Anda di halaman 1dari 4

KEKERASAN TERHADAP ANAK

Nomor Dokumen :
Nomor Revisi :
SPO
Tanggal Terbit : 2 Mei 2016
Halaman
: 1 dari 2
DitetapkanOleh
Pemda
Polewali
Mandar

KepalaPuskesmasPekkabata

Puskesmas
Pekkabata

drg. Chairiah Dachlan S, M.Kes


Nip. 19620227 199203 2 003
A. PENGERTIAN
Menurut WHO, kekerasan adalah penggunaan secara sengaja kekuatan fisik atau kekuatan,
ancaman atau kekerasan aktual terhadap diri sendiri, orang lain, atau terhadap kelompok atau
komunitas, yang berakibat luka atau kemungkinan besar bisa melukai, mematikan,
membahayakan psikis,pertumbuhan yang tidak normal atau kerugian.
B. TUJUAN
1. Memastikan terpenuhinya hak perempuan dan anak korban kekerasan berbasis
gender atas layanan pemulihan dan penguatan, dalam pendekatan yang
holistik dan multidisiplin, mudah dijangkau baik secara fisik atau geografik,
sosial-budaya serta melibatkan peran serta masyarakat.
2. Sebagai panduan bagi Tim dalam pelayanan penanganan korban kekerasan
bagi perempuan dan anak berbasis gender serta korban Traficking
C. KEBIJAKAN
1. UU No.23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak pasal 1(15),17(2), 59 dan 66(1,2), 69, 78
dan 88
2.
D. REFERENSI
Luhulima Achie Sudarti, Pemahaman Bentuk-bentuk Tindak Kekerasan Terhadap Perempuan
dan Alternatif Pemecahannya (Alumni,Jakarta,2000).Hal 11,12
Komnas Ham, Anak-anak Indonesia yang Teraniaya, Buletin Wacana, Edisi
VII/Tahun IV/1-30 November 2006
E.PROSEDUR PENANGANAN

F.DIAGRAM

Koban Datang

Loket
pendaftar
an

Pelayanan

Psikologis
dan
Psikososia
l

konseling

Medis (VISUM)

Non
Hukum
Masalah
()

Masalah
(+)
hukum

Perawata
n

Evaluasi
dan
monitorin

Rujuk ke
RS

Korban
Terkuatkan

G.UNIT YANG TERKAIT


1. Loket Pendaftaran
2. Tim PONED
3. Apotik

Anda mungkin juga menyukai