Anda di halaman 1dari 6

DATA DIRI

Nama lengkap dan (panggilan)

: Izzuddin Al qassamy (Judin)

Tempat dan tanggal lahir

: Surabaya,13 Desember 1994

Usia saat ini

: 21 Tahun

Jenis Kelamin

: Laki - laki

Alamat Lengkap

: Pondok Sidokare Asri ZZ/4 Desa Sepande, Kec.


Candi, Kabupaten Sidoarjo

Kabupaten

: Sidoarjo

Provinsi

: Jawa Timur

Nomor telepon rumah

:-

Nomor telepon seluler

: 081 - 553610982

Alamat Email

: Izzudinalq@gmail.com

Pendidikan Terakhir

: SMK (Sekolah Menengah Kejuruan)

Status pekerjaan

: Mahasiswa

Apakah anda sedang/pernah menjalankan bisnis lain, selain yang diajukan di Proposal Bisnis
ini? Jelaskan.

Belum. Dengan adanya proposal bisnis ini, Saya akan memulai bisnis ini dengan
fokus dan optimis.

IDE DASAR

Judul Proposal Bisnis

: Tempat Sampah Limbah Sol Sepatu

Latar Belakang
A. Alasan memilih ide usaha / bisnis, diantaranya karena :
Berhubungan dengan keahlian dalam hal kreatifitas
Adanya peluang bisnis ini akan berkembang di Sidoarjo, karena belum adanya
produk tersebut.
Karya terinpirasi dari sisa limbah bahan pembuatan alas sepatu (sol) yang
terbuang dan tidak dimanfaatkan.
Memakai bahan sisa sol sepatu yang sudah tidak terpakai.
B. Alasan / Motif Pribadi :
Berkaitan dengan hobi menciptakan karya daur ulang
Ketertarikan pada menciptakan hal baru
Berkaitan dengan meminimalisir sisa pemakaian sol sepatu yang sudah tidak
terpakai.
Adanya tujuan mempunyai bisnis di bidang Teknologi Hijau
Sudah adanya hasil survey pasar, namun tidak secara keseluruhan dengan
didapatkannya harga satu tempat sampah ban bekas dengan harga sekitaran Rp 100
140 ribu rupiah /biji nya.

Apakah bisnis yang diajukan ini masih berupa ide / konsep, atau sudah berjalan /
direalisasikan ?
-

Masih berupa ide saja sejak masih duduk dibangku SMK

Kategori bidang usaha :


-

Daur Ulang

KARAKTER BISNIS
Produk / Jasa
Bentuk akhir produk / jasa bisnis yang dijalankan, yang akan dijual kepada pembeli, sebagai
penghasil uang ialah :

Bersifat spesifik
Menjadi pilihan calon pembeli, karena produk tersebut adalah salah satu alat
rumah tangga
Untuk pengembangan produk dilihat dari laku tidaknya produk tersebut
Produk sangat ringan dan mudah dipindahkan

Nama Kota tempat yang akan dimulai bisni ini :

Sidoarjo

Dibanding pesaing sejenis, produk / jasa yang ditawarkan lebih baik (unggul) dalam hal
antara lain :

Tampilan produk yang lebih berbeda, daripada produk sebelumnya


Lebih efesien dalam proses produksi
Penguasaan bahan baku

Ketika memulai bisnis, belum tentu langsung sempurna, ada perbaikan yang harus dilakukan
dan kekurangan bisa terjadi pada :

Waktu yang dibutuhkan dalam hal memperkenalkan produk kepada pembeli


Biaya biaya yang harus ditetapkan dalam produk
Pengembangan produk nantinya jika masih belum terjual

Market (Pasar)
Target pembeli potensial atas produk / jasa yang bisnis anda tawarkan .
Target pembeli yang dituju ialah mulai dari kalangan bawah hingga kalangan atas, karena
dari produk / jasa yang diproduksi ialah sebuah tempat sampah yang dimana sebuah barang
yang sangat dibutuhkan pada sebuah tempat tinggal, namun tempat sampah ini sangat
berbeda dari tempat sampah yang tebuat dari limbah sol sepatu.
Pesaing
Untuk pesaing dalam bisnis ini sendiri ialah sebuah tempat sampah yang terbuat dari limbah
sampah tutup botol plastik yang kemudian disusun rapi dengan hingga menjadi tempat
sampah. Namun pesaing ini sudah lebih dahulu memasarkan produk nya ke pasaran.

