Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI UAS 1 2015/2016

MATA PELAJARAN EKONOMI (LINTAS MINAT)


Sekolah
Kelas
KI

Alokasi
Jumlah Soal
Penulis

: SMA Citra Nusa


: X (SEPULUH) Lintas Minat
:
1.1.

2.1.

Mensyukuri sumber daya sebagai karunia Tuhan YME dalam rangka pemenuhan kebutuhan.

Bersikap jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, kreatif, mandiri, kritis dan analitis dalam mengatasi permasalahan ekonomi.

Kompetensi Dasar
3.1 Mendeskripsikan konsep ilmu
ekonomi
4.1 Menyajikan konsep ilmu ekonomi

Materi Pokok

Konsep dasar Ilmu


Ekonomi (pengertian,
pembagian, dan Prinsip
Ilmu Ekonomi)

Indikator Pencapaian

3.2 Menganalisis masalah ekonomi


dan cara mengatasinya

Masalah ekonomi dan


cara mengatasinya
(kelangkaan, biaya
peluang, pilihan, skala
prioritas, pengelolaan
keuangan, dan
permasalahan pokok

1 |Silabus Ekonomi SMA, update 09052013

Peserta didik mampu Menjelaskan


pengertian ilmu ekonomi.
Peserta didik mampu Menjelaskan
perkembangan ilmu ekonomi
Peserta didik mampu
Mengidentifikasi macam-macam
ilmu ekonomi.
Peserta didik mampu
Mendeskripsikan prinsip-prinsip ilmu
ekonomi.
Peserta didik mampu Menjelaskan
konsep dasar ilmu ekonomi

Peserta didik mampu Menerangkan


inti masalah ekonomi dan
kelangkaan dengan tepat
Peserta didik mampu Menerangkan
pengertian biaya peluang dengan
tepat
Peserta didik mampu Mencari

4.2 Melaporkan hasil analisis

: 90 menit
: 40 PG/ 5 Uraian
: Indra Ariefandi, S.E.

Indikator Soal

Peserta didik mampu Menjelaskan pengertian


ilmu ekonomi.
Peserta didik mampu Menjelaskan
perkembangan ilmu ekonomi
Peserta didik mampu Mengidentifikasi macammacam ilmu ekonomi.
Peserta didik mampu Mendeskripsikan prinsipprinsip ilmu ekonomi.
Peserta didik mampu Menjelaskan konsep dasar
ilmu ekonomi

Peserta didik mampu Menerangkan inti masalah


ekonomi dan kelangkaan dengan tepat
Peserta didik mampu Menerangkan pengertian
biaya peluang dengan tepat
Peserta didik mampu Mencari alternatif pilihan
pengganti sumber daya yang mengalami
kelangkaan.
Peserta didik mampu Menjelaskan cara

Bentuk
Soal

Nom
or

PG

1,2 ,4,
21,

PG

PG

36

PG

PG

6,7,9

PG

PG

22, 23
37,

Kompetensi Dasar
masalah ekonomi dan cara
mengatasinya

Materi Pokok
ekonomi)

Indikator Pencapaian
alternatif pilihan pengganti sumber
daya yang mengalami kelangkaan.
Peserta didik mampu Menjelaskan
cara mengatasi masalah pokok
ekonomi
Peserta didik mampu
Mengidentifikasi ilmu ekonomi dalam
memenuhi kebutuhan manusia

Indikator Soal

3.2

Menganalisis peran pelaku


kegiatan ekonomi

4.3 Menyajikan peran pelaku kegiatan


ekonomi

Pelaku Kegiatan Ekonomi


Pelaku-pelaku kegiatan
ekonomi : Rumah Tangga
Konsumsi (konsumen),
Rumah Tangga Produksi
(produsen), Pemerintah,
dan Masyarakat Luar
Negeri.
Peran pelaku kegiatan
ekonomi
Model diagram interaksi
antar pelaku
ekonomi/circulair flow
diagram

