Anda di halaman 1dari 2

Sistem : sekumpulan elemen yg saling berkaitan

dan memiliki tujuan yg sama


Aman : kondisi terbebas dari resiko
Komputer : perangkat yg terdiri dari
sorftware & hardware dan dikendalikan
oleh manusia (brainware).
Sistem keamanan komputer : melindungi
komputer & jaringannya dari gangguan
dengan tujuan untuk mengamankan
informasi didalamnya.
Kriptografi adalah ilmu yang mempelajari dalam
merahasiakan pesan.
Pesan asli disebut dengan plaintext sedangkan
pesan yang telah di sandikan disebut dengan
Kunci: K = k1k2 km ciphertext.

ki untuk 1 i m menyatakan jumlah Proses dalam merubah plaintext ke ciphertext


pergeseran pada huruf ke-i. disebut dengan enkripsi.

pi + ki) mod 26 (*) Proses merubah ciphertext ke plaintext disebut


Enkripsi: ci = ( dengan dekripsi (Arvandi, 2003).

c i - ki) Kriptografi asimetris adalah algoritma yang


Dekripsi: pi = ( menggunakan kunci yang berbeda untuk proses
enkripsi dan deskripsi. Dimana kunci enkripsi
mod 26 Fungsi sistem keamanan komputer: dapat disebarkan kepada umum dan dinamakan
sebagai kunci publik (public key), sedangkan kunci
o Menjaga sumber daya sistem deskripsi disimpan untuk digunakan sendiri dan
agar tidak disalah gunakan, dinamakan sebagai kunci pribadi (private key).
dimodifikasi, interupsi, dan
diganggu orang lain. Algoritma simetris atau sering disebut algoritma
kriptografi konvensional adalah algoritma yang
menggunakan kunci yang sama untuk proses
enkripsi dan proses deskripsi. Algoritma kriptografi
Aspek keamanan:
simetris dibagi menjadi dua kategori yaitu
1. Privacy / Confidentiality (kerahasiaan) : algoritma aliran (Stream Ciphers) dan algoritma
menjaga informasi dari org yg tidak blok (Block Ciphers). Dimana pada algoritma
berhak mengakses. (kriptografi) aliran, proses penyandiannya akan beriorientasi
pada satu bit/byte data. Sedangkan pada algoritma
2. Integrity (keaslian / utuh) : informasi blok, proses penyandiannya berorientasi pada
tidak boleh diubah tanpa seijin pemilik sekumpulan bit/byte data (per blok). Adapun
informasi (enkripsi/digital signature) contoh algoritma kunci simetris adalah DES (Data
Encryption Standard), Blowfish, Twofish, MARS,
3. Authentication : mentakan bahwa IDEA, 3DES (DES diaplikasikan 3 kali),
informasi dikirimkan atau diberikan ke org AES(Advanced Encryption Standard) yang
yg tepat (digital signature/watermarking) bernama asli Rijndael.
4. 4. Availibility (ketersediaan) berhubungan Tujuan
dengan ketersediaan informasi ketika
dibutuhkan. 1. Confidentiality adalah layanan yang
digunakan untuk menjaga informasi dari
5. 5. Access control : berhubungan dgn cara pihak yang tidak memiliki wewenang.
pengaturan akses kpd informasi (user &
password) 2. Data integrity adalah layanan yang dapat
mendeteksi manipulasi data oleh pihak tak
6. 6. Non-repudiation: menjaga agar terotorisasi. Hal ini berhubungan dengan
seseorang tidak dapat menyangkal telah penjagaan dari perubahan data seperti
melakukan sebuah transaksi. insertion, deletion, dan substitution.
(kriptografi/digital signature).
3. Authentication adalah layanan yang penting karena dapat dipecahkan dalam
berhubungan dengan identifikasi. Fungsi
waktu singkat. Sedangkan ,
ini diaplikasikan di kedua entitas dengan
Kriptografi modern merupakan teknik
informasi itu sendiri. Dua pihak yang
berkomunikasi harus saling kriptografi yang beroperasi dalam mode
memperkenalkan diri.
bit ketimbang mode karakter. Pengoprasi
4. Non-repudiation adalah layanan yang kriptografi ini dalam mode bit berarti
mencegah entitas untuk menyangkal
terhadap pengiriman atau terciptanya semua data dan informasi (kunci,
suatu informasi oleh yang mengirim atau plainteks, maupun cipherteks) semua
membuat
dinyatakan dalam rangkaian string
Perbedaan
ataupun bit biner 0 dan 1. Teknik enkripsi
Kriptografi klasik merupakan teknik dan dekripsinya pun memproses semua
merupakan kriptografi yang sudah data dan informasi dalam bentuk
digunakan pada zaman dahulu sebelum rangkaian bit. Rangkaian bit yang
komputer ditemukan atau sudah menyatakan plainteks dienkripsi menjadi
ditemukan namun belum secanggih cipherteks dalam bentuk rangkaian bit,
sekarang. Kriptografi clasik ini melakukan demikian sebaliknya.
pengacakan huruf atau plaintext.
Kriptografi ini hanya melakukan
pengacakan pada huruf A - Z, kriptografi
semacam ini sangatlah tidak disarankan
untuk mengamankan informasi-informasi

Anda mungkin juga menyukai