Anda di halaman 1dari 1

1.

Bagaimana proses pengeluaran produk (eksositosis), apakah ada enzim yang


dikeluarkan?
Jawab :
Eksositosis adalah mekanisme transport molekul besar seperti protein dan
polisakarida melintasi membran plasma keluar sel (sekresi) dengan cara
menggabungkan vesikula berisi molekul tersebut dengan membran plasma. Vesikula
transport yang lepas dari apparatus golgi dipindahkan ke oleh sitoskeleton ke
membran plasma. Ketika membrane vesikula dan membran plasma bertemu, molekul
lipid membrane menyusun ulang dirinya sendiri sehinggga kedua membrane
bergabung. Kandungan vesikulanya kemudian tumpah keluar sel. Banyak sel
sekretoris menggunakan eksositosis untuk mengirim keluar produk-produknya.
Misalnya sel tertentu dalam pancreas menghasilkan hormone dan neuron yang
melepaskansinyalkimiawiuntukmerangsang neuron lain.
Eksositosispadadasarnyaterjadiketikasel-selsekretorimelepaskanproduk,
sepertihormon, neurotransmitter, histamin, danjugaenzim, misalnyaenzimpencernaan.
Proses eksositosisdibantuolehprotein, yakni SNAP29 (soluble n-ethylmaleimide
sensitive

factor

attachment

untukpeleburanvesikelkemembran
membantuyaitu
attachment

protein

protein

target,

SNAREs

diperlukan

(soluble

protein

29).

Pada

protein

proses

khusus

yang

N-ethylmaleimide-sensitive

factor

receptors).

berdasarkantempatfungsinyamakadibagidalamduakategori, yaitu:
a. Vesicle
SNAREs
(v-SNAREs)
yaitu
protein

SNAREs
SNAREs

yang

bergabungpadamembranvesikel transport selama proses budding)


b. Target SNAREs (t-SNAREs) yaitu protein SNAREs yang terletakpadamembran di
target kompartemen.
2. Bagaimanafungsienzimpadakomponen-komponen apparatus golgi?
Jawab :
Enzimenzimpadakompartemengogiberfungsisebagaikatalisdalammelakukanpemprosesan
protein

fungsional.

Protein

fungsionaldibentukdengancaramenambahkangugusfungsipadamakromolekultersebut.
Slain

itu,

enzimpada

apparatus

golgiberperandalammenambahkangugusfosfatdimanagugusfosfatmerupakanenergi.
Energiiniakandipakaiuntukmembawa
misalnyaenzimmannose phosphorilase.

protein

ketempattujuan,

Anda mungkin juga menyukai