Anda di halaman 1dari 1

Nama : Syaifuddin Zuhri

NRP

: 2416031051

Jurusan: D3 Metrologi dan


Instrumentasi
ABSTRAK

Karya ilmiah yang berjudul Memaksimalkan Hasil Panen Padi Petani Desa ini
membahas tentang bagaimana agar tanaman padi dapat dipanen dengan maksimal, salah
satunya adalah dengan mengusir hama tanaman padi. Saat tanaman padi mulai berisi
dengan butir-butir beras, burung-burung pemakan biji-bijian akan mulai berdatangan
untuk memakan padi yang ditanam oleh para petani. Biasanya petani di desa rela
menjaga tanaman padinya berjam-jam agar terhindar dari burung-burung pemakan bijibijian tersebut. Para petani biasanya menggunakan kaleng-kaleng bekas yang diikat
pada tongkat dan ditancapkan di tengah sawah lalu dihubungkan dengan tali setelah itu
tali tersebut ditarik-tarik dan kaleng tersebut akan mengeluarkan bunyi yang berisik
sehingga burung-burung pemakan padi akan terkejut lalu pergi, namun metode seperti
membutuhkan tenaga dan waktu yang tidak sedikit. Mereka diharuskan menjaga sawah
dari serangan burung dari jam 6 sampai 10 pagi, dan jam 2 sore sampai menjelang
maghrib. Dengan melihat permasalahan yang dialami para petani , terutama di desa saya
sendiri, saya berpikiran bagaimana caranya menjaga sawah tersebut tanpa harus
mengeluarkan tenaga dan waktu. Dan muncullah ide untuk membuat alat pengusir
burung pemakan padi dengan memanfaatkan angin. Mekanisme kerjanya adalah saat
alat tersebut terkena hembusan angin alat tersebut mengeluarkan bunyi yang dapat
mengganggu pendengaran burung-burung pemakan padi. Alternatif yang kedua adalah
dengan mengganti tenaga manusia yang menarik-narik kaleng dengan sebuah alat yang
bekerja dengan system mekanik. Alat tersebut akan menarik-narik kaleng-kaleng yang
sudah dihubungkan dengan tali secara otomatis sehingga para petani tidak perlu lagi
menjaga tanaman padinya berjam-jam di sawah untuk mengusir burung-burung
pemakan padi.

Kata kunci : Burung pemakan padi, cara mengusir burung pemakan padi, alat pengusir
burung pemakan padi

Anda mungkin juga menyukai

  • Gambar Visio Ku
    Gambar Visio Ku
    Dokumen3 halaman
    Gambar Visio Ku
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Sebuah Cerita
    Sebuah Cerita
    Dokumen1 halaman
    Sebuah Cerita
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Asme B31
    Asme B31
    Dokumen3 halaman
    Asme B31
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Sekeriningggg
    Sekeriningggg
    Dokumen3 halaman
    Sekeriningggg
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Rab Makrab
    Rab Makrab
    Dokumen3 halaman
    Rab Makrab
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Panduan Rev 2
    Panduan Rev 2
    Dokumen90 halaman
    Panduan Rev 2
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Lembar Pengesahan Regita
    Lembar Pengesahan Regita
    Dokumen9 halaman
    Lembar Pengesahan Regita
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Rab Makrab
    Rab Makrab
    Dokumen3 halaman
    Rab Makrab
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Tugas GELOMBANG Regita
    Tugas GELOMBANG Regita
    Dokumen3 halaman
    Tugas GELOMBANG Regita
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • LKMW-TD Fti Its 2016
    LKMW-TD Fti Its 2016
    Dokumen2 halaman
    LKMW-TD Fti Its 2016
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Virtual Memory Android
    Virtual Memory Android
    Dokumen16 halaman
    Virtual Memory Android
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Lapres
    Lapres
    Dokumen14 halaman
    Lapres
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Laporan Resmipraktikum
    Laporan Resmipraktikum
    Dokumen61 halaman
    Laporan Resmipraktikum
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Prestasi Its
    Prestasi Its
    Dokumen2 halaman
    Prestasi Its
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat
  • Prestasi Its
    Prestasi Its
    Dokumen2 halaman
    Prestasi Its
    SyaifuddinZuhri
    Belum ada peringkat