Anda di halaman 1dari 2

PERSIAPAN TINDAKAN PEMBEDAHAN

SOP

Pemerintah Kabupaten Berau


Dinas Kesehatan
Puskesmas Kampung Bugis

No.Dokumen

: PKM.BGS/SOP/UGD/011

No. Revisi

: 00

Tanggal Terbit

: 17/3/2016

Halaman

: 1/3

1.
P

Kepala Puskesmas Kampung Bugis


dr. Widya Narulita
NIP. 19751101 200604 2 007

Tanda Tangan :

engertian
Tindakan pembedahan (insisi) adalah tindakan melakukan irisan pada kulit

2. Tujuan
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pedoman kerja bagi petugas dalam melaksanakan
tindakan pembedahan (insisi).

3. Kebijakan
SK Kepala Puskesmas No.30/SK/Ka.PKM/III/2016 tentang Pelayanan klinis

4. Referensi
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.296/Menkes/SK/III/2008 tentang Pedoman
Pengobatan Dasar di Puskesmas
5. Prosedur
Alat dan bahan

1. Minor set
2. Kassa steril
3. Sarung tangan
4. Spuit 3 cc
5. Larutan antiseptik
6. Form informed consent
6. Langkah langkah

1. Petugas memberikan informasi kepada pasien mengenai tindakan yang akan dilakukan.
2. Petugas menyiapkan informed consent (lihat SOP informed consent)
3. Petugas menyiapkan alat yang akan digunakan
4. Petugas mengatur posisi pasien untuk mempermudah pelaksanaan tindakan.
5. Petugas melakukan cuci tangan.
6. Petugas mengenakan sarung tangan steril.
7. Petugas melakukan anestesi lokal (lihat SOP pemberian anestesi lokal)
8. Petugas melakukan insisi, luas dan dalam area insisi disesuaikan dengan kebutuhan tindakan.
9. Pada kasus abses, petugas membuka abses dengan memasukkan klem (tumpul) agar pus keluar.
Keluarkan semua pus dan infiltrat sampai bersih. Masukkan tampon. Tutup luka dengan kasa dan
larutan povidon iodine 10%.
1 /2 | PERSIAPAN TINDAKAN PEMBEDAHAN

No

Yang Dirubah

Isi Perubahan

Tgl.Mulai
diberlakukan

10. Pada kasus

clavus, petugas
mengeluarkan

clavus

dengan

menggunakan klem (tumpul) mengikuti area pertumbuhan clavus.

11. Petugas melakukan penjahitan pada bekas luka insisi (bila dirasa perlu).
12. Petugas melakukan pencatatan di form pelaksanaan tindakan pembedahan dan catatan medik pasien.
7. Dokumen Terkait
1. SOP Informed Consent
2. SOP Pemberian Anestesi Lokal
3. Monitoring Kondisi Fisiologis Pasien Selama dan Segera Setelah Tindakan Pembedahan
4. Monitoring Kondisi Fisiologis Pasien selama Pemberian Anestesi Lokal
8. Unit Terkait
1. UGD
2. Poli KI-KB
3. Poli Gigi
9. Rekaman Historis Perubahan

2 /2 | PERSIAPAN TINDAKAN PEMBEDAHAN

Anda mungkin juga menyukai