Anda di halaman 1dari 3

1.

Metered dose inhalers (MDIs)


Membuka dan lepaskan penutup MDI.
Mengocok MDI secara perlahan beberapa kali untuk menghomogenkan
formula suspensi dan menyeragamkan dosis.

Berdiri dan tegakkan kepala kemudian pegang MDI dengan


posisi mouthpiece menghadap ke bawah (posisi canister terletak di
atas).Pentingnya step inisupaya dapat menerima dosis dengan tepat dan untuk
menkondisikan posisi obat berada lebih tinggi dari jalan keluarnya obat.
Tarik dan hembuskan napas melalui mulut yang pada dasarnya masalah dan
kesalahan umum yang terjadi ketidakmampuan pasien dalam
mengkoordinasikan ekhalasi dan inhalasi. Step ini dilakukan bertujuan agar
pasien dapat melakukan penarikan nