Anda di halaman 1dari 3

Nama

NIM
Kelas
Mata Kuliah
Tempat
Mitokondria

Input
Asam Piruvat

Matriks
mitokondria

Asetil Co A

Proses
Dekarboksilasi Oksidatif
Gugus piruvat dalam sitosol masuk ke mitokondria melalui protein
transfer
Dilepas sebagai CO2 kemudian fragmen berkarbon dua yang tersisa
dioksidasi untuk membuat asetat
Kemudian ko enzim A mentransfer elektron yang diekstraksi ke
NAD+ dan disimpan dalam bentuk NADH
Ko enzim A diikat pada asetat menjadi asetil CoA
Siklus Krebs
Asetil Co-A berikatan dengan oksaloasetat
Ikatan Co-A dipecah dan terikat ke gugus asetil hasilnya adalah
sitrat
Molekul H2O dikeluarkan serta ditambah kembali selisih sitrat
menjadi isositrat
Substrat kehilangan CO2 serta mereduksi NAD+ menjadi NADH
Kemudian dikatalis oleh enzim -ketoglutarat sehingga CO2 hilang,
dioksidasi oleh transfer elektron NAD+ untuk membentuk NADH
dan diikatkan ke CoA menjadi suksinil COA
CoA ditransfer ke gugus fosfat kemudian ditransfer GDP untuk
membentuk GTP (ATP terbentuk jika GTP menyumbang satu
gugus fosfat) menjadi suksinat
Dua hidrogen ditransfer ke FAD untuk membentuk FADH2 menjadi

: Purnamaulida Pratiwi
: 1300499
: A Pendidikan Biologi 2013
: Fisiologi Tumbuhan
Output

Sumber

NADH
Asetil CoA

Biologi
Campbell jilid 1

3 NADH
FADH
ATP

Biologi
Campbell jilid 1

fumarat
Kemudian fumarat menambahkan molekul H2O menjadi malat
Langkah terakhir malat berikatan dengan NAD+ dan menghasilkan
NADH serta meregenerasi oksaloasetat.

Gambar 1. Pendalaman Dekarboksilasi Oksidatif

Gambar 1. Pendalaman siklus krebs

Anda mungkin juga menyukai