Anda di halaman 1dari 2

DCC-F8 Rev.

00

No.Dokumen

WI-MAJ-ME-03

Revisi

Tanggal

30 Juni 2012

Halaman

1 dari 2

PT. MULTIBANGUN ADINATA JAYAPRAWARA

Disetujui Oleh

Dibuat Oleh

INSTRUKSI KERJA
INSTALASI AIR BERSIH

1. KETENTUAN UMUM & REFERENSI


f)
Pada kondisi tertentu untuk pemasangan ketinggian outlet harus mengacu
pada tipe sanitair dan modul pola keramik.
- Spesifikasi teknis
- Peraturan / pedoman plumbing Indonesia
- Gambar kerja

2. ALAT
2.1
2.2
2.3
2.4
2.5

Snei
Kunci pipa
Bor
Meteran
Gergaji

Semua outlet pipa permukaannya tegak lurus


dengan permukaan keramik dan harus tetap dalam kondisi tertutup.
g) Pemasangan isolating valve pipa cabang harus mudah dijangkau
dan dekat manhole.
3.2 Pemasangan Pipa Utama
a)
Urutan penempatan jalur pipa diutamakan.
b)
Jalur pipa utama dari ruang pompa sampai dengan
valve pipa cabang, pipa utama arah horizontal di atas ceiling dan
pipa utama vertikal di dalam shaft dipasang dengan support U Bolt
setiap jarak 150 200 cm. Sebelum ceiling dan dinding shaft tertutup
pipa harus telah lulus test tekan.
c)
Pipa utama dan pipa cabang harus dicat finish.

LAPORKAN KEPADA ATASAN JIKA ADA MASALAH YANG TERJADI.


3.3 Pemasangan Pipa Area External / Luar Bangunan
GUNAKAN ALAT PERLINDUNGAN DIRI DAN UTAMAKAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3)

3. LANGKAH KERJA
3.1 Pemasangan Pipa Cabang
a)
Pengajuan ijin pelaksanaan kerja.
b)
Pipa cabang diatas ceiling dipasang dengan Hanger
tiap jarak 150 200 cm dan telah lulus test sebelum ceiling tertutup.
c)
Pipa cabang yang tertanam dalam dinding dipasang
permukaan pipa lebih dalam 1 cm terhadap permukaan dinding
plesteran
d)
Ketinggian outlet pipa cabang mengacu pada tipe
sanitair dan modul pola keramik.
e)
Sebelum pipa dalam dinding ditutup harus sudah
lulus test tekan sesuai tekanan yang diizinkan.

a)
:

Pemasangan pipa dalam tanah harus dilengkapi dengan

- Pipa dicat anti karat.


- Pipa harus dilapisi aspal / flinkut dan dibungkus karung goni.
-

Dudukan pipa tiap jarak 150 200 cm.


Urugan pasir menutup bagian bawah dan atas pipa.
Pipa tertanam sekurang-kurangnya 60 cm dari permukaan tanah.
Box control untuk pengoperasiannya accessories instalasi.

b)
Pemasangan pipa diatas permukaan tanah harus
dilengkapi dengan:
- Pipa di cat anti karat.
- Dudukan pipa tiap jarak 150 200 cm lengkap dengan U Bolt.
- Kelurusan pipa diutamakan.

THIS DOCUMENT CONTAINS PROPRIETARY INFORMATION OF PT. MAJ AND SHALL NOT BE PUBLISHED, COPIED OR USED FOR ANY PURPOSE EXCEPT AS EXPRESSLY PERMITTED OR DIRECTED BY PT. MAJ

DCC-F8 Rev. 00

No.Dokumen

WI-MAJ-ME-03

Revisi

Tanggal

30 Juni 2012

Halaman

2 dari 2

PT. MULTIBANGUN ADINATA JAYAPRAWARA


INSTRUKSI KERJA
INSTALASI AIR BERSIH

3.4 Pemasangan Tangki Penampung Air, dilengkapi dengan :


a)
Dudukan (beton/UNP).
b) Penyambungan tangki dengan installasi dilengkapi dengan Flexible
Joint (jika pompa booster dengan kapasitas berat).
3.5 Pemasangan Accessories
Untuk pemasangan accessories installasi (valve, alat ukur ) harus mudah
dijangkau atau mudah dimonitor.
3.6 Pemasangan Pompa
a)
Pemasangan pompa harus ditumpu pondasi (beton/ besi
canal).
LAPORKAN KEPADA ATASAN JIKA ADA MASALAH YANG TERJADI.
b)
Dilengkapi dengan spring mounting.

GUNAKAN ALAT PERLINDUNGAN DIRI DAN UTAMAKAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3)

3.7 Testing Partial


Testing partial dilaksanakan untuk mengetahui kehandalan tahapan installasi
dan bentuk monitoringnya adalah dengan Format Inspeksi.
3.8 Testing Commissioning
a) Untuk menguatkan / menyatakan bahwa seluruh rangkaian
pekerjaan telah selesai dan siap untuk dioperasikan, monitoringnya
dengan format.
b) Memfungsikan alat yang ditest apakah sudah sesuai dengan
ketentuan.

THIS DOCUMENT CONTAINS PROPRIETARY INFORMATION OF PT. MAJ AND SHALL NOT BE PUBLISHED, COPIED OR USED FOR ANY PURPOSE EXCEPT AS EXPRESSLY PERMITTED OR DIRECTED BY PT. MAJ

Disetujui Oleh

Dibuat Oleh

Anda mungkin juga menyukai