Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP 01)

Satuan Pendidikan : MTs NEGERI TERAS


Kelas/Semester

: VIII/I

Mata Pelajaran

: Ilmu Pengetahuan Sosial

Tema

: Keunggulan Lokasi dan kehidupan masyarakat Indonesia

Sub tema

: Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kolonialisme barat di

Indonesia
Subsub tema
Alokasi Waktu

: Latar Belakang Kedatangan Bangsa Barat di Indonesia


: 1 Pertemuan (2JP)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong,) santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, momodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
1.3
Menghargai karunia Tuhan yang telah menciptakan manusia dan
lingkungannya.
2.3
Menunjukan periaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (toleransi
3.2

gotong royong)
Mendeskripsikan perubahan masyarakat Indonesia pada masa penjajahan dan

tumbuhnya
semangat kebangsaan serta perubahan dalam aspek geografis, ekonomi, budaya
pendidikan dan politik.
Indikator :
Mejelaskan proses datangnya bangsa barat ke Indonesia
Mengidentifikasi bangsa-bangsa barat yang datang ke Indonesia
Menjelaskan lokasi- lokasi yang didatangi bangsa- bangsa barat di Indonesia
C. Tujuan Pembelajaran

1. Menyebutkan bangsa- bangsa barat yang datang ke Indonesia


2. Menyebutkan lokasi kedatangan bangsa- bangsa barat di Indonesia
D. Materi Pembelajaran
latar belakang kedatangan bangsa-bangsa Barat ke Indonesia
a. Bangsa-bangsa Barat yang datang ke Indonesia
b. Lokasi kedatangan bangsa- bangsa Barat di Indonesia
E. Metode Pembelajaran
Pendekatan dan model pembelajaran yang digunakan dalam pembelajaran sub-sub
tema ini adalah
a. Pendekatan scientific
b. Model pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning)
F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : Peta dunia, lembar kerja siswa
2. Alat/bahan : Laptop
3. Sumber Pembelajaran : Buku Siswa IPS, LKS, Internet
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Pendahuluan
1. Guru memberi salam
2. Guru mengecek kehadiran siswa
3. Guru menanyakan apakah peserta didik sudah membaca materi yang akan
dipelajari dan memberikan pertanyaan terkait dengan materi yang akan
dipelajari
4. Peserta didik menerima informasi
5. Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok tiap kelompok terdiri dari 4-5
orang
b. Kegiatan Inti
1. Mengamati
a) Peserta didik diminta mengamati rute kedatangan bangsa-bangsa barat ke
indonesia.
b) Berdasarkan hasil pengamatan gambar peta rutekedatangan bangsabangsa barat ke indonesia.Peserta didik diminta mendiskusikan didalam
kelompok dan menuliskan hal-hal yang ingin diketahui dari hasil
pengamatan. Contoh: Negara mana saja yang datang ke indonesia,
bagaimana mereka melakukan perjalanan ke ndonesia, daerah mana saja
yang mereka datangi.Peserta didik didiajak untuk menyeleksi apakah halhal yang ingin diketahui sudah sesuai dengan tujuan pembelajaran, jika
belum dengan panduan guru, peserta didik diminta untuk memperbaiki.
c) Jika hal-hal yang ingin diketahui belum semuanya mencakup tujuan
pembelajaran, maka guru dapat menambahkan hal-hal yang terkait
dengan tujuan pembelajaran.
2. Menanya
a) Peserta didik diminta mendiskusikan dalam kelompok untuk merumuskan
pertanyaan berdasarkan hal-hal yang ingin diketahui dari hasil
pengamatan peta rute kedatangan bangsa-bangsa barat ke indonesia
pertanyaan diarahkan pada hal-hal yang substantif yang terkait dengan
tujuan pembelajaran pembelajaran. Contoh: bagaimana proses
kedatangan bangsa-bangsa barat ke indonesia. Salah satu peserta didik
dari wakil kedatangan bangsa-bangsa bkelompok diminnta menuliskan
rumusan pertanyaan di papan tulis.

