Anda di halaman 1dari 6

CARA MEMBUAT KOTAK KADO

alatdanbahan:
1.Pinsil
2.Penggaris
3.Lemkertas
4.Solatif
5.Kertaskado
6.KertasKarbot
7.Karter
8.Gunting
Caramembuat:
1. Pertama membuat pola di kertas karbot sesuai ukuran yang dinginkan dengan
memakai pinsil & penggaris

2. Jika sudah selesai dengan pola, langkah selanjutnya dengan memotong pola
tersebut dengan karter dan penggaris agar rapih.

3. Letakan kertas kado dibawah kotak kertas karbot dan gunting lebihkan sedikit
untuk mengelem.

4. kemudian balikkanlah. Jika sudah digunting lemlah seluruh kertas kado hingga
merata jadi seperti ini :

5. Jika sudah jadi seperti itu maka rekatkan lah bagian pinggir kado dengan
menggunakan solatif seperti di bawah ini :

6. kemudian bungkuslah seluruh kotak kado yang belum terbungkus kertas kado.

7. Buatlah tutup dengan sesuai kotak yang kita bikin dan pasangkan lah pita agar

terlihat lebih menarik (bisa dengan membuat pita sendiri/pita sudah jadi). Maka
hasilnya akan jadi seperti ini :

By : Yayuk Hestiyanti

Membuat kotak kado bertali


Posted by eddy on 5:11 AM in Aneka kreasi kotak hias, Keterampilan | 0 comments

Alat dan bahan :


Kertas hardboard
Kertas HVS
Kertas warna pink
Lem putih
Lem tembak
Selotip besar
Tali
Gunting
Cutter
Pita
Bunga artifisial

Cara Membuat :

1. Buat pola dan hardboard untuk tutup kotak (lihat pola). Buat pola untuk badan kotak. Buat 2
lubang kecil di kedua sisi pola badan kotak (masing-masing 2 lubang). Jiplak semua pola di
kertas warna (lebihkan ukurannya 1 cm).
2. Tempelkan kertas HVS pada sisi dalam pola-pola tersebut, gunting HVS sesuai bentuk pola.
3. Satukan setiap sisi pola dengan selotip besar.
4. Lapisi kotak dengan kertas warna.
5. Pasang pita di sekeliling kotak, lalu pasang tali di lubang yang telah dibuat pada lang kah 1.
6. Percantik tampilan kotak dengan pita dan bunga antifisial.

Anda mungkin juga menyukai