Curah hujan tinggi d. Terjadinya hujan zenith e. Batuan cepat melapuk f. Indonesia terdiri dari tiga daerah waktu Pembagian daerah waktu di Indonesia di dasarkan banyak bujur dl Indonesia, karena diketahui bahwa 10 = 4 menit, maka daerah Indonesia yang terdiri dari 460 bujur mempunyai 3 daerah waktu, yaitu: 1. WIB (Waktu Indonesia Barat) Yang meliputi daerah Sumatera, Jawa, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah dan pulau-pulau kecil yang berada disekitarnya. 2. WITH (Waktu Indonesia Tengah) Yang meliputi daerah Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Bali, Nusa Tenggara, Sulawesi dan pulau-pulau kecil yang berada disekitarnya. WIT (Waktu Indonesia Timur) Yang meliputi daerah Maluku, Irian Jaya dan , pulau-pulau kecil yang berada disekitarnya.

2. Letak Geologis Letok geologis adalah letak suatu daerah atau Negara berdasarkan struktur batu-batuan yang ada pada kulit buminya. Maka wilayah Indonesia berada pada: - Pertemuan dua lipatan pegununggan muda (Sirkum), yaitu Sirkum Fasifik dan Sirkum Mediterania. - Pertemuan tiga lempeng lithosfera, yaitu: a. Lempeng Asia (Paparan Sunda) b. Lempeng Indo Australia (Paparan Sahul) c. Lempeng Laut Fasifik Pengaruh letak geologis bagi Indonesia antara lain: 1. Terdapat banyak gunung berapi yang dapat menyuburkan tanah 2. Sering terjadi gempa bumi 3. Terdapat bukit-bukit tersier yang kaya akan barang tambang seperti minyak bumi, batu bara dan bauksit. 4. Tanah subur 3. Letak Geologis Letak geologis adalah letak suatu daerah atau wilayah dilihat dari bagian permukaan bumi yang lain.

smart learning center


Ditinjau dari geografis, wilayah Indonesia terletak di antara dua benua (Benua Asia dan Benua Australia) dan di antara dua Samudra (Samudra Indonesia dan Samudra Fasifik). Letak geografis yang demikian itu menempatkan Indoneisa pada posisi silang yang strategis dan baik serta berpengaruh secara fiscal, sosial, ekonomi, maupun politik. Ada empat cara yang dapat digunakan untuk mengukur luas Negara (termasuk Negara kita), yaitu: a. Menjumlahkan luas daratan semua pulau b. Berdasarkan batas territorial c. Berdasarkan batas Zone Ekonomi Ekslusive (ZEE) d. Berdasarkan batas landas kontinen B. PENGARUH LETAK INDONESIA Pada umumnya suatu Negara yang memiliki wilayah yang luas akan memperoleh keuntungan yang lebih banyak dari pada Negara yang mempunyai wilayah yang sempit.

3.

Berdasarkan astronomisnya, wilayah Indonesia terletak antara 60 LU-I 10 LS dan 65 BT-1410 BT.

Smart Learning Center (SLC)

-130-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Luas suatu Negara dalam perwujudannya memiliki bentuk yang bermacam-macam, misalnya bentuk bulat, sempit memanjang, luas memanjang, dan lainlain. Bentuk-bentuk tersebut sangat berpengaruh terhadap keadaan-keadaan tertentu, misalnya terhadap iklim setempat, strategi pertahanan, dan keadaan ekonomi. Negara kita yang berbentuk kepulauan dikelilingi oleh laut-laut yang luas pulaunya terdapat di daerah paparan atau laut dangkal. Pulau-pulau itu merupakan pegununggan sisa dari pegununggan tua yang telah terkilas. Luas seluruh wilayah Negara Indonesia adalah 9,8 juta km2, terdiri dari lautan atau lautlaut dari daratan yang berupa pulau besar dan kecil. Oleh karena itu, Indonesia merupakan salah satu Negara kepulauan terbesar di dunia. Luas lautan kira-kira 7,9 juta km2 atau kira-kira 81% dari luas seluruhnya. Luas daratannya sekitar 1,9 juta km2 atau kira-kira 19% dari luas seluruhnya. Seluruh wilayah Indonesia terdiri dari 13.677 buah pulau (besar dan kecil). Pulau-pulau tersebut baru 6.044 buah yang memiliki nama, sedangkan yang berpenghuni (didiami manusia) baru 931 buah. Panjang pantai wilayah Negara Indonesia 81.497 km, atau lebih kurang 2 kali panjang keliling bumi. Pantai ini merupakan pantai paling panjang di dunia, dan ini berdampak terhadap banyaknya sumber-sumber kekayaan alam, baik yang terdapat di daratan maupun di lautan, sebagai potensi besar untuk mencapai kemakmuran bagi masyarakat.

