Anda di halaman 1dari 2

Manajemen terpadu pengendalian Tuberkulosis resistan Pbat (MTPTRO)

A. Definisi TB Resistan Obat : Mono resistance, Poly resistance , MDR, XDR


dan TB RR

Tujuan dan kebijakan MTPTRO

Mengurangi angka kesakitan dan kematian akibat TB MDR dan menutus rantai
penularannya di masyarakat dgn cara menemukan dan mengobati sampai
sembuh semua pasien TB MDR

Kebijakan:

Menggunakan jejaring palayanan yg ada, penerapan menggunakan strategi


DOTS, pengembangan ditujukan utk meningkatkan mutu dan akses penemuan
dan pengobatan penderita terhadap pelayanan TB resistan obat yg bermutu, lab
yg bermutu utk biakan dan uji kepekaan Mtuberkulosis. Disediakan OAT lini
kedua yg berkualitas dan mempersiapkan sumber daya manusia, meningkatkan
dukungan keluarga dan masyarakat bagi pasien TB MDR. Pencatatan dan
pelapporan menggunakan paper based dan web based menggunakan e TB
manager, pemantauan da evcaluasi secara berkala

Alur diagnosis TB resistan obat


Diagnosis TB Resistan obat

a. Kriteria diagnosis
1. Gagal dgn pengobatan kategori 2 (tidak conversi setelah 3
bln pengobatan)
2. Ada riwayat pengobatan tidak standar/ menggunakan
kuinolon/ obat injeksi lini kedua minimal 1 bln
3. Gagal dgn pengobatan kategori 1/ tetap positif setelah 3 bln
pengobatan
4. Kasus kambuh dari kategori 1 dan 2
5. Loss to follow up/ lalai/ default
6. Ada riwayat kontak erat dgn pasien TB MDR
7. Pasien ko infeksi TB HIV yg tdk respons terhadap pemberian
OAT

OAT yg digunakan dlm pengobatan TB MDR

Jenis Sifat Efek samping


Gol I, lini I oral Ggn GI tract, fungsi Hati,
Z (Pirazinamide) Bakterisidal gout artritis, ggn
E (Etambutol) bakteriostatik penglihatan, buta warna,
neuritis perifer
Gol 2, OAT suntikan Sama dgn efek samping
Kanamycin Baktericidal streptomycin
Amikasin
Capreomycin
Gol 3 Fluorokinolon Mual, muntah, sakit
Levofloxacin idem kepala, pusing. Sulit
Moxiflokxacin tidur, ruptur tendon
Di + diare dan nyeri
sendi
Gol 4 OAT lini ke dua oral bakteriostatik Ggn gitract, fungsi hati
PAS dan pembekuan drh,
hipotiroidisme
Cycloserine (Cs) Bakteriostatik GGN SSP, neuropathi
Ethinamide bactericidal perifer, StevenJohnson,
ggn gitr anoreksia, fungsi
hati rambut rontok,
ginecomasti, impotensi
Siklus mens,
hipotiroidisme yg
reversible
Gol 8 Obat yg masih blm manfaatnya
jelas

Anda mungkin juga menyukai