Anda di halaman 1dari 2

TES HEMOGLOBIN (Hb)

SOP

Puskesmas
Rawat Inap
Brabasan
1. Pengertian
2. Tujuan

Nomor
Terbit ke
No.Revisi
Tgl.Diberlaku
Halaman

: 440 / /SOP/PKM-BBN/VI/2016
:
:
: 1 Juni 2016
:

UPTD

Yuziyatika,Amd,Keb
NIP. 197305151992122002
Tes hemoglobin (Hb) adalah pemeriksaan untuk mengetahui kadar Hb
dalam darah
Sebagai acuan penerapan langka-langka untuk pemeriksaan hemoglobin.

3. Kebijakan
4. Referensi
5. Alat dan Bahan
6. Prosedur

Tes hemoglobin (Hb) adalah pemeriksaan untuk mengetahui kadar Hb


dalam darah.
Sebagai acuan penerapan langka-langka untuk pemeriksaan hemoglobin
Pra Analitik
Metode: Sahli

Prinsip : Hemoglobin yang dilepaskan akibat lisis eritrosit akan


bereaksi dengan Asam Klorida membentuk acid hematin yang
kemudian diukur dengan membandingkan pada skala.
Alat :
1. Hemaoglobinometer set
2. Pipet Tetes
3. Clinepette 20 ul
4. Botol kecil/tabung
Bahan : - Darah Kapiler atau darah EDTA
Reagen
- Larutan HCl 0,1 N
- Aquadest
Bahan Pemeriksaan
Darah vena yang sudah diberi antikoagulan

Analitik
Cara Kerja
1. Kedalam tabung Hb dimaksukkan larutan HCL 0,1 N. Sampai
tanda 2
2. dihisap darah dengan pipet sampai tanda 20 Hapus kelebihan
darah yang melekat pada bagian luar dengan tissue.
3. Campur darah dengan larutan dalam tabung, Pipet dibilas
beberapa kali dengan larutan tersebut.
4. Campuran larutan ini sampai homogen dengan menggoyang
tabung secara perlahan-lahan biarkan selama 5 menit
5. Baca Hb dengan membandingkan pada standar sambil
ditambahkan larutan aguadest sampai didapatkan warna yang
sesuai
6. Kadar Hb ditentukan membaca skala pada tabung.
Pasca Analtik
Nilai Rujukan : 11-17g/dl
Interprestasi
Anemia apabila Hb kurang dari nilai normal
o Catat hasil di buku arsip

7. Unit Terkait
8. Dokumen Terkait

9. Rekaman Historis
No.

Yang diubah

Isi perubahan

Tgl. Mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai