Anda di halaman 1dari 12

1 Sebuah benda ketebalannya diukur dengan 2 Sebuah benda bergerak sejauh 3 m ke arah barat dan

micrometer skrup seperti gambar. berbelok ke selatan sejauh 6 m, kemudian berbalik ke


timur sejauh 11 m. besar perpindahan yang dilakukan
benda dari posisi awal adalah ....
(A) 3m
(B) 4m
(C) 10 m
Hasil pengukuran ketebalan benda adalah .... (D) 11 m
(A) 2,97 mm (E) 12 m
(B) 2,47 mm
(C) 2,03 mm
(D) 1,97 mm
(E) 1,47 mm

3 Grafik berikut menyatakan hubungan antara 4 Bola A dilemparkan vertikal ke atas dengan kecepatan 10
kecepatan (v) terhadap waktu (t) dari benda yang m.s . Satu detik kemudian dari titik yang sama bola B
-1

bergerak. Jarak yang ditempuh dari A ke C dilempar vertikal ke atas pada lintasan yang sama
adalah .... dengan kecepatan 25 m.s . Tinggi yang dicapai bola B
1

(A) 32 m saat bertemu dengan bola A adalah ....


(B) 28 m (A) 0,20 m
(C) 18 m (B) 4,80 m
(D) 16 m (C) 5,00 m
(E) 12 m (D) 5,20 m
(E) 31,25 m

5 Roda B dan C dipasang seporos dan roda A 6 Perhatikan gambar!


bersinggungan dengan roda B seperti gambar di
samping. Jika jari-jari roda A sama dengan jari-jari
roda C= 30 cm, jari-jari roda B= 60 cm,
perbandingan kelajuan linier antara roda A, B, dan
C adalah ....
(A) 1 : 1 : 1
(B) 1 : 2 : 1
(C) 1 : 4 : 1
(D) 2 : 2 : 1
(E) 4 : 1 :2

Dalam sebuah permainan golf, bola yang massanya 0,2 kg


(g=10 m.s ) akan dimasukan ke dalam lubang C seperti
-2

tampak pada gambar. Pemukul menyentuh bola dalam


waktu 0,01 sekon dan lintasan B-C ditempuh bola dalam
waktu 1 sekon. Gaya yang diperlukan pemain golf untuk
memukul bola supaya tepat masuk ke dalam lubang C
adalah ....
(A) 20 N
(B) 80 N
(C) 120 N
(D) 180 N
(E) 200 N

7 Dua buah balok dihubungkan dengan katrol licin 8 Perhatikan gambar berikut!
dan massa katrol diabaikan seperti pada gambar.
Massa A=mA, massa B = mB dan balok B turun
dengan percepatan a.
Batang yang panjangnya 6 meter dan massanya
diabaikan bekerja tiga buah gaya seperti gambar. Besar
momen gaya batang saat berotasi pada pusat massanya
di O adalah ...
(A) F (D) 5 F
(B) 3 F (E) 6 F
(C) 4 F

Jika percepatan gravitasinya g. maka besar


tegangan tali yang terjadi pada balok B adalah ....
(A) T = mB. a
(B) T = mA (a-g)
(C) T = mA (g-a)
(D) T = mB (a-g)
(E) T = mB (g-a)

9 Perhatikan gambar berikut! 10 Perhatikan gambar !

Sebuah benda ketika dimasukan ke dalam zat cair P


Letak koordinat titik berat bidang berbentuk huruf terapung dengan bagian volume
H adalah .... berada di bawah permukaan zat cair dan ketika
(A) (3 ; 4) dimasukan ke dalam zat cair Q benda tersebut melayang.
(B) (3,5 ; 2,5) Perbandingan massa jenis zat cair P dan Q adalah ....
(C) (3,5 ; 4) (A) 1 : 2
(D) (4 ; 3) (B) 2 : 2
(E) (4 ;4) (C) 2 : 3
(D) 3 : 1
(E) 3 : 4

11 Sayap pesawat terbang dirancang agar memiliki 12 Tabung berisi air setinggi 100 cm terisi air penuh.
gaya angkat ke atas maksimal, seperti gambar. Sebuah lubang Q terletak 10 cm di atas permukaan
tanah.

Jika v adalah kecepatan aliran udara dan P adalah


tekanan udara, maka sesuai dengan azas Bernoulli
rancangan tersebut dibuat agar
(A) vA > vB sehingga PA > PB
(B) vA > vB sehingga PA < PB Jarak pancaran air horizontal (x) adalah ....
(C) vA < vB sehingga PA < PB (A) 0,2 m
(D) vA < vB sehingga PA > PB (B) 0,3 m
(C) 0,6 m
(E) vA > vB sehingga PA = PB
(D) 0,9 m
(E) 1,0 m

13 Empat partikel masing-masing bermassa m 14 Perhatikan gambar berikut !


dihubungkan dengan batang ringan tidak bermassa
seperti gambar.
Sebuah benda dilepaskan dari A, melalui lintasan AB
Jika sistem partikel diputar dengan poros P, maka yang licin. Jika massa benda 1 kg dan g =10 m.s-2 , maka
besar m omen inersia partikel adalah ..... kecepatan benda di titik B adalah ....
(A) 0,5 ma 2
(A) 3,5 m.s
-1

(B) 4 ma2
(B) 5,0 m.s
-1

(C) 5 ma2
(C) 10,0 m.s -1

(D) 10 ma 2
(D) 12,5 m.s -1

(E) 12 ma 2
(E) 15,0 m.s -1

15 Perhatikan gambar berikut! 16 Bola bekel bermassa 200 gram dijatuhkan dari ketinggian
80 cm tanpa kecepatan awal. Setelah menumbuk lantai
bola bekel memantul kembali dengan kecepatan 1 m.s-1
(g=10 m.s-2) besar impuls pada bola adalah ....
(A) 1,6 N.s
(B) 1,5 N.s
(C) 1,0 N.s
(D) 0,8 N.s
Dua benda bermassa sama m1=m2 =0,5 kg dilepas (E) 0,6 N,s
bersamaan dari ketinggian yang sama melewati
lintasan cekung licin berjari-jari
meter. Jika kedua benda bertumbukan secara
lenting sempurna, maka kecepatan masing-masing
benda setelah bertumbukan adalah .... (g=10 m.s-1 )
(A) V11=-1 m.s-1 ; V12=2 m.s-1
(B) V11=+1 m.s-1 ; V12=-2 m.s-1
(C) V11=-2 m.s-1 ; V12=+2 m.s-1
(D) V11=-2 m.s-1 ; V12=+3 m.s-1
(E) V11=+1 m.s-1 ; V12=-2 m.s-1

Sebuah bola karet massanya 75 gram dilem-parkan Sebuah mobil dengan massa 1 ton, bergerak dari
horizontal hingga membentur dinding seperti keadaan diam. Sesaat kemudian kece-patannya 5 ms . -1

gambar. Jika bola karet di-pantulkan dengan laju Besar usaha yang dilakukan oleh mesin mobil tersebut
yang sama, maka besar impuls bola yang terjadi adalah ....
adalah .... (A) 1.000 J
(B) 2.500 J
(C) 5.000 J
(D) 12.500 J
(E) 25.000 J

(A) nol
(B) 1,5 N.s
(C) 3,0 N.s
(D) 3,7 N.s
(E) 5,5 N.s

Suatu gas ideal dalam ruang tertutup mengalami Dalam wadah tertutup terhadap 2 litter gas pada suhu
proses isokronik sehingga : 27C dan bertekanan 2 atm. Jika tekanan ditambah 2 atm
(1) Suhu berubah pada kondisi proses isokhorik, maka suhu gas menjadi ....
(2) Volumenya tetap (A) 600 C
(3) Tekanan berubah (B) 450 C
(4) Usahanya = nol (C) 327 C
Pernyataan yang benar adalah .... (D) 300 C
(A) (1), (2), (3), dan (4) (E) 54 C
(B) (1), (2), dan (3) saja
(C) (1) dan (3) saja
(D) (2) dan (4) saja
(E) (3) dan (4) saja

