Anda di halaman 1dari 2

PENYAKIT CAMPAK Di Indonesia : urutan ke-5 dari

10 besar penyakit yang


- pilek
- mata merah, belekan
(MORBILI) mengenai bayi dan anak-anak (1- - di dalam mulut ada bercak-
4 tahun) bercak putih seperti
sariawan

Kemudian :
Demam menjadi sangat tinggi
disertai timbulnya bercak-bercak
merah mulai dari : belakang
telinga menyebar ke leherke
mukake dadaseluruh tubuh,
Apakah penyakit campak itu ? kedua tangan dan kaki
penyakit yang sangat menular,
Oleh: yang disebabkan oleh virus
Elsa Belinda Marunduri
1115029

Bagian Ilmu Kesehatan


Masyarakat
Fakultas Kedokteran Universitas Setelah timbul bercak-bercak
Kristen Maranatha Penularan virus lewat percikan
merah, kulit lama-lama akan
Purwakarta air ludah, ingus (lewat udara)
mengelupas dan meninggalkan
2017 CEPAT MENULAR terutama bila
bekas kehitaman.
daya tahan tubuh anak sedang
turun dan belum diimunisasi
Gejala penyakit campak : Pengobatan :
Penyakit campak pada umumnya Awalnya : Penyakit ini dapat sembuh
menyerang - demam 3-4 hari sendiri bila daya tahan tubuh
ANAK - batuk anak baik karena anak dapat
menghilangkan virus dari Dulu ada beberapa anggapan pengobatan untuk mencegah
tubuhnya sendiri. yang SALAH, antara lain : komplikasi.
- campak tidak boleh
dimandikan
- bercak-bercak merah harus HATI-HATI !!
keluar semua, baru anak Ternyata campak banyak sekali
sembuh komplikasinya, antara lain :
- ke paru-paru (radang paru-
Anak harus tetap dimandikan/ di paru/ bronkopneumonia,
basuh dan dijaga kebersihan serta dapat memperparah
kulitnya agar tidak terjadi penyakit TBC)
infeksi kulit. Karena kulit yang - ke perut (diare terus
merah itu akan mengelupas dan menerus)
Bagaimana mendapatkan sangat rentan terhadap infeksi - ke otak (infeksi otak)
daya tahan tubuh anak kulit.
kembali ? Pencegahan :
- anak harus mendapat Imunisasi
istirahat yang cukup imunisasi dasar campak pada
- asupan makanan harus umur 9 bulan. Sebaiknya diulang
bergizi (4 sehat 5 pada umur 15 bulan (vaksin
sempurna) agar anak dapat MMR)
membentuk antibodi untuk
melawan virus.
- Beri vitamin A yang
menunjang perbaikan kulit
dan melindungi mata Jangan tunggu bercak-bercak
merah keluar semua. Segera
Bila anak panas tetap diberi obat bawa ke dokter untuk mendapat
penurun panas pengobatan dan mencegah
Bila kejang saat panas, diberi komplikasi dari penyakit campak.
antikejang. Anak harus tetap dibawa ke
dokter dan mendapat

Anda mungkin juga menyukai