Anda di halaman 1dari 2

PERAN MASING-MASING SEKTOR YANG BERKAITAN DENGAN TERJADINYA MASALAH

GIZI

1) Sektor Pertanian
1) Penyuluhan Gizi Masyarakat Perhatian lebih besar diberikan pada penyuluhan gizi
masyarakat yang merupakan kegiatan pokok dalam upaya meningkatkan keadaan gizi
penduduk. Pada penyuluhan gizi masyarakat perhatian utama diberikan pada upaya
pencegahan dan penanggulangan masalah gizi-salah yang meliputi masalah gizi-kurang
dan gizi-lebih antara lain melalui penganekaragaman pola konsumsi pangan.
2) Pengelolaan Upaya Perbaikan Gizi Produktivitas dan efisiensi pengelolaan upaya
perbaikan gizi ditingkatkan, antara lain melalui peningkatan jumlah dan mutu tenaga
gizi yang profesional untuk berbagai jenjang dan tingkatan peningkatan kegiatan
penelitian unggulan di bidang pangan dan gizi, pengembangan penerapan teknologi
pangan pascapanen untuk memenuhi kebutuhan konsumsi pangan yang beraneka
ragam dan bergizi, dan pengefektifan koordinasi berbagai kegiatan upaya perbaikan gizi
dalam sektor-sektor pertanian, industri, perdagangan, kesehatan, kependudukan dan
keluarga sejahtera, pendidikan, agama dan lainnya.
3) Meningkatkan kegiatan penelitian unggulan di bidang pangan dan gizi.
4) Meningkatkan kemitraan antara pemerintah dengan swasta dalam upaya perbaikan
gizi masyarakat.
2) Sektor Agama/Religion
Religi atau kepercayaan juga berperan dalam status masalah gizi masyarakat.contohnya tabu
mengkonsumsi makanan tertentu oleh kelompok umur tertentu yang sebenarnya makanan
tersebut justru bergizi dan dibutuhkan oleh kelompok umur tersebut.
3) Sektor Ekonomi
Di banyak negara yang secara ekonomis kurang berkembang. Sebagian besar penduduk
berukuran lebih pendek karena gizi yang tidak mengcukupi dan pada umumnya masyarakat yang
berpenghasilan rendah mempunyai ukuran badan yang lebih kecil. Hal ini disebabkan karena
kurangnya ketersediaanya pangan yang tidak mencukupi kebutuhan energi bagi tubuh. Sebagai
sektor ekonomi mempunyai peran dalam masalah gizi yaitu dengan meningkatkan taraf ekonomi
yang lebih bagi masyarakat.
4) Sektor Sosial
Di sektor sosial (gizi, kesehatan, dan pendidikan) akan memperbaiki keadaan gizi masyarakat
yang merupakan salah satu faktor penentuan untuk meningkatkan kualitas Sumber Daya Alam
(SDM). Dengan meningkatnya kualitas SDM,akan meningkatkan produktivitas kerja yang
selanjutnya akan meningkatkan ekonomi. Terjadinya perbaikan ekonomi akan mengurangi
kemiskinan dan selanjutnya akan meningkatkan keadaan gizi, meningkatkan kualitas SDM.
5) Sektor Pendidikan
Tingkat pendidikan berhubungan dengan status gizi dengan meningkatnya pendidikan
seseorang, kemungkinan akan meningkatkan pendapatan sehingga dapat meningkatkan daya beli

makanan. Sebagai sektor pendidikan upaya yang dilakukan yaitu dengan meningkatkan taraf
pendidikan ditia-tiap daerah agar tercintanya pendidikan yang layak.
6) Sektor Kesehatan
Beberapa temuan terakhir seputar sektor kesehatan di indonesia dirasa memprihatikan
misalnya, status gizi anak usia dibawah lima tahun dan perempuan usia produktif di indonesia
juga mengahadapi duadouble burden sekaligus, yaitu double burden of malnutrition dan double
burden of diseases. Pada saat bersamaan,berbagai persoalan terkaitfertilitas, persalinan dan
keluarga berencana juga membutuhkan penangan segera.
Untuk mengatasi tantangan-tantangan tersebut dibutuhkan kerjasama lintas sektor dan
koordinasi lintas tingkatan pemerintahan. Adapun peran sektor kesehatan alam masalah gizi
yaitu:

Meningkatkan status gizi ibu sebelum dan selama masa kehamilan.


Menngkatkan cakupan dan kualitas paket pelayanan kesehatan dan gizi yang terintegrasi

7)

untuk mengatasi kurang gizi dan gizilebih.


Memproosikan perilaku kesehatan, gizi, sanitasi, kebersihan dan pola asuh yang tepat.
Memperkuat kompetensi ahli gizi dan tenaga kesehatan dalam pelayanan gizi
Memperkuat desai, implementasi, dan monitoring peraturan, regulasi, dan standar gizi.
Sektor Tenaga Kerja

Dengan adanya sektor tenaga kerja mempunyai peran dalam masalah gizi yaitu perbaikan
gizi dan kesehatan agar dapat mendukung kesehatan fisik dalam bekerja dan meningkatkan
semangat kerja, maka diperlukan peningkatan gizi dan kesehatan gizi dalam bekerja.
8) Sektor Perindustrian
Industri adalah bidang yang menggunakan keterampilan, dan ketentuan kerja (bahasa Inggris:
industrious) dan penggunaan alat-alat dibidang pengelolahan hasil-hasil bumi, dan industrinya
sebagai dasarnya. Maka industri umumnya dikenal sebagai mata rantai selanjutnya dari usahausaha mencukupi kebutuhan

(ekonomi) yang berhubungan dengan bumi, yaitu sesudah

pertanian, perkebunan, dan pertambangan yang berhubngan erat dengan tanah. Kedudukan
industri semakin jauh dari tanah, yang merupakan basis ekonomi, budaya, dan politik. Dengan
adanya sektor perindustrian dibidang apapun seperti pangan akan mampu memerbaiki yang
ditunjukan untuk mencukupi kebutuhan pangan masyarakat secara adil dan meraa baik dalam
umlah maupun mutu gizinya sehingga terpenuhi salah satu kebutuhan pokok untuk
meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
9) Sektor Kependudukan
Dengan adanya sektor ini mampu melihat mana saja penduduk-penduduk yang masih masuk
dalam masalah gizi. Perannya yaitu mampu meningkatkan penduduk-penduduk yang bergizi baik
kepadanya.

Anda mungkin juga menyukai