17 Gambar berikut ini menunjukan batang logam A dan 18 Dibawah ini adalah sifat-sifat gas ideal
B yang jenisnya berbeda disambung pada salah satu (1) Gas terdiri atas partikel-partikel yang tersebar merata
ujungnya (2) Tumbukan partikel dengan dinding bersifat lenting
sempurna
(3) Selang waktu tumbukan antar partikel berlangsung
Luas penampang kedua batang sama, tetapi sangat singkat
panjang A dua kali panjang B dan koefisien (4) Volume gas sangat besar dibanding wadah yang
konduksi A adalah 3 kali B. Jika ujung bebas A dan ditempatinya
B dikenakan suhu yang besarnya berbeda , maka (5) Hukum Newton tidak berlaku untuk molekul karena
suhu pada sambungan adalah .... ukurannya sangat kecil
(A) 60 C
0

(B) 64 C
0
Pernyataan yang tepat adalah ....
(C) 70 C
0
(A) (1), (2) dan (3)
(D) 76 C
0
(B) (1), (2) dan (4)
(E) 78 C
0
(C) (1), (3) dan (5)
(D) (2), (3) dan (5)
(E) (3), (4) dan (5)

19 Gas ideal di daerah ruang tertutup bersuhu T kelvin 20 Senar sepanjang 3 m diikat pada salah satu ujungnya dan
mengalami penurunan suhu menjadi T Kelvin dan ujung lainnya dihubungkan dengan vibrator. Ketika
tekanan P gas menjadi P. Perbandingan volume digetarkan, pada senar terbentuk gelombang stasioner
gas sebelum dan sesudah mengalami penurunan seperti gambar :
suhu adalah ....
(A) 1 : 2
(B) 2 : 3
(C) 3 : 2
(D) 3 : 4
(E) 4 : 3
Letak perut 5 dari ujung terikat adalah ....
(A) 0,9 m
(B) 1,2 m
(C) 2,5 m
(D) 2,7 m
(E) 3,0 m

21 Persamaan gelombang berjalan dinyatakan dalam 22 Sebuah mobil ambulans bergerak dengan kecepatan 72
satuan Sistem International (SI) adalah km.jam sambil membunyikan sirine dengan frekuensi
-1

1500 Hz. Pengendara sepeda motor bergerak dengan


kecepatan 20 m.s berlawanan arah dengan mobil
-1

Dari pernyataan-pernyataan berikut :


ambulans. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m.s-1,
(1) Cepat rambat gelombang 100 m.s-1.
maka perbandingan frekuensi yang didengar oleh
(2) Pada x=0 dan t=0 simpangan gelombang =0 pengendara sepeda motor sewaktu mendekat dan
(3) Frekuensi gelombang 20 Hz. menjauh mobil ambulans adalah ....
(4) Amplitudo gelombang 2 cm (A) 25 : 36
Manakah yang benar ? (B) 36 : 49
(A) (1) dan (2) (C) 64 : 81
(B) (1) dan (3) (D) 81 : 64
(C) (1) dan (4) (E) 100 : 61
(D) (2) dan (4)
(E) (2) dan (3)

23 Perhatikan gambar berikut! 24 Seekor nyamuk dilihat oleh seseorang dengan Lup
berjarak fokus 15 cm. Jika jarak baca normal mata orang
tersebut = 30 cm, maka perbesaran maksimum lup
adalah ....
(A) 1,5 kali
(B) 2,0 kali
(C) 3,0 kali
(D) 4,0 kali
(E) 4,5 kali
Jika titik P merupakan sumber bunyi yang
memancar ke segala arah, maka perbandin-gan
intensitas bunyi di titik S, R,dan Q bert u rut turut
adalah ....
(A) 16 : 25 : 100
(B) 16 : 50 : 200
(C) 32 : 50 : 100
(D) 36 : 25 : 100
(E) 72 : 25 : 200

25 Dua celah sempit yang terpisah pada jarak 2 mm 26 Perhatikan pernyataan berikut!
disinari secara tegak lurus. Pada layar yang (1) dapat berinterferensi
jaraknya 1 meter dari celah, terbentuk garis terang (2) mengalami polarisasi
ke 4 yang terletak 1 mm dari garis terang pusat. (3) mengalami difraksi
Panjang gelombang sinar yang dipakai adalah .... (4) merambat tanpa medium
(A) 2410 m
-6
(5) dapat dipantulkan
(B) 8,010 m
-6
Pernyataan di atas yang benar tentang sifat gelombang
(C) 3,710 m
-6
bunyi adalah ....
(D) 2,010 m -6
(A) (1), (2), dan (3)
(E) 0,510 m
-6
(B) (1), (3), dan (5)
(C) (1), (4), dan (5)
(D) (2), (3), dan (4)
(E) (3), (4), dan (5)

