Anda di halaman 1dari 2

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES)

GRIYA HUSADA SUMBAWA BESAR


TAHUN AKADEMIK 2016-2017
Jln. Lintas Kebayan Samping Taman Unter Katimis Sumbawa Besar
LEMBAR SOAL
UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL
Mata Kuliah : Fisika Kesehatan
Waktu
: 90 menit
Hari/Tanggal : .
1. Aplikasi ilmu fisika dalam bidang kedokteran meliputi dua bidang, yaitu aplikasi fisika
untuk memahami fungsi tubuh manusia dan aplikasi fisika dalam pengembangan
instrumentasi (alat-alat) kesehatan. Sebutkanlah contoh aplikasi pada masing-masing
kedua bidang tersebut!
2. Hasil pengukuran suhu dengan menggunakan termometer yang berbeda ketelitiannya
dilaporkan sebagai: 21oC; 21,2oC; dan 21,11oC. Tentukan suhu rata-rata!
3. Berikut adalah hasil pengukuran lama waktu kerja obat bius yang diberikan pada
seorang pasien!
Suntikan Ke

Lama Waktu Bekerja/ menit

98

100

102

98

100

100

104

104

105

10

97

Tentukan ketidakpastian relatif untuk tiga hasil pengukuran!


4. Berikanlah contoh aplikasi pengungkit kelas satu, dua, dan tiga pada tubuh manusia!
Gambarkan pula posisi/diagram gaya berat, gaya angkat, dan titik tumpunya!

5. Perhatikan gambar di bawah ini!


T
18 cm
36 cm
W2

W1
72 cm

Bila besar sudut = 150, W1 (berat lengan) = 70 N, dan W2 (berat tangan) = 50 N,


tentukan besar gaya (T) yang dibutuhkan untuk mengangkat benda tersebut!

***Selamat Mengerjakan Semoga Berhasil & Memperoleh Hasil yang Maksimal***

Anda mungkin juga menyukai