Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN BLORA

DINAS KESEHATAN
Jl. dr. Sutomo No. 40 Telp. (0296) 531127
B L O R A - 58211

KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN BLORA


NOMOR : 800 /
/ 2015
TENTANG
TIM YANG TERKAIT DENGAN OPERASIONAL SATUAN KERJA
BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN
KABUPATEN BLORA
TAHUN 2015
KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN BLORA,
Menimbang

Mengingat

a.

bahwa guna mendukung kelancaran Pelaksanaan


Bantuan Operasional Kesehatan di Dinas Kesehatan
Kabupaten Blora Tahun Anggaran 2015, maka perlu
dibentuk Tim yang terkait dengan Operasional Satuan
Kerja Bantuan Operasional Kesehatan Kabupaten Blora
pada Dinas Kesehatan Kabupaten Blora Tahun
Anggaran 2015;

b.

bahwa
berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Blora tentang Tim
yang terkait dengan Operasional Satuan Kerja Bantuan
Operasional Kesehatan pada
Dinas Kesehatan
Kabupaten Blora Tahun Anggaran 2015;

: 1.

Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950


Pembentukan
Daerah-daerah
Kabupaten
Lingkungan Provinsi Jawa Tengah;

tentang
dalam

2.

Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang


Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4286);

3.

Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang


Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

4.

Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang


Pemeriksaan
Pengelolaan
dan
Tanggung
Jawab
Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4400);

5.

Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang


Perimbangan Keuangan antara pemerintah Pusat dan
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

6.

Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5063);

7.

Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang


Pembentukan
Peraturan
Perundang-undangan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011
Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5234);

8.

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang


Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana
telah beberapa kali diubah terakhir dengan UndangUndang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua
Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

9.

Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2014 tentang


Anggaran Pendapatan Belanja Negara Tahun Anggaran
2015 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 259, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5593);

10.

Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang


Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578) ;

11.

Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang


Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah,
Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan
Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 4737);

Memperhatikan :

12.

Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2007 tentang


Pengelolaan Uang Negara/Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 83, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4738);

13.

Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang


Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapaten Belanja
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 103, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5423);

14.

Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2015


tentang
Petunjuk
Teknis
Bantuan
Operasional
Kesehatan;

15.

Peraturan Daerah Kabupaten Blora Nomor 3 Tahun


2008 tentang Urusan Pemerintahan yang Menjadi
Kewenangan Pemerintahan Daerah Kabupaten Blora
(Lembaran Daerah Kabupaten Blora Tahun 2008 Nomor
3, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Blora Nomor
3);

16.

Peraturan Daerah Kabupaten Blora Nomor 2 Tahun


2010 tentang Pokok - pokok Pengelolaan Keuangan
Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Blora Tahun 2010
Nomor 2, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Blora
Nomor 2);

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11


Tahun 2015 tentang Petunjuk Teknis Bantuan Operasional
Kesehatan (BOK) tanggal 25 Februari 2015;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan
KESATU

:
:

KEDUA

Pejabat / Pegawai
sebagaimana
dimaksud
diktum
KESATU bertanggungjawab atas ketertiban dan kelancaran
Bantuan Operasional Kesehatan pada Dinas Kesehatan
Kabupaten Blora Tahun Anggaran 2015;

KETIGA

Honor Tim yang terkait dengan Operasional Satuan Kerja


Bantuan Operasional Kesehatan Kabupaten Blora dan segala
biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan
ini

Menunjuk dan memberi wewenang kepada Pejabat/Pegawai


sebagaimana tersebut dalam daftar Lampiran Keputusan ini
sebagai Tim yang terkait dengan Operasional Satuan Kerja
Bantuan Operasional Kesehatan pada Dinas Kesehatan
Kabupaten Blora Tahun Anggaran 2015;

dibebankan pada Anggaran APBN DIPA Tugas Pembantuan TA 2015;


KEEMPAT

Apabila di kemudian hari


surat keputusan ini maka
sebagaimana mestinya;

terdapat kekeliruan dalam


akan di adakan perbaikan

KELIMA

Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di
pada tanggal

: Blora
: 9 Maret 2015

KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN BLORA

dr. HENNY INDRIYANTI,M.Kes.


Pembina Utama Muda
NIP. 19611202 198711 2 002

LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN BLORA
NOMOR
: 800 /
/ 2015
TANGGAL : 9 Maret 2015

TIM PENGELOLA SATKER BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN (BOK)


TINGKAT KABUPATEN BLORA
TAHUN ANGGARAN 2015

No

Nama

Jabatan dalam
Tim BOK

Jabatan Dinas

Lilik Hernanto, SKM,M.Kes.

Pejabat Pembuat Komitmen

Kepala Bidang P2PLP

Slamet Sucahyo, SH

Pejabat Penandatangan SPM Sekretaris DKK

Maria Prasetyaningsih,SKM

Bendahara Pengeluaran

Iwan Budhi Prasetyo, SE

Koordinator SAI

Siti Mahfullah,SKM

Staf Pengelola Satker

Sokhiroh,SE

Staf Pengelola Satker

Ditetapkan di
pada tanggal

Staf Sie Surveilans


dan Imunisasi
Staf Subbag
Perencanaan
Kasi Surveilans dan
Imunisasi
Ka.Subbag.Keuangan

: Blora
: 9 Maret 2015

KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN BLORA

dr. HENNY INDRIYANTI,M.Kes.


Pembina Utama Muda
NIP. 19611202 198711 2 002

Anda mungkin juga menyukai