Anda di halaman 1dari 11

4

Kegiatan Praktikum :

Struktur Kendali Perulangan

Pendahuluan :
Setelah pada pertemuan ke tiga anda telah mempelajari struktur kendali
kondisi, pada pertemuan kali ini anda akan mempelajari tentang struktur kendali
perulangan, yang juga berguna untuk mengontrol jalannya program yang akan
anda buat. Pada pertemuan kali ini anda juga akan belajar tentang macam-macam
struktur perulangan di qbasic dan bagaimana cara menuliskannya.
Petunjuk praktikum :

Tujuan :
- Praktikan dapat mengerti dan memahami konsep perulangan pada
Qbasic
- Praktikan dapat mengerti macam-macam perulangan pada Qbasic
- Praktikan dapat menuliskan dan membuat program menggunakan
perulangan pada Qbasic

Kegiatan Praktikum :
4.1 Pengenalan Struktur kendali Perulangan
Apakah struktur kendali perulangan dan apa manfaatnya pada pembuatan
program pada Qbasic??
Jika anda ingin menliskan angka 1 samapai 10 pada komputer bagaimana
cara anda menuliskannya?? Apakah anda menuliskan satu persatu angka-angka
tersebut?? Nah dengan menggunakan struktur kendali perulangan kita tak perlu
lagi menuliskan angka-angka tersebut satu-per-satu, kita hanya perlu menuliskan

Pertemuan 4: Struktur Kendali Perulangan 1


sebuah program saja, dan kita pula terhindar dari penulisan data yang sama. Dan
jika kita disuruh menuliskan kata komputer sebanyak 100kali?? Kita tidak perlu
capek-capek untuk menuliskan kata yang sama berulang-ulang.

4.2 Macam-macam struktur kendali perulangan di Qbasic :


4.2.1 Perulangan counter
Perulangan counter ini digunakan untuk proses berulang yang jumlah
perulangannya ditentukan berdasarkan perhitungan (sistem counter). Yang
termasuk perulangan ini adalah perulangan FOR-NEXT.
Bentuk Umum : FOR counter = mulai TO selesai [STEP
selisih] [EXIT FOR] Statement
..
.
NEXT [counter]

Pada perulangan FOR-NEXT jika kita ingin keluar dari program untuk
kondisi tertentu sebelum kita menggunakan EXIT FOR.
STEP digunakan untuk selisih angka, misal kita ingin mencetak kelipatan
2, maka kita menuliskan STEP 2.
Contoh1 :

Gambar 4.1. Contoh program FOR-NEXT


Gambar 4.2 Ouput program

Contoh 2 :

Gambar
4.4. Contoh program FOR_NEXT menggunakan counter

Contoh 3:

Gambar 4.5 Output program

Pertemuan 4: Struktur Kendali Perulangan 3


0
Gambar 4.6
Contoh program FOR-NEXT menggunakan EXIT FOR

Gambar 4.7 Output program

4.2.2Perulangan jamak (nested looping )


Perulangan ini, dilakukan jika terdapat dua buah perulangan. Jadi terdapat
perulangan didalam perulangan. Contoh dari perulangan jamak ini paling mudah
dipelajari dengan mengunakan statement FOR-NEXT.
Bentuk umum : FOR I = ........
Statement
...
FOR J =.........
Statement
.........
NEXT J
NEXT I

Pada perulangan jamak ini, perulangan yang didalam harus


diselesaikan dahulu.

Pertemuan 4: Struktur Kendali Perulangan 31


Dalam perulangan jamak ada 2 ketentuan yang harus dipenuhi, yaitu :
1. Harus menggunakan perubah kendali yang berlainan

Pertemuan 4: Struktur Kendali Perulangan 32


2. Antara kalang yang satu dengan kalang yang lain tidak boleh saling
berpotongan
Contoh :

Gambar 4.8 Contoh program Nested looping

Gambar 4.9 Output program

4.2.3Perulangan Trapping
Perulangan jenis ini, merupakan perulangan yang proses berulangnya
ditentukan berdasarkan kondisi tertentu. Pada perulangan ini dibagi lagi menjadi
2 jenis perulangan yaitu :
a. Perulangan yang kondisinya berada diawal, dan
b. Perulangan yang kondisinya berada di akhir.

Macam-macam perulangan yang kondisinya berada di awal :


a. DO WHILE-LOOP
Bentuk umum : DO WHILE ekspresi
logika
Statement
...
LOOP
Pada perulanga Do While-Loop terdpat juga statement EXIT DO yang
digunakan untuk keluar dari perulangan DO WHILE sebelum
perulangan tersebut selesai
Contoh :

Gambar 4.10 Contoh perulangan menggunakan DO While-Loop

Gambar 4.11 Output program

b. DO UNTIL-LOOP
Bentuk umum : DO UNTIL ekspresi
kondisi
Statement
...
LOOP

Pada perulangan Do UNTIL, kondisi merupakan kondisi yang pasti


berapa banyak ingin melakukan perulangan.
Pada perulanga Do UNTIL-Loop terdpat juga statement EXIT DO yang
digunakan untuk keluar dari perulangan DO UNTIL sebelum perulangan
tersebut selesai
Macam-macam perulangan yang kondisinya berada di akhir :
a. DO-LOOP WHILE
Bentuk umum : DO
Statement
...
LOOP WHILE ekspresi
logika

Perlu di ingat pada perulangan DO-LOOP WHILE ini, paling tidak pasti
akan terjadi 1 kali perulangan.
Pada perulanga Do While-Loop terdpat juga statement EXIT DO yang
digunakan untuk keluar dari perulangan DO WHILE sebelum
perulangan tersebut selesai
Contoh :

Gambar 4.12 Contoh program penggunaan DO-LOOP WHILE

Gambar 4.13 Out[ut program


b. DO- LOOP UNTIL

Bentuk umum : DO
Statement

Kendali Perulangan
34
Pertemuan 4: Struktur ...
LOOP UNTIL ekspresi
kondisi
Pada perulangan Do UNTIL, kondisi merupakan kondisi yang pasti
berapa banyak ingin melakukan perulangan.
Pada perulanga Do UNTIL-Loop terdpat juga statement EXIT DO yang
digunakan untuk keluar dari perulangan DO UNTIL sebelum perulangan
tersebut selesai
Contoh :

Gambar 4.14 Contoh penggunaan DO-LOOP UNTIL

Gambar 4.15 Output program


Pertemuan 4: Struktur Kendali Perulangan 35

Anda mungkin juga menyukai