b) Peserta didik diminta mendiskusikan dengan kelompok untuk menjawab


pertanyaan sesuai dengan apa yang diketahui
3. Mengumpulkan Data/Informasi
Peserta didik diminta mengumpulkan informasi/data untuk menjawab
pertanyaan yang telah dirumuskan dari berbagai sumber, seperti: membaca
Buku Siswa, mencari di Internet atau membaca buku di perpustakaan .
4. Mengasosiasi/Menalar
a) Peserta didik diminta mengolah dan menganalisis data atau informasi yang
telah dikumpulkan dari berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang
telah dirumuskan (menyempurnakan jawaban sementara yang telah
dirumuskan dalam kelompok)
b) Peserta didik diminta untuk mendiskusikan di dalam kelompok untuk
mengambil kesimpulan dari jawaban atas pertanyaan yang telah
dirumuskan.
5. Mengomunikasikan
a) Peserta didik dalam kelompok diminta mempresentasikan hasil simpulan
dari jawaban atas pertanyaan yang telah dirumuskan.
b) Kelompok lain diminta memberi tanggapan atas hasil simpulan kelompok
yang presentasi.
c) Peserta didik bersama guru mengambil simpulan atas jawaban pertanyaan.
6. Kegiatan Penutup
1) Peserta didik diminta melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran
terkait dengan penguasaan materi, pendekatan dan model pembelajaran
yang digunakan.
2) Peserta didik diberi pesan tentang nilai dan moral.
3) Peserta didik diberi tugas untuk menyempurnakan laporan hasil diskusi
kelompok tentang jawaban atas pertanyaan yang telah dirumuskan untuk
dikumpulkan kepada guru.
4) Peserta didik diberi tugas untuk membaca materi pada subtema berikutnya.
H. Penilaian
1. Jenis/teknik penilaian : Tes lisan, produk diskusi, proyek, hasil kinerja peserta didik
2. Bentuk instrumen dan instrumen : proyek
3. Pedoman penskoran : lihat lampiran

Teras,
Kepala

Juli 2016

Guru Mata Pelajaran,

BUKORI, M.PdI

MEI ISSYAUKI.
NIP.

NIP. 197605132005011002

197112141997031002

LAMPIRAN
a. Penilaian Sikap
Rubrik Penilain Sikap

Sikap
Spiritual

No.

Nama

Sikap Sosial

Menghayati
Karunia

Total
Tanggung Jawab

Kerja Sama

1-4

1-4

Tuhan
1-4
1
2

Nilai

3
4
5
Keterangan:
Nilai sikap peserta didik: Jumlah nilai yang diperoleh dibagi 3
b. Penilaian Aspek Pengetahuan
No.
1.
2.
3.

4.
5.
6.
7.
8.

Butir Instrumen
Sebutkan bangsa-bangsa barat yang datang ke indonesia ?
Jelaskan kronologi kedatangan bangsa-bangsa barat ke indonesia?
Bagimana kondisi para pedagang lain setelah malaka dikuasai
bangsa portugis?
Jelaskan kegiatan apa saja yang dilakukan bangsa-bangsa barat
ketika pertama tiba di indonesia?
Mengapa belanda memilih maluku sebagai pusat perdagangan VOC
pada masa awal?
Sebutkan lokasi kedatangan bangsa-bangsa barat di indonesia?
Jelaskan salah satu perlawan rakyat indonesia sebagai reaksi
terhadap kedatangan bangsa-bangsa barat di indonesia?
Buatlah/gambarlah peta rute kedatangan bangsa- bangsa barat ke
indonesia

Keterangan :
Tiap nomor diberi 1, maka
Nilai pengetahuan = Jumlah nilai yang diperoleh
c.Penilaian Aspek Keterampilan
Rubrik Penilaian Keterampilan (Presentasi)
No.

Nama

Kemampuan

Kemampu

Kemampu

Jumlah

Peserta

presentasi
(1-4)

an

an

nilai

bertanya
(1-4)

menjawab

Didik

Dst.
Keterangan:
1) Nilai terentang antara 1-4
1 = Kurang
2 = Cukup
3 = Baik
4 = Amat Baik
2) Nilai = Jumlah nilai dibagi 3

(1-4)

Rubrik Penilaian Keterampilan (Diskusi)

No.

Nama

Mengomunikasi

Mendengar

Berargumen

Berkontrib

kan (1-4)

kan (1-4)

tasi (1-4)

usi (1-4)

1.
2.
3.
4.
5.
Keterangan:
1) Nilai terentang antara 1-4
1 = Kurang
5 = Cukup
6 = Baik
7 = Amat Baik
2) Nilai = Jumlah nilai dibagi 3

Jumla
h
Nilai

Anda mungkin juga menyukai