2 |Silabus Ekonomi SMA, update 09052013

Peserta didik mampu Menjelaskan


ragam kegiatan ekonomi rumah
tangga keluarga.
Peserta didik mampu Menjelaskan
ragam kegiatan ekonomi rumah
tangga produsen.
Peserta didik mampu Menjelaskan
kegiatan ekonomi pemerintah.
Peserta didik mampu Menjelaskan
kegiatan ekonomi masyarakat luar
negeri.
Peserta didik mampu Menjelaskan
interaksi antarpelaku kegiatan
ekonomi.
Peserta didik mampu Menjelaskan
perilaku konsumen.
Peserta didik mampu Menjelaskan
perilaku produsen.
Peserta didik mampu Membedakan

mengatasi masalah pokok ekonomi


Peserta didik mampu Mengidentifikasi ilmu
ekonomi dalam memenuhi kebutuhan manusia
Melalui artikel Daging Sapi Langka, pemerintah
tuduh importer bermain, Peserta didik mampu
menjelaskan masalah pokok ekonomi, kebijakan
apa yang harus diambil pemerintah dan solusi
yang dilakukan oleh konsumen yang terjadi di
Indonesia
Peserta didik mampu Menjelaskan ragam
kegiatan ekonomi rumah tangga keluarga.
Peserta didik mampu Menjelaskan ragam
kegiatan ekonomi rumah tangga produsen.
Peserta didik mampu Menjelaskan kegiatan
ekonomi pemerintah.
Peserta didik mampu Menjelaskan kegiatan
ekonomi masyarakat luar negeri.
Peserta didik mampu Menjelaskan interaksi
antarpelaku kegiatan ekonomi.
Peserta didik mampu Menjelaskan perilaku
konsumen.
Peserta didik mampu Menjelaskan perilaku
produsen.
Peserta didik mampu Membedakan peran
konsumen dan produsen..
Peserta didik mampu menuliskan 3 (tiga) system
ekonomi yang ada di dunia dan contoh Negara
yang menerapkannya

Bentuk
Soal

Nom
or

PG

24,25,
31

PG

32,33,
34,35
39,40

Uraian

3,4,5

PG

10, 27

PG

13

PG

11, 14

PG

12

PG

15

PG

30

Uraian

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Indikator Pencapaian

Indikator Soal

3.4 Mendeskripsikan konsep pasar


dan terbentuknya harga pasar
dalam perekonomian

4.4 Melakukan penelitian tentang


pasar dan terbentuknya harga
pasar dalam perekonomian

Pasar dalam perekonomian


Pengertian pasar
Peran pasar dalam
perekonomian
Bentuk-bentuk dan
struktur pasar dan ciricirinya

Peserta didik mampu Menjelaskan


pengertian pasar
Peserta didik mampu
Mengklasifikasi berbagai bentukbentuk pasar .
Peserta didik mampu
Mengidentifikasi ciri-ciri berbagai
bentuk pasar barang
Peserta didik mampu Membedakan
kebaikan dan keburukan dari
berbagai bentuk pasar
Peserta didik mampu
Mengidentifikasi macam-macam
motif ekonomi dalam kehidupan
sehari-hari
Peserta didik mampu Memberikan
contoh-contoh dalam kehidupan
sehari-hari yang berkaitan dengan
berbagai bentuk pasar
.

3 |Silabus Ekonomi SMA, update 09052013

Nom
or

peran konsumen dan produsen..


Peserta didik mampu
Mengkalisifikasikan system ekonomi
yang ada di dunia dan Negara yang
menerapkannya

Bentuk
Soal

Peserta didik mampu Menjelaskan pengertian


pasar
Peserta didik mampu Mengklasifikasi berbagai
bentuk-bentuk pasar .
Peserta didik mampu Mengidentifikasi ciri-ciri
berbagai bentuk pasar barang
Peserta didik mampu Membedakan kebaikan
dan keburukan dari berbagai bentuk pasar
Peserta didik mampu Mengidentifikasi macammacam motif ekonomi dalam kehidupan seharihari
Peserta didik mampu Memberikan contoh-contoh
dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan
dengan berbagai bentuk pasar

PG

16,26
38,

Uraian
PG

2
17,28,

PG

18,
19,

PG

20

PG

29,

Anda mungkin juga menyukai