Anda di halaman 1dari 2

Pemasangan pnematic anti shcok garmen (PASG) bila dimiliki akan sangat

penting untuk menghentikan perdarahan. Bila tidak memiliki PASG maka


pemasangan palvic sling traksi ataupun dengan modivikasi melilit panggul
dengan elastic verban dan mengantung pelvis dengan kain sarung sehingga
pantat penderita terangkat beberapa centimeter akan sangat menolong dalam
usaha untuk menghentikan perdarahan. Pemasangan eksternal adalah cara
untuk penatalaksanaan definitif untuk penderita yang mengalami patah tulang
panggul akut yang kompleks.
5. mempertahankan hemodinamik penderita adalah salah satu bagian yang
sangat serius pada trauma urogenetalia terutama bila disertai dengan patah
tulang panggul.
6. infeksi akibat kontaminasi urine pentik mendapat perhatian untuk
memberikan obat anti biotik.
Pengamatan yang terus menerus dengan memperhatikan vital sign penderita
akn dapat mendeteksi lebih awal perubahan perubahan yang terjadi akibat
perjalanan cederanya.
6.BONE ( Trauma tulang dan jaringan penyangganya)
Trauma muskuloskeletal merupakan keadaan yang sering kita jumpai sehari
hari, trauma tersebut bisa terjadi tunggal ataupun bersam dengan trauma pada
organ lain (multi trauma) 3 hal yang perlu diperhatikan untuk tindakan segera
pada trauma muskuloskeletal yaitu:
1. Fraktur tebuka
2. Fraktur tertutup dengan gangguan neurovaskuler
3. Dislokasi
Agar hasil tindakan memberikan hasil yang maksimal Goal dari tindakan
bedah orthopaedi adalah : maximum rehabilitasi penderita secara utuh (
maximum rehabilitation of patients as whole)
Tindakan yang harus dipehatikan agar ekstremitas dapat berfungsi sebaik
baiknya maka penanganan pada trauma ekstremitas meliputi 4 hal yaitu :
1.
2.
3.
4.

R : Recognition
R :Reduction
R:Retining
R:Rehabilitation

RECOGNITION
Untuk dapat bertindak dengan baik, maka pada trauma ekstremitas perlu
diketahui kelainan yang terjadi akibat cederanya. Baik jaringan lunak ataupun
tulangnya dengan cara mengenali tanda tanda dan gangguan fungsi jaringan
yang mengalami cedera.
1. Fraktur merupakan akibat dari sebuah kekerasan yang dapat
menimbulkan kerusakan pada tulang ataupun jaringan lunak sekitarnya

2. Dibedakan antara trauma tumpul dan tajam

Anda mungkin juga menyukai