Strategi Penjualan (Marketing)

Apakah Produk/Jasa anda akan dijual langsung kepada calon pembeli, atau dijual
melalui pihak lain.

Untuk produk yang dimiliki akan dijual langsung kepada calon pembeli, karena dalam sebuah
strategi pemasaran si penjual harus pintar (mengejar bola) atau langsung datang ke calon
pembeli dan tidak diam saja (menunggu bola). Hal ini dilakukan karena produk yang
dihasilkan ialah salah satu kebutuhan rumah tangga yang mungkin dinilai oleh orang lain
sangatlah hal yang biasa. Untuk konsekuensi biaya yang timbul ialah memang lebih
meminimalisir dalam penjualan, karena tidak perlu tambahan biaya lagi untuk menitipkan
produk ke pihak lain.

Promosi yang digunakan untuk memperkenalkan produk / jasa ini kepada calon
pembeli.

Yang digunakan untuk mempromosikan produk ialah dengan dua cara, yang pertama yaitu
dengan pembutan brosur karena tetap dirasa perlu untuk mempromosikan produk tersebut.
Terutama jika dibagikan dalam sebuah event besar yang dihadiri banyak orang. Dan yang
kedua adalah dengan cara memperkenalkan produk di social media seperti facebook, twitter,
dan line. Selain mengenalkan produk dengan menarik, juga dapat menjalin percakapan
langsung dengan konsumen.

Langkah yang dilakukan untuk menjaga hubungan baik dengan konsumen atau
pembeli.

Menciptakan sebuah hubungan yang saling menguntungkan


Dalam memasarkan sebuah produk, tak jarang para pelaku pasar atau pedagang lebih
mendominasi komunikasi yang terbangun. Mereka memposisikan para konsumen sebagai
pendengar, dan pemasar sebagai narasumber utamanya. Strategi pemasaran seperti ini
tentunya terbilang lama, sebab sekarang para konsumen sudah mulai cerdas dan bisa
menentukan produk - produk unggulan yang bisa memenuhi kebutuhan mereka. Oleh sebab
itu, hubungan yang terbangun antara konsumen dan pelaku pasar bisa seimbang dan saling
menguntungkan.
Melakukan follow up pasca penjualan
Untuk mempertahankan loyalitas pelanggan, ada baiknya kita mencatat semua customer yang
pernah membeli produk dan mencoba melakukan follow up ulang pasca pembelian pertama.
Meskipun cara ini sangatlah mudah, namun sampai hari ini belum semua pelaku usaha
melakukannya. Biasanya kurang peduli dengan prospek yang sudah dimiliki, dan cenderung
mencari sasaran (konsumen baru) dibandingkan harus mem-follow up ulang konsumenkonsumen yang pernah melakukan pembelian di perusahaan mereka.
Memberikan keuntungan bagi pembeli setia
Selain menawarkan program menarik untuk menjaga loyalitas konsumen, Juga bisa menjalin
kerjasama dengan para pelanggan setia. Dengan menawarkan peluang bisnis bagi para
konsumen yang bisa memberikan untung besar bagi mereka dan sekaligus bisa membantu
dalam meningkatkan pemasaran produk.

Strategi khusus lain yang dimiliki untuk menang dalam persaingan, sehingga dapat
bertahan dalam sebuah bisnis, antara lain :

a. Menghormati lawan bisnis yang ada


b.
c.
d.
e.

Mendorong diri agar lebih kreatif


Menciptakan pengalaman yang luar biasa
Menggunakan semua sumber daya yang ada
Menjauhkan ego
f. Dan bermain untuk bisa menang

Anda mungkin juga menyukai