Anda di halaman 1dari 6

USAHA-USAHA POSITIF PEMANFAATAN JEJARING SOSIAL BAGI MASYARAKAT

MASA KINI

1. PENDAHULUAN.
1.1 Latar belakang :
1.1.1 Pengertian jejaring sosial
1.1.2 Sejarah munculnya jejaring sosial
1.1.3 Dampak jejaring sosial
1.1.4 Masalah Etika dalam berjejaring sosial

1.2 Masalah :
1.2.1 Usaha apakah yang dapat pemerintah lakukan untuk mencegah maraknya penipuan
dalam jejaring sosial?
1.2.2 Usaha apakah yang dilakukan innovator jejaring sosial tersebut dalam
meminimalisir tindak kriminal dan peng-hacking-an dalam jejaring sosial?
1.2.3 Usaha apakah yang dilakukan oleh lembaga formal maupun non-formal dalam
menaggulangi hal kecanduan jejaring sosial yang berakibat fatal, seperti tindak
kriminal?
2. Pembahasan :
Usaha untuk mencegah maraknya kriminalitas melalui jejaring social oleh para
innovator, pemerintah, dan lembaga-lembaga formal maupun non-formal.

2.1 Usaha yang dapat pemerintah lakukan untuk mencegah maraknya penipuan dalam
jejaring sosial
2.2 Usaha yang dilakukan innovator jejaring social tersebut dalam meminimalisasi tindak
kriminal dan peng-hackingan dalam jejaring sosial
2.3 Usaha yang dilakukan oleh lembaga formal maupun non-formal dalam
menaggulangi hal kecanduan jejaring sosial yang berakibat fatal, seperti tindak
kriminal

3. Penutup
3.1 Kesimpulan
3.2 Saran Penulis

BAB I
Pendahuluan
1.1 Latar Belakang

1.1.1 Pengertian Jejaring Sosial

Jejaring sosial atau sanekane adalah suatu struktur sosial yang dibentuk dari simpul-simpul
(yang umumnya adalah individu atau organisasi) yang diikat dengan satu atau lebih tipe relasi
spesifik seperti nilai, visi, ide, teman, keturunan, dll.

Analisis jaringan sanekane memandang hubungan sosial sebagai simpul dan ikatan. Simpul
adalah aktor individu di dalam jaringan, sedangkan ikatan adalah hubungan antar aktor tersebut.
Bisa terdapat banyak jenis ikatan antar simpul. Penelitian dalam berbagai bidang akademik telah
menunjukkan bahwa jaringan sanekane beroperasi pada banyak tingkatan, mulai dari keluarga
hingga negara, dan memegang peranan penting dalam menentukan cara memecahkan masalah,
menjalankan organisasi, serta derajat keberhasilan seorang individu dalam mencapai tujuannya.

Dalam bentuk yang paling sederhana, suatu jaringan sanekane adalah peta semua ikatan yang
relevan antar simpul yang dikaji. Jaringan tersebut dapat pula digunakan untuk menentukan
modal sosial aktor individu. Konsep ini sering digambarkan dalam diagram jaringan sosial yang
mewujudkan simpul sebagai titik dan ikatan sebagai garis penghubungnya.

1.1.2 Sejarah Munculnya Jejaring Sosial

Kemunculan situs jejaring sosial ini diawali dari adanya inisiatif untuk menghubungkan
orang-orang dari seluruh belahan dunia.

Situs jejaring sosial pertama, yaitu Sixdegrees.com mulai muncul pada tahun 1997. Situs
ini memiliki aplikasi untuk membuat profil, menambah teman, dan mengirim pesan. Tahun 1999
dan 2000, muncul situs sosial lunarstorm, live journal, Cyword yang berfungsi memperluas
informasi secara searah. Tahun 2001, muncul Ryze.com yang berperan untuk memperbesar
jejaring bisnis. Tahun 2002, muncul friendster sebagai situs anak muda pertama yang semula
disediakan untuk tempat pencarian jodoh. Dalam keanjutannya, friendster ini lebih diminati anak
muda untuk saling berkenalan dengan pengguna lain. Tahun 2003, muncul situs sosial interaktif
lain menyusul kemunculan friendster, Flick R, You Tube, Myspace. Hingga akhir tahun 2005,
friendster dan Myspace merupakan situs jejaring sosial yang paling diminati.

Memasuki tahun 2006, penggunaan friendster dan Myspace mulai tergeser dengan
adanya facebook. Facebook dengan tampilan yang lebih modern memungkinkan orang untuk
berkenalan dan mengakses informasi seluas-luasnya. Tahun 2009, kemunculan Twitter ternyata
menambah jumlah situs sosial bagi anak muda. Twitter menggunakan sistem mengikuti - tidak
mengikuti (follow-unfollow), dimana kita dapat melihat status terbaru dari orang yang kita ikuti
(follow).

1.1.3 Dampak Jejaring Sosial


Dampak Negatif

1. Kecanduan situs jejaring sosial seperti Facebook atau MySpace juga bisa membahayakan
kesehatan karena memicu orang untuk mengisolasikan diri. Meningkatnya pengisolasian diri
dapat mengubah cara kerja gen, membingungkan respons kekebalan, level hormon, fungsi urat
nadi, dan merusak performa mental.

2. Seseorang yang menghabiskan waktunya di depan komputer akan jarang berolahraga sehingga
kecanduan aktivitas ini dapat menimbulkan kondisi fisik yang lemah, bahkan obesitas.

3. Kerusakan fisik juga sangat mungkin terjadi. Bila menggunakan mouse atau memencet keypad
ponsel selama berjam-jam setiap hari, seseorang dapat mengalami cedera tekanan yang berulang-
ulang. Penyakit punggung juga merupakan hal yang umum terjadi, pada orang-orang yang
menghabiskan banyak waktu duduk di depan meja komputer.

4. Media elektronik, seperti komputer, laptop, atau handphone (ponsel) juga menghancurkan
secara perlahan-lahan kemampuan anak-anak dan kalangan dewasa muda untuk mempelajari
kemampuan sosial dan membaca bahasa tubuh. Maksudnya adalah seseorang akan mengalami
pengurangan interaksi dengan sesama mereka dalam jumlah menit per hari-nya menyebabkan
jumlah orang yang tidak dapat diajak berdiskusi mengenai masalah penting, menjadi semakin
meningkat setiap harinya.

Dampak Positif:

1. Memperluas pergaulan.

2. Sebagai media promosi dalam bisnis.

1.1.4 Etika Dalam Ber-Jejaring Sosial

Saatinikehidupansocialkitatidaklepasdenganyangnamanyajejaringsocial,Bahkanada
yangmengatakanjejaringsocialitumembuatyangjauhmenjadidekatdanyangdekatmenjadi
jauhsemuakemudahanberkumunikasibisakitadapatkanpadajejaringsocial.Agarmenjadi
pengunayangpintardalamberjejaringsocialterdapatetikaetikayangharuskitaterapkan.
Memangetikaetikatersebuattidaktertulisnamundisinilahpentingannya,karenakitataupada
situsjejaringsocialkitabebasmelakukanapasajaapayangkitainginkan,mulaidari
mengupdatestatus,ngaploadfotodanvideo,hinggabebasbertemandengansiapasaja.
Laluapasajayangharuskitapatuhidalamjejaringsocialdiantaranya:

1. Update status

Updatestatusmenjadiseuatuyangsangatpentingdalamjejaringsocial,daristatuspula
kitadapatmengetahuisifatpengunajejaringsocial.Ketikamengupdatestatushendaknya
dipikirkansecarabaikbaik,apakahtulisanyangandatulisituberefekbaikatauberefek
burukbagioranglainyangmembacastatusanda.Hendaknyajanganmelampiaskanrasa
kemarahanandapadasitusjejaringsocialdengankatakatakotor.Jikahaldemikiananda
lakuakanmakaandaakanterlihatbodoh,kekanakkanaandanbijaksanadalammenghadapi
sesuatu.Tentukitamasihingattentangkasuslunamayayangdituntutmediagaragara
statusnyayangberisipenghinaanterhadapmediainfotaimentdanmaihbanyaklagicontoh
lainnyayangtentunyaseringkitalihatdijejaringsocial.

2. Etika upload foto


Upload foto yang kira-kira tidak mengandung unsure pornografi dan
kekerasaan. Sebenarnya aturan ini sudah terdapat pada situs-situs jejaring
social, situs tersebuat akan mengahapus ecara otomatis foto-foto tersebut. Jadi
dimana menurut sobat foto itu tidak pantas untuk publish jangan sekali-kali
menguploadnya.

3. Etika penguna dan nama profil

Gunakanlahprofildengannamaaslisobat,akanterlihattidakdewasaketikasobat
mengunakannamasamarauntukmengunakannamaprofilpadajejaringsocial.

4. Etika menambah teman


Hendaknya menambahkan teman yang benar-benar sobat kenal, atau
setidaknya sobat memiliki hubungan pertemanan dari teman-teman sobat, hal
ini tentunya agar supaya terhindar dari dan mengurangi penipuan yang terjadi
didunia maya. Sering juga kita dengar berita seorang pemudi di ajak kabur oleh
sesorang yang dikenalnya lewat jejaring social. Banyak teman disitus jejaring
social tidak menjadi tolak ukur dalam kepopuleran sobat.

Semuayangditerapkandidalametikajejaringsocialkembalikepadapengunanya,jika
dewasadanbijaksanadalammemanfaatkateknologiyangadatentunyahaltersebutakan
menambahproduktifitaskita,namunjikakitamasihbelumbisamemanfaatkanteknologi
yangadabukantidakmungkinkalauteknologitersebutberbaliakmenjadisesuatuyang
merugikanuntukdirikitasendiri.

1.2 Masalah

1.2.1 Usaha apakah yang dapat pemerintah lakukan untuk mencegah maraknya penipuan dalam
jejaring sosial?
BAB II

Pembahasan

2.1 Pembahasan

3.1 Pengertian

Sejarah

DAMPAK POSITIF INTERNET

Internet telah banyak membantu manusia dalam segala aspek kehidupan sehingga internet
mempunyai andil penuh dalam kehidupan sosial. Dengan adanya internet apapun dapat
dilakukan baik positif maupun negative.

Internet sebagai media komunikasi, merupakan fungsi internet yang paling banyak digunakan
dimana setiap pengguna internet dapat berkomunikasi dengan pengguna lainnya di seluruh dunia.
Media pertukaran data, dengan menggunakan email, newsgroup, ftp dan www (world wide web
jaringan situs-situs web) para pengguna internet di seluruh dunia dapat saling bertukar
informasi dengan cepat dan murah.

Media untuk mencari informasi atau data, perkembangan internet yang pesat, menjadikan www
sebagai salah satu sumber informasi yang penting dan akurat. Kemudahan memperoleh informasi
yang ada di internet sehingga manusia tahu apa saja yang terjadi. Bisa digunakan sebagai lahan
informasi untuk bidang pendidikan, kebudayaan, dan lain-lain.

Internet telah banyak memberikan keuntungan bagi manusia. internet sebagai sarana
mempermudah komunikasi manusia, menjadikan manusia lebih mudah dan efisien dalm
berkomunikasi.

Anda mungkin juga menyukai