Anda di halaman 1dari 2

AUDIT MEDIS (MEDICAL AUDIT)

Rumah Sakit
.

Nomor Dokumen :

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

Tanggal Terbit:

No. Revisi :
00

Halaman :
1 dari 2

Ditetapkan,
Direktur RS

Pengertian

Audit medis adalah suatu proses evaluasi secara profesional terhadap


mutu layanan medis di rumah sakit oleh staf medis dengan
menggunakan rekam medis dalam rangka meningkatkan mutu
layanan medis.

Tujuan

Untuk mengembangkan budaya mawas diri (self-assessment) dalam


rangka upaya meningkatkan mutu layanan kesehatan oleh staf medis
secara berkesinambungan.

Kebijakan

1. Audit medis dilakukan terhadap mutu layanan medis rumah sakit


yang dinilai belum memenuhi harapan dan layak untuk dilakukan
peningkatan.
2. Audit dilaksanakan oleh Sub Komite Mutu dari Komite Medis.
3. Audit ulang dilaksanakan paling cepat setelah 6 (enam) bulan
setelah rekomendasi dari audit sebelumnya ditindaklanjuti.
(Peraturan Direktur RSUD No. Th. Tentang
Kebijakan Audit Medis dan Audit Kasus Individual)

Prosedur

1. Menentukan problem atau isu yang layak untuk diuadit;


2. Menentukan indikator, berupa variabel yang dapat digunakan
mengukur perubahan;
3. Menentukan kriteria dan standar berdasarkan indikator terpilih;
4. Mengumpulkan data dari sejumlah rekam medis yang dipilih
secara acak;
5. Membandingkan perolehan data dengan kriteria dan standar yang
telah ditetapkan;
6. Membuat simpulan mengenai tingkat mutu layanan atau tingkat
pemenuhan terhadap kriteria dan standar;
7. Melakukan revisi dengan merumuskan upaya-upaya untuk
menutup kesenjangan dalam meningkatkan mutu layanan medis;
8. Mendatangkan ahli, konsultan atau lembaga independen sesuai
kebutuhan setelah mendapat izin dari Direktur.
.
1. Direktur
2. Wadir Pelayanan
3. Bagian Kepegawaian
4. Komite Medik

Unit Terkait

AUDIT MEDIS (MEDICAL AUDIT)


Rumah Sakit
.

Nomor Dokumen :

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

No. Revisi :
00

Tanggal Terbit:

Halaman :
2 dari 2

Ditetapkan,
Direktur RS

5. KSM (Kelompok Staff Medis)

Anda mungkin juga menyukai