27 Perhatikan grafik hubungan gaya dengan 28 Tiga buah muatan titik berada pada posisi sebagai
pertambahan panjang pada pegas di bawah. berikut.
Apabila gaya diperbesar terus sampai melewati D Jika jarak PT = TR = 3 cm, maka resultan gaya listrik
maka pegas akan .... yang bekerja pada muatan dititik T sebesar ....
(A) meregang secara linear (A) 20 N
(B) tidak bertambah panjang (B) 60 N
(C) meregang tapi tidak linear (C) 80 N
(D) tidak mampu lagi menahan gaya sehingga akan (D) 100 N
putus (E) 140 N
(E) bertambah panjang dan tidak akan kembali ke
bentuk semula

29 Perhatikan gambar rangkaian listrik di samping! 30 Sebuah kawat berarus listrik I diletakan di antara dua
kutub magnet utara dan selatan seperti gambar.

Arah gaya Lorentz pada kawat adalah ....


Besar potensial di hambatan R2 adalah .... (A) masuk bidang kertas
(A) 2,67 volt (B) keluar bidang kertas
(B) 4,50 volt (C) menuju kutub utara magnet
(C) 6,00 volt (D) menuju kutub selatan magnet
(D) 6,67 volt (E) dari kutub utara menuju kutub selatan
(E) 8,00 volt

Perhatikan pernyataan berikut! Perbedaan teori atom Rutherford dengan teori atom Bohr
(1) Trafo step down untuk menurunkan tegangan adalah ....
(2) Trafo step up untuk menurunkan tegangan (A) pada teori atom Bohr, spektrum hidrogen diskrit,
(3) Trafo yang dipasang pada generator pembangkit sedangkan pada teori atom Rutherford kontinu
listrik adalah trafo step down (B) pada teori atom Bohr, elektron mengelilingi inti
(4) Trafo selalu menggunakan sumber tegangan sambil memancarkan energi, sedangkan pada teori atom
bolak balik Rutherfod tidak memancarkan energi
(C) pada teori atom Bohr, elektron berputar pada lintasan
Pernyataan di atas yang benar berkaitan den-gan stasioner, sedangkan teori Rutherford berupa lintasan
trafo ditunjukan oleh nomor .... parabolik
(A) (1) dan (2) (D) pada teori atom Bohr, lintasan stasioner tidak
(B) (1) dan (4) memiliki energi, sedangkan pada teori Rutherford setiap
(C) (2) dan (3) lintasan memiliki energi
(D) (2) dan (5) (E) pada teori atom Bohr, elektron tidak dapat pindah
(E) (3) dan (4) lintasan, sedangkan pada teori Rutherford elektron dapat
pindah lintasan

Perhatikan pernyataan berikut! Perhatikan reaksi penembakan berikut !


(1) Energi kinetik maksimum tidak tergantung pada
intensitas
(2) Efek foto listrik terjadi pada daerah ultra ungu Jika massa inti Be, He, C, n berturut-turut 9,033 sma;
(3) Frekuensi ambang semua logam sama 4,002 sma;12,001, sma; 1,009 sma dan 1 sma 931 MeV,
(4) Frekuensi foton lebih besar dari frekuensi maka energi yang dihasilkan adalah ...
ambang (A) 20,025 MeV
(B) 23,275 MeV
Pernyataan yang benar berkaitan dengan efek foto (C) 32,275 MeV
listrik adalah .... (D) 37,240 MeV
(A) (1) dan (2) (E) 41,890 MeV
(B) (1) dan (3)
(C) (2) dan (3)
(D) (2) dan (4)
(E) (3) dan (4)

Perhatikan grafik peluruhan zat radioaktif berikut!


Aktifitas zat radioaktif setelah meluruh selama
13,86 jam adalah ....
(A) 0,693 No.jam -1

(B) 0,250 No.jam -1

(C) 0,139 No.jam -1

(D) 0,125 No.jam -1

(E) 0,025 No.jam -1

Anda mungkin juga menyukai