Demografi adalah studi mengenai penduduk, terutama mengenai jumlah, struktur dan perkembanganya. Bertambah atau berkurangnya jumlah penduduk suatu daerah dipengaruh oleh beberapa faktor, antara lain: 1. Natalitas (angka kelahiran) 2. Mortolitas (angka kematian) 3. Migrosi (perpindahan penduduk) Jumlah dan Pertumbuhan Penduduk Indonesia Untuk mengetahui jumlah penduduk suatu Negara dapat dilakukan beberapa cara, yaitu: a. Sensus Penduduk b. Registrosi/Pencotaton c. Survey Tingkat pertumbuhan penduduk di Negara kita masih termasuk tinggi, yakni sekitar 1,98% pertahun. Untuk menurunkan tingkat pertumbuhan yang tinggi ini, pemerintah Indonesia melaksanakan program keluarga berencana. Dengan program ini diharapkan pada tahun - tahun selanjutnya pertumbuhan penduduk akan menurun menjadi 1,9% padakurun waktu tahun 1995 - 2000. Struktur penduduk Indonesia memberat pada penduduk usia muda, hal ini sebagai akibat dari masih tingginya tingkat kelahiran. Persentase penduduk. 0 - 14 tahun. Pada tahun 1980 mencapai 40,3% dan pada tahun 2000 diperkirakan akan turun lagi menjadi 37,7% don 34,2%. Tabel Perkembangan Jumlah Penduduk Indonesia Menurut Sensus Tahun 1930 2000 No Tahun Sensus 1930 1961 1971 1980 1990 Jumlah Penduduk (Juta) 60,7 97,1 119,2 147,5 179,3 209,6

smart learning center

GEOGRAN 03 Kependudukan Sumber Daya Manusia

1 2 3 4 5

A. KEPENDUDUKAN Istilah ilmu kependudukan sesungguhnya dimaksudkan untuk memberikan pengertian yang lebih luas daripada Demografi. Kata demografi berasal dari bahasa Greek (Yunani) yang pertama kali digunakan oleh Guilard.

6 2000 Sumber : BPS don BKKBN

Smart Learning Center (SLC)

-131-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Penyebaran Penduduk Penduduk Indonesia tidak merata penyebarannya. Ada yang padat penduduknya dan ada pula yang masih jarang. Masalah ini disebabkan oleh kondisi: a. Historis b. Geografis c. Ekonomis d. Politik dan Pemerintahan e. Perkembangan lembaga pendidikan dan kesehatan Komposisi Penduduk Komposisi penduduk adalah pengelompokan penduduk atas dasar kriteria tertentu, misalnya komposisi penduduk berdasarkan: 1. Geografis 2. Biologis 3. Sosial 4. Ekonomi B. SUMBER DAYA MANUSIA Sumber daya manusia adalah semua potensi yang berhubungan dengan data penduduk yang dimiliki oleh suatu daerah/Negara yang dapat dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia.

Peranan penduduk datum pembangunan, khususnya secara teoritis, dapat digolongkan dalam dua golongan, yaitu: 1. Sebagai sumber daya Fisik 2. Sebagai sumber daya mental

smart learning center


Manusia merupakan sumber daya terpenting dalam suatu bangsa atau Negara, baik dilihat dari segi kuantitas dan kualitas. Dari segi kualitas yang menyangkut dengan: 1. Kualitas Fisik Tingkat pemenuhan gizi/pangan Tingkat kesehatan Tingkat kematian 2. Kualitas Non Fisik Pendidikan Latihan kerja Sikap terhadap kerja

Masalah-masalah Kependudukan di Indonesia Berbicara sumber daya manusia (SDM) tidak terlepas dengan teknologi. Disatu pihak, dengan teknologi manusia dapat mengenai lebih jauh alam lingkungannya, sekaligus mencari alternatif pemanfaatannya bagi kepentingan manusia. Teknologi satelit, ekspedist dasar laut, penemuar, mesin-mesin, peralatan-peralatan lain dan observasi-observosi yang dilakukan manusia telah memperkaya pengetahuan manusia tentang alamnya. Oleh sebab itu, kualitas penduduk sebagai sumber daya manusia perlu ditingkatkan terus. Namun di sisi lain, Negara kita yang termasuk Negara sedang berkembang mengalami masalah kependudukan dalam pembangunan nasional, antara lain: a. Jumlah penduduknya banyak, yaitu nomor empat di dunia setelah Cina, India, dan Amerika Serikat. b. Pertumbuhan penduduknya cepat yang disebabkan tingginya angka kelahiran. c. Persebaran penduduk yang tidak merata. d. Komposisi penduduk kurang menguntungkan karena banyaknya usia muds sehingga beban ketergantungan tinggi. e. Arus urbanisasi tinggi. Dengan pertumbuhan penduduk yang cepat sehingga berdampak terhadap menurunnya kualitas penduduk dan tingkat kesejahteraan penduduk.

Peranan Penduduk Dalam Pembangunan Salah satu faktor yang menentukan pembangunan adalah sumber daya manusia, baik sebagai subjek maupun sebagai objek pembangunan. Sebagai subjek pembangunan, maka peranan sumber daya manusia sangat penting dalam menghasilkan barang dan jasa dalam kurun waktu tertentu.

GEOGRAFI 04 Pemanfaatan Tanah, Kehutanan Sumber Daya Alam (SDA) Pertanian,

Sumber daya alam (Natural Resources) adalah persediaan alam berupa kekayaan alam yang dapat dimanfaatkan oleh manusia dalam memenuhi kebutuhannya.

Smart Learning Center (SLC)

-132-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Diantara sumber daya yang terdapat di alam tersebut, di antaranya ada yang kemudian diusahakan dan dikembangkan manusia sehingga menghasilkan secara terus menerus. Akan tetapi tidak semua sumber daya alam tersebut harus dikembangkan oleh manusia. Jenis sumber daya alam dapat dibedakan: 1. Sumber daya alam yang diperbaharui 2. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui Adapun yang tergolong ke dalam sumber daya alam yang dapat diperbaharui adalah... a. Sumber daya alam dari usaha pertanian b. Sumber daya alam dari usaha perkebunan c. Sumber daya alam dari usaha kehutanan d. Sumber daya alam dari usaha peternakan e. Sumber daya air dan, f. Sumber daya matahari Sementara itu sumber daya atom yang fidak dapat diperbaharui (bahan galian), meliputi: a. Bahan galian yang berbentuk padat b. Bahan galian yang berbentuk cair c. Bahan galian yang berbentuk gas

b.

Di Dataran Rendah - cocok sebagai areal pertanian - cocok sebagai sawah irigasi - cocok sebagai sawah hujan/pertanian sawah - cocok sebagai perkebunan - cocok sebagai peternakan Di Dataran Tinggi - cocok sebagai perkebunan - cocok sebagai peternakan - cocok sebagai kehutanan - cocok sebagai holtikultura

todah

c.

Lahan kritis adalah lahan yang sangat tandus dan gundul. Kesuburannya mendekati nol sehingga tidak dapat digunakan untuk pertanian. Dan bila dibiarkan akan menjadi padang pasir atau bukitbukit batu. Terjadinya lahan kritis dapat disebabkan oleh: 1. Peristiwa alam, seperti gempa bumi, letusan gunung api, Tanah longsor, dan banjir. 2. Perusakan oleh manusia, misainya penggundulan hutan, limbah industri, kebakaran hutan, dll.

smart learning center


Lahan Potensial dan Lahan Kritis Lahan potensial adalah lahan yang belum dimanfaatkan atau belum diolah, dan jika diolah akan mempunyai nilai ekonomi yang besar karena mempunyai tingkat kesuburan yang tinggi dan mempunyai daya dukung terhadap kebutuhan manusia. Ditinjau dari kesuburannya, tanah dapat dibedakan: 1. Tanah muda Zat makanan banyak terkandung di dalam tanah ini. Wornanya abu-abu. 2. Tanah tua Zat makanan cukup terkandung di dalamnya. Warna tanah coklat keabu-abuan 3. Tanah mati Tidak mengandung zat makanan lagi. Warnanya merah atau merah muda. Pemanfaatan Lahan Potensial Pemanfaatan lahan potensial antara lain: a. Di Dataran Pantai - cocok untuk industri garam - cocok untuk pelabuhan - cocok untuk tombak/payau Upaya penanggulangan lahan kritis dapat dilakukan, antara lain: a. Pemanfaatan lahan se-optimal mungkin. b. Reboisasi lahan c. Pengelolaan wilayah terpadu di daerah aliran sungai (DAS) d. Adanya program usaha kali bersih (Prokasih) e. Pengembangon keanekaragaman hayati dengan pola pergiliran tanaman f. Perlu tindakan tegos bagi siapa saja yang merusak lahan yang mengarah pada terjadinya lahan kritis.

GEOGRAN 05 Lithosfera Tenaga Geologis

A. LITHOSIFERA Lithosfera berasal dari bahasa latin. Lith = Botubatuan dan Fera = Lapisan. Jadi Lithosfera adalah lapisan-lapisan batuan di bagian luas lapisan bumi. Lithosfera dapat pula diartikan sebagai kulit bumi.

Smart Learning Center (SLC)

-133-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Lithosfera terdiri atas: 1. Kulit bumi terluar (kerak bumi), tebalnya antara 16 - 40 km. 2. Kulit bumi dalamnya 3.864 - 2.840 km. 3. Intl bumi luar, tebalnya 2.208 km berupa lapisan encer bersuhu tinggi. 4. Intl bumi dalam tebalnya 1.084 km. Lapisan bumi ini terdiri dari batu-batuan. Berasarkan proses tedadinya yang dihubungkan dengan tempat terbentuknya, maka batuan ini dapat dibagi atas 3 bagian, yaitu: 1. Batuan beku 2. Batuan sediment 3. Batuan metomorf B. TENAGA GIOLOGI Yang dimaksud dengan tenaga geologi adalah semua tenaga (kekuatan) yang dapat menyebabkan terjadinya perubahan pada bentuk permukaan bumi itu sendiri. Ada 2 tenaga yang dapat merubah permukaan bumi, yaitu: 1. Tenaga Endogen (tenaga dari dalam bumf) Yang termasuk tenaga ini antara lain: - Epirogeneso - Orogeneso - Tektogenesa - Gempa - Vulkanisme 2. Tenaga Eksogen (tenaga dari luar bumi) Yang dimaksud dengan tenaga eksogen adalah tenaga yang dating dari luar, yang merubah permukaan bumi. Yang termasuk tenaga eksogen ini adalah: - Erosi - Deposisi (abrosi) - Corrasi - Gletscher - Pelopukan

Adapun bentuk-bentuk tektonisme ini antara lain: 1. Apabila terjadi tekanan yang horizontal pada lapisan kulit bumi yang lint (plastis) maka lapisan tersebut akan berkerut. Kerutan tersebut ada yang tegak, condong, rebah dan sebagainya. Pungung lipatan disebut antiklinal sedangkan lembahnya disebut synklinal. Inilah yang menjadikan gunung-gunung dan relief. 2. Tenakan horizontal dan vertical pada lapisanlapisan yang rapuh, misalnya daerah kapur, terjadinya patahan (retakan). Contohnya: - Slenk (tanah turun), tanah yang terletak lebih rendah dari daerah sekelilingnya. Horst (tanah naik), letak tanah yang lebih tinggi dari daerah sekelilingnya. - Flexur, ybitu tanah yang tidak seluruhnya patch sehingga terjadi bentuk yang bungkuk. - Sesar (pergeseran horizontal). Terjadi korena tenago endogen yang satu berlawonon arch dengan yang lain, namun tidak frontal. Dibedakan otas sesar dekstral don sinitral. - Block Mountain aklbat dari tenago endogen ini, terbentuk retokan-retakan yong banyok di suatu daerah. Ado yong noik, ado yang turun, don ado pula yang bergerok miring sehingga terjodilah suatu kompleks pegunungan patahan yang terdiri atas balokbolok lithosfera yong dinamakan balokbalok mountain. Vulkanisme Yang dimaksud dengan vulkonisme adalah kegiatan magma dari lapisan dalam lithosfera menyusup ke bagian yang lebih atas sampai keluar ke permukaan bumi. Perbedaan letak dapur magma dapat menyebabkan perbedaan kekuatan letusan yang terjadi, umumnya dapur magma yang lebih dalam menimbulkan letusan yang lebih kuat. Sedangkan aktivitas magma di dalam lapisan lithosfera, memotong atau menyisip di antara lapisan-lapisan lithosfera, tetapi tidak mencapai permukaan bumi. Dinamakan plutonisme atau intruksi magma.

smart learning center

Tektonisme Yang dimaksud dengan tektonisme ialah perubahan letak lapisan permukaan bumi secara mendatar atau vertikal. Menurut bentuk hasilnya, bagian ini meliputi lipatan dan patahan. Sedangkaon menurut kecepatan geraknya dan ukuran luas tektonisme dibedakan atas aragenesa (pembentukan pegunungan) dan epirogenesa (penaikan/penurunan benua).

Smart Learning Center (SLC)

-134-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Gejala Pasca Vulkanis Adakalanya sebuah gunung api berada pada face istirahat (ticlur) don tidak menampakkan gejala aktivitas magmatiknya. Fase ini disebut Gejala Pasca Vulkanik (Post Vulkanis). Gejala Pasca Vulkanis antara lain: 1. Ditemukannya sumber air panas 2. Adanya geyser 3. Ditemukannya bahan-bahan ekshalosi (gas) keluar ke permukaan bumi 4. Adanya mata air makdani, yaitu mata air panas yang banyak mengandung mineral, terutama belerang Intruksi Mogma Yang dimaksud dengan intruksi magma ialah masuknya magma-magma ke dolam lapisan batuan lain. Menurut cars menyusup ke dalam batuan, maka akon dihasilkan bentukanbentukan yang dapat dibedakan alas: Intrusi datar (sills) - Lakolit - Gang (korok) - Apofino - Diaterma Ekstrusl Magma Ekstrusi magma adalah aktivitas magma mencapai permukaan bumi, dapat dibedakan atas: a. Letusan linier (retakan) b. Letusan erosi c. Erupsi sentral

Material vulkanik gas: - Asam belerang - Uap air - Gas beracun Pelapukan dan Sedimenfasi Yang dimaksud dengan pelapukan adalah penghancuran batuan, dari batuan yang berbentuk gumpalan menjadi butiran yang lebih kecil. Ada tiga macam pelapukan, yaitu pelapukan mekanik, pelapukan kimiawi, dan pelpukan organik. Sedimentasi merupakan suatu proses pengendapan pada bagian lithosfera, sebagai hasil pengangkutan (erosi). C. GEMPA BUMI Gempa bumi adalah getaran pada kulit bumi. Getaran ini timbul karena adanya retakan atau dislakasi dari pada batuan. Terjadinya getaran ini adalah karena pada daerah yang labil lapisan lithosfera itu mengalami perubahan letak, misainya satu bagian terangkat sedangkan bagian lainnya menurun atau bertahan pada kedudukan semula. Gempa bumi dapat dibogi atas 3 jenis, yaitu; 1. Gempa Vulkanik 2. Gempa Runtuhan 3. Gempa Tektonik

smart learning center


Ada tiga macam gunung api sebagai hasil erupsi sentral, yaitu: a. Gunung api perisai atou aspit b. Gunung api strate c. Gunung api mar Pada waktu peletusan gunung api, ada bahan yang dikeluarkannya, bahan-bahan tersebut terdiri dari: a. Material vulkanik cair: - Lava - Lahar b. Material vulkanik podot: - Debu - Batu apung - Posir vulkanik - Lopisik Dalam seismologi, dikenal bermacammacam istilah yang khusus digunakan dalam gempa, yaitu: - Miposentrum - Episentrum - Gelombang gempa - Seismograf - Makroseisme - Pleistoseista - Lsoseista - Monoseista Penaukuran Gempa Alat untuk mengukur gempa bumi digunakan seismograf, yaitu sebuah alat yang dapat mencatat getaran gempa bumi. Dalam station pencatat gempa sekurang-kurangnya ada sepasang seismograf, yaitu: 1. Seismograf horizontal, berfungsi untuk mencatat getaran gempa bumi yang arahnya mendatar.

Smart Learning Center (SLC)

-135-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

2.

Seismograf vertikal, berfungsi untuk mencatat gempa bumi yang arahnya vertikal. Jadi seismograf yang lengkap dapat sekaligus mencatat gerak horizontal, gerak vertikal dan waktu terasanya getaran sampai selesai. Untuk menentukan jarak episentrum (pusat gempa) di permukaan bumi dari station pencatat gempa, dipergunakan hukum laska:

= {(s p) 1} x 100 Km
dimana: = jarak episentrum dari alai pencatat gempa (seismograf) s = saat tibanya gelombang sekunder p = saat tibanya gelombang primer Contoh: Pada sebuah station pencatat gempa, gelombang primer tercatat pukul 03.04.42. Maka selisih waktu (s - p) adalah 6 menit 30 detik mengetahui episentrumnya digunakan rumus lasko. =((s-p)1)x1000 Km = ((6 - 1)) x 1000 Km = 5 x 1000 Km = 5.500 Km

Kelembaban udara dibedakan menjadi: a. Kelembaban Mutlak (Absolut) Adalah bilangan yang menunjukkan berapa gram berat uap, air yang tertampung dalam 1 m3 udara. b. Kelembaban Nisbi (Relatif) Adalah bilangan yang menunjukkan berapa persen perbandingan antara jumlah uap air yang ada dalam udara dan jumlah uap air moksimum yang dapat ditampung oleh udara tersebut. Dengan rumus dapat ditulis:
Kelembaban Nisbi = Kelembaban mutlak udara x100% Nilai jenuh udara

Awan adalah kumpulan tetesan air di dalam udara yang terjadi karena adanya pengembunan/ pemadatan uap air yang terdapat dalam udara setelah melampaui keadaan jenuh. Pembagian awan menurut hasil kongres internosional tentang awan sebagai berikut: 1. Awan tinggi (6 - 12 Km) a. Cirrus (CI) b. Cirro Stratus (Ci - St) c. Cirro Cumulus (Ci-Cn), 2. Awan rendah (< 3 Km) a. Strata Cumulus (St - Cu) b. Stratus (St) c. NimboStratus(Ni - St)

smart learning center


GEOGRAFI 06 Cuaca Iklim Biosfera A. CUACA Setiap hari keadaan otmosfer dapat kita amati. Misalnya hari cerah, hari hujan, angina kencang, atau hari mendung. Keadaan cuaca suatu tempat berubah-ubah setiap waktu. Cuaca terjadi pada tempat yang tidak luas dan pada suatu saat, sedangkan iklim merupakan rata-rata cuaca pada suatu wilayah yang luas dan dalam waktu yang lebih lama. Unsur-unsur cuaca: 1. Suhu udara 2. Tekanan udara 3. Kelembaban 4. Angin 5. Keadaan awan 6. Curah hujan 7. Radiasi 3. Awan menenooh (3 - 6 Km) a. Alto Cumulus (A - Cu) b. Alto Stratus (A - St) 4. Awan yang terjadi karena udara naik (500 1500 m) a. Cumulus (Cu) b. Cumulus Nimbus (Cu - Ni)

B. IKLIM Klasifikasi Iklim 1. Iklim Fisis/Matahari Adalah pembagian iklim yang didasorkan pada garis lintanh yang dibagi menjadi 3 iklim, yaitu: - Iklim tropis (0 - 23 1/2 LU/LS) - Iklim subtropics (23 1/2 - 66 1/2 LUAS) - Iklim kutub (66/2 - 90 LU/LS)

Smart Learning Center (SLC)

-136-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

2.

3.

Iklim Koppen dibagi dengan menggunakan huruf: - lklim A = Pangs/tropis - lklim B = Kering - lklim C = Sedang - lklim D = Dingin - lklim E = Kutub lklim - Junghun Pembagian iklim junghun adalah sebagai berikut: - panas dari ketinggian 0 m - 700 m dpl - sedang dari ketinggian 700 m - 1500 m dpi

Gejala-gejala Optik Gejala-gejala optic adalah gejala yang disebabkan oleh adanya pembiasan sinar matahari oleh titik-titik air dan terjadi di angkasa. Gejala optic meliputi: a. Pelangi b. Halo c. Fatamorgana d. Aurora e. Warna langit merah dan biru. C. BIOSFER Biosfera adalah bagian dari bumi yang cocok baga kehidupan dalam berbagai bentuk, sedangkan yang termasuk dalam biosfera ini adalah semua lautan, perairan air tawar, lapisan bawah atmosfera, kulit luor kerak bumi dan tanah permukaan bumi. Adopun foktor yang berpengaruh terhadop kehidupan di muka bumi meliputi faktor fisik don foktor biotik. Faktor Fisik 1. Iklim Faktor iklim yang penting bagi pertumbuhan berbagai jenis tumbuhan adalah: suhu, sinar, kelembaban, angin dan susunan udara. 2. Tanah Tanah sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan tanaman. Yang penting adalah sifat-sifat fisik tanah, yaitu teksturnya, struktumya, kadar air, suhu tanah, kadar kimiawi, dan unsur biologi. 3. Relief Relief sangat penting bagi pertumbuhan tanaman. Di belahan bumi Utara, lereng yang menghadap ke Utara kurang, bahkan tidak mendapat sinar matahari. Relief ini juga berpengaruh terhadap angin. Sehingga bisa menimbulkan tipe hujan tertentu.

Faktor Biotik Faktor biotik sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan. Dapat dibedakan tumbuh-tumbuhan, hewan dan manusia. Tumbuhan besar melindungi tumbuhan yang ada di bawahnya. Faktor biotik yang paling berpengaruh adalah manusia. Manusia dapat mengubah seluruh pertumbuhan (penebangan, perairan, pemupukan, penanaman kembali, dan sebagainya). Demikian pula misalnya mengubah daerah hujan menjadi areal pertanian, daerah industri dan daerah pemukiman. Selain faktor fisik dan biotik, yang berpengaruh kepada biosfer antara lain: - air asin - air towar, dan - daratan Bagian lingkungan ini disebut Biocycle. 1. Biocycle Air Asin Di dalam laut terdapat berbagai macam makhluk hidup berupa binatang moupun tumbuhan laut. Tumbuhan laut hanya tersebar di dasar laut yang bisa ditembus sinar matahari. Binatang laut menghuni wilayah laut yang lebih dalam lagi, karena binatang lebih mudah bergerak. Penyebaran zona binatang laut dapat dibagi atas: Zone Fotik (yang disinari matahari) Zone Afotik (sinar matahari tidak sampai) Zone Pelagic (daerah laut yang tak dalam) Zone laut yang sangat dalam (dasar laut)

smart learning center


2. Biocycle Ait Tawar Pada umumnya binatang yang hidup pada air towar tidak hidup di air asin, demikian juga sebaliknya. Tapi ada beberapa jenis ikan yang bisa hidup pada kedua habitan ini (ikan Kokop dan Jambal). Yang termasuk habitat air tawar adalah sungai, danau, kolam, dan rawa air tawar. 3. Biocycle daratan Biocycle daratan dapat dibagi menjadi sistem ekologik yang terdiri atas: a. Hutan b. Savanna c. Padang rumput d. Gurun Biochore Hutan terdiri atas: - Hutan hujan ekuatorial - Hutan hujan tropic

Smart Learning Center (SLC)

-137-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Hutan musim Hutan hujan daerah sedang Hutan rontok, yang hijau pada cumber Hutan berdaun forum Hutan berkayu keras yang selalu hijau

pengalkalian tanah pemiskinan tanah erosi tanah penyoki tendemik polusi udara polusi suara

Biochore Sabana Hutan sabana terdiri dari pohon-pohon yang tumbuh jarang sehingga memungkinkan tanaman penutup tumbuh dengan leluasa. Tumbuhan penutup ini terdiri dari rumput dan semak, semak berdur, dan belukar tropic dan semak-semak yang rendah serta rapat yang tingginya tidak lebih dari 25 m (health). Biochore Gurun Daerah ini ditumbuhi oleh tumbuhan kecil dan daunnya yang keras, atau semak-semak berduri (kaktus) atau rumput kaku (keras) dan ada juga yang tidak ada turnbuhannya.

GEOGRAFI 07 Perairan Darat Perairan Laut

A. PERAIRAN DARAT Perairan darat meliputi: air tanah, sungai, danau dan rawa. Untuk lebih jelasnya dapat diuraikan: 1. Air Tanah Air tanah adalah air yang berada di dalam tanah. Air ini berasal dari air hujan yang masuk ke dalam tanah melalui lobanglobong/celah-celah tanah, hingga sampai pada lapisan tanah (batuan) yang tidak dapat ditembus lagi. 2. Sungai Sungai adalah lembah yang dilalui oleh air secara terus-menerus: Jenis-jenis sungai: a. Menunit sumber airnya: - Sungai hujan - Sungal gletser - Sungai compuran Menurut muaranya: - sungai eksoreik - sungai endoreic - sungai ureic Berdasarkan debit air (keadaan airnya): - sungai permanen - sungai periodic - sungai episodik - sungai ephemeral Berdasarkan pola aliran sungai: - pola aliron radial - polo aliran den dritik - pola aliron trellis - polo aliran rektangular - polo aliron anular

smart learning center


Ada dua macam lingkungan: 1. Lingkungan Fisik Adalah semua benda mati dan keadaan fisik yang ada di sekitar individu-individu, misalnya: - batu-batuan, mineral, air, udara - unsur iklim dan cuaca - faktor gaya berat Lingkungan fisik tentu berhubungan erat dengan makhluk hidup yang menghuninya. 2. Lingkungan Biotik Adalah segala makhluk hidup yang ada disekitar hewan dan manusia. Tiap unsur biotik ini berinteraksi antara biotik lainnya, juga dengan lingkungan fisik. Dampak teknologi terhadap lingkungan: a. Dampak positif Dengan teknologi maka manusia dapat meningkatkan kesejahteraan hidupnya. b. Dampak negatif Semakin tingginya teknologi maka semakin banyak masalah-masalah yang dihadapi: b.

D. KELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP Yang dimaksud dengan lingkungan atau sering juga disebut lingkungan hidup adalah jumlah semua benda hidup dan benda mati serta kondisi yang ada dalam ruang yang kita tempati.

c.

d.

Smart Learning Center (SLC)

-138-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

polo aliran pinnate pola lairan parallel

- Lout transgress - Lout ingress - Lout regress b. Menurut letaknya - Laut tepi - Lout pertengahan - Lout pedalaman Menurut kedalamannya - Iona lithoral - Zona neuritis - Zona bothyal - Zona obysal

3. Danau Danau adalah suatu sekungan (basin) yang digenangi air (biasanya air tawar) dalam jumlah yang cukup banyak. Berdasarkan cara-cara terbentuknya danau, dapat dibagi atas: - Donau tektonik - Donau vulkanik - Donau tektovulkanik - Donau korst - Donau glassial - Donau bendungon, 4. Rawa Rawa adalah daerah dataran rendah yang tergenang karena kekurangan drainase. Dilihat dari genangan airnya, rawa dapat dibedakan menjadi 2 bagian, yaitu: - Rawa yang selalu tergenang - Rawa yang tidak selalu tergenong (rawa posang strut) B. PERAIRAN LAUT Relief dasar laut berbeda-beda, sehingga dapat dibedakan atas beberapa jenis, yaitu: 1. Continental Shelf Dasar laut yang berbatasan dengan benda yang diliputi air dangkal dan kemiringannya kea rah laut, umumnya kurang dari 10 dengan kedalamannya kurang dari 180 m.

c.

smart learning center


Rumus untuk menentukan jumlah garam yang dikandung oleh air laut adalah: 2. Continence Slope Di pinggir continental shelf kea rah laut lerengnya menjadi curam, membentuk continental slope, sudut kemiringannya biasanya tidak lebih dari dengan kedalaman 1500 m. 3. Deep Sea Plain Meliputi 2/3 dari seluruh dasar laut, terletak pada kedalaman lebih dari 1500 m. Relief ini berfungsi dari yang rata sampai ke yang pegunungan. 4. The Deeps Dasar laut yang sangat dalam, lebih dari 5000 m. Zona ini hanya meliputi sebagian kecil dari dasar laut. Pembagian Laut a. Menurut cara terjadinya:

Solinillas Di dalam air laut terdapat bermacam-macam larutan, sebesar 353,7%. Air laut juga mengandung kadar garam (soliniteit). Yang dimaksud dengan kadar garam adalah banyaknya satuan garam-garaman yang terdapat di dalam setiap 1000 satuan air laut. Besar kadar garam laut tidak sama di semua tempat. Hal ini disebabkon oleh beberapa faktor, yaitu: - Penambahan air tawar dari hujan don sungai - Cepatnya penguapan - Percampuron - Posisi lintarig tempat

S=

x 35 gram 100

Dimana: x = jumlah air laut yang diambil S = jumlah garam yang dikandung air laut Di lautan terbuka, salinitas tertinggi terdapat di. sekitar garis balik utara dan garis balik selatan, karena di sekitar kedua lintang ini proses penguapan cepat. Gerakan Air Laut 1. Gelombang/Ombak Gerakan air laut berupa gelombang terutama terjadi oleh hembusan angina atau gunung berapi yang meletus di dasar laut. Gerakan air laut terjadi bukan hanya antara angina dan air saja, tetapi juga terjadi antara angina dengan pasir, atau bahan-bahan lain yang mempunyai keadaan yang lama.

Smart Learning Center (SLC)

-139-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

Arus Laut Arus laut merupakan gerakan perpindahan air, disertai dengan perpindahan titik-titik air. Terjadinya arus ini disebabkan oleh: - angin - perbedaan suhu yang menyebabkan kepadatan dan berat jenis - pasang naik dan pasang surut - akibat letusan gunung berapi di dalam laut Kehidupan Di Dalam Laut Organisme di dalam laut terutama adalah ikan. Daerah ini pada dasarnya terdapat di: a. Daerah laut dingin b. Daerah pertemuan anus panas dengan arus dingin c. Daerah shelf (zone neritis)

a. b. c. d.

Pola memanjang Pola tersebar Pola memusat Polo mengelilingi fasilitas tertentu

B. POLA KERUANGAN KOTA Kota dapat dipandang sebagai suatu wilayah di permukaan bumi yang sebagian besar arealnya terdiri atas benda-benda hasil rekayasa dan budaya manasia dan merupakan tempat pemusatan penduduk yang tinggi, dengan sumber mata pencaharian di luar sektor pertanian. Ciri-ciri masyarakat yang tinggal di daerah perkotaan antara lain: 1. Adanya heterogenitas sosial 2. Sikap hidup penduduk bersifat egois dan individualistik 3. Hubungan sosial bersifat gesselschaft (hubungan sesama anggota masyarakat sangat terbatas pada bidang-bidang tertentu saja) 4. Adanya segregasi keruangan (pemisahan yang dapat menimbulkan kelompokkelompok tertentu) 5. Norma-norma keagamaan tidak begitu kelat 6. Pandangan hidup masyarakat kota lebih rasional disbanding masyarakat desa.

GEOGRAN 08 Pola Keruangan Desa Pola Keruangan kota Interaksi Kota

smart learning center


A. POLA KERUANGAN DESA Menurut R. Bintarto, ada 3 unsur desa, yaitu: 1. Daerah 2. Penduduk 3. Tato Kehidupan Adapun cirri-ciri wilayah pedesaan yaitu: a. Warga masyarakat masih memiliki hubungan kekerabatan yang kuat. b. Corok kehidupannya bersifat gemeinschaft (dlikat oleh sistem kekeluargaan yang kuat). c. Penduduk masyarakat pedesaan pada umumnya hidup dari sektor pertanian dan perkebunan. d. Cora bertani yang dilakukon oleh sebagian besar penduduk desa umumnya masih tradisional. e. Sifat gotong-royong masih tertanam kuat pada warga masyarakat. f. Golongan orang-orang atau tetua kampong biasanya memegang peranan yang cukup penting dalam masyarakat. g. Masyarakat desa umumnya masih memegang nama-nama agama secara kuat (religious trend). Dilihat dari bentuknya pola persebaran desa di Indonesia dapat dibedakan atas: C. INTERAKSI KOTA Interaksi merupakan salah satu konsep dasar dalam geografis. Artinya suatu peristiwa sedang mempengaruhi antara suatu objek (tempatnya) dengan yang lainnya. Dengan kata lain, Interaksi adalah sifat ketergantungan antara 2 tempat. Besarnya Interaksi kota dapat dicari dengan menggunakan rumus:

I A B =

PA .PB ( J A B ) 2

Keterangan: FA-B = Interaksi kota A dan B PA = Jumlah penduduk kota A Ps = Jumlah penduduk kota B JA-B = Jarak kota A ke kota B D. ZONA INTERAKSI DESA-KOTA Suatu wilayah kota yang berinteraksi dengan wilayah pedesaan, kekuatan hubungannya biasanya sesuai dengan jarak ke pusat kota dan-

Smart Learning Center (SLC)

-140-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

membentuk wilayah tertentu. Semakin jauh letak dari suatu daerah dari pusat kota, maka semakin lemah interaksinya dengan pusat kota tersebut. Wilayah-wilayah Interaksi tersebut membentuk lingkaran-lingkaran yang dimulai di pusat kota sampai ke wilayah pedesaan. Menurtfi Bintorto, wilayah-wilayah/zona interoksi itu adalah: 1. City (pusat kota) 2. Sub-Urban (Sub daerah perkotaan) 3. Sub-Urban fringe (Jalur tepi daerah perkotaan paling luar) 4. Urban Fringe Qolur tepi daerah perkotoan paling luar) 5. Rural Urban Fringe (Jolur bolas desa-kota) 6. Rural (daerah pedesaan)

2.

Berdasarkan bahan baku, meliputi: a. Industri Ekstraktif Yaitu industri yang mengambil bahan baku langsung dari alam Industri ekstraktif dibagi dua yaitu: - Industri reproduktif - Industri Manufakture b. Industri non-Ekstraktif Yaitu industri yang mengambil bahan bakunya dari tempat lain atou industri lain. Industri Fasilitatif Yaitu industri jasa

c.

3.

Berdasarkan sumber daya alam, meliputi: a. Industri mineral b. Industri pertanian c. Industri pariwisata Berdasarkan tahapannya, meliputi: a. Industri hulu b. Industri hilir Berdasarkan asal modal a. Industri ringan b. Industri berat c. Industri campuran

GEOGRAN 09 4. Industri Pusat Pertumbuhan 5.

smart learning center


6. Dari istilah-istilah di atas, dapat didefinisikan industri adalah usaha memproduksi bahan mentah atau bahan baku menjadi barang setengah jadi atau barang jadi yang mempunyai nilai lebih tinggi melalui proses penyerapan dalam jumlah besar. Klasifikasi Industri 1. Berdasarkan jumlah tenaga kerja a. Industri kerajinan/home industri Yang mempekerjakan tenaga kerja antara 1-4 orang b. Industri kecil Jumlah tenaga kela 5 - 19 orang c. Industri sedang/menengah Jumlah tenaga kela 20 - 99 orang d. Industri besar Jumlah tenaga kerja 100 orang atau lebih. Berdasarkan asal modal a. Industri PMDN b. Industri PMA, c. Industri Joint Venture Dampak Kegiatan Industri 1. Dampak positif, meliputi: a. peningkatan peluang kerja b. terjadinya perbaikan dan pembangunan sarana dan prasarana sosial c. meningkatnya penghasilan/pendapatan masyarakat d. penambahan devisa Negara e. terjadinya persaingan peningkatan mutu barang 2. Dampak negative. meliputi: a. lahan pertanian semakin berkurang b. penurunan kesuburan lahan c. pencemaran lingkungan d. terjadinya peningkatan arus migrasi penduduk desa ke kota yang semakin besar.

A. INDUSTRI Industri berasal dari bahasa latin industri yang artinya buruh dan tenaga kerja. Sementara di Perancis digunakan kata Industrie, yang artinya merujuk kepada semua kegiatan pengolahan dan memproduksi barang kebutuhan.

Smart Learning Center (SLC)

-141-

Teori dan Soal Pengantar

Intensive SNMPTN

B. PUSAT PERTUMBUHAN Menurut Prof. I Mode Sandy (1982) pembangunan wilayah adalah penyebaran pelaksanaan pembangunan nasional di suatu region sesuai kemampuan fisik dan sosial. Istilah region ini dipakai, dalam menganalisis kegiatan ekonomi, biasanya mempunyai dua makna, yaitu: a. Makna obyektif, dipakai bila suatu daerah oleh perencana dibagi habis ke dalam beberapa wilayah pembangunan b. Makna subyektif, dipakai untuk mengenal masalah sehingga pembangunan diklasifikasikan

Region subyektif ada 2, yaitu: 1. Region Formal 2. Region Fungsional Di Indonesia, wilayah pembangunan utama dibagi lima, yaitu: 1. Wilayah A berpusat di kota Medan 2. Wilayah B berpusat di kota Jakarta 3. Wilayah C berpusat di kota Surabaya 4. Wilayah D berpusat di kota Ujung Pandang 5. Wilayah E berpusat di kola Ambon

smart learning center

Smart Learning Center (SLC)

-142-

smart learning center

Anda mungkin juga menyukai