Anda di halaman 1dari 1

1.

Jelaskan tentang program kesehatan lingkungan yaitu pemeriksaan air isi ulang secara
berkala yang dilaksanakan oleh Puskesmas jika ditinjau dari konsep Lima Tingkat
Pencegahan Penyakit
2. Fogging Fokus adalah salah satu kegiatan pengendalian penyakit DBD yang dilaksanakan
oleh Puskesmas. Fogging Fokus dilaksanakan dalam 2 siklus. Jarak antara siklus adalah 7
hari. Jelaskan alasan penetapan rentang atau lama siklus dalam konsep/teori manajemen
lingkungan yang terkait dengan pelaksanaan Fogging Fokus tersebut.
3. Jelaskan pengaruh perubahan iklim terhadap kesehatan baik secara langsung maupun tidak
langsung
4. Jelaskan cara menghadapai perubahan iklim baik dengan mitigasi maupun adaptasi.
5. Bidang kesehatan melakukan upaya mitigasi atau adaptasi? Jelaskan dan berikan contoh
kegiatannya.

Anda mungkin juga menyukai