Anda di halaman 1dari 21

Megacities Jakarta

Waskito Gilang
Hisyam Hilmy B
Fatkhur Rokhim

22413135
22413139
22413120

Profil Jakarta
Kota urban terbesar ketiga di dunia
Berpenduduk lebih dari 24 juta jiwa
Berdiri lebih dari 400 tahun
Luas Jakarta : 661,52 km

Pola Tatanan Cluster

Sunda Kelapa (3971527)

Berawal dari pelabuhan Kerajaan Sunda yang


bermuara dari Sungai Ciliwung
Ibukota Sunda Kelapa disebut Dayeuh Pakuan
Pajajaran (sekarang Kota Bogor)

Jayakarta (15271619)

Diberi nama Jayakarta (kemenangan) oleh Fatahillah


karena berhasil menduduki Pelabuhan Sunda Kelapa
pada tanggal 22 Juni 1527

Batavia (16191942)

Pada tahun 1596 Belanda menjajah Jayakarta


Jayakarta dipimpin oleh Jan Pieterszoon Coen
dan diubah namanya menjadi Batavia

Jakarta (1942Sekarang)

Penjajahan Jepang dimulai tahun 1942, nama


Batavia diganti Djakarta untuk menarik hati
penduduk pada Perang Dunia II

Problema Jakarta
Banjir
Macet
Sampah

Problema Banjir
Tahun 2003 dan 2007 merupakan banjir
terparah (60% banjir)
Air mencapai lebih dari 7 m di beberapa
kawasan
57 orang tewas dan 42 ribu orang
mengungsi
Terdapat 26 area rawan banjir
40% Kota Jakarta telah menurun hingga 2
meter selama 30 tahun

Solusi Banjir
Dibangun 18 kanal utama dan 500 kanal
kecil
Terdapat 182 waduk/bendungan, salah
satunya Bendungan Situ Gintung (21 ha)
Jakarta akan mereklamasi tanah seluas
207.000 ha

Sungai dan Kanal Jakarta

Tanah Reklamasi Jakarta

Macet
Memiliki sekitar 1 juta kendaraan yg
beroperasi.
Kendaraan yang digunakan seperti mobil,
motor, bus, dan truk.
Kecepatan rata-rata kendaraan hanya 20
km/jam.

Solusi kemacetan (transportasi


umum)
Busway (TransJakarta) yang memiliki jalur
khusus, sehingga terbebas macet.
Flyover bandingan, untuk mengatasi
kemacetan akibat mengantre di palang
KA.
KRL (Kereta Rel Listrik).
MRT (Mass Rapid Transit).

Peta jalur MRT

Peta jalur MRT

Problema sampah
Terdapat sebanyak 9 juta m3 sedimen
yang menumpuk di kanal kanal Jakarta
Pada musim normal sampahnya sebanyak
1 tronton atau lebih
Pada musim hujan dapat mencapai 4
tronton atau lebih sampah yang dapat
diangkut
Seluas 1025 ha lahan untuk menampung
sampah di Jakarta

Solusi Sampah jakarta


Mengolah menjadi pupuk kompos
Mengolah kembali menjadi pembangkit
listrik
179 titik pengeboran namun baru 69 titik
yg sudah terealisasikan
2 mesin menjadi 26 mesin pengolah gas
methan menjadi listrik masing masing
menghasilkan 2 megawatt

TPA Bantar Gebang

Olahan sampah

Mesin penghasil listrik

Anda mungkin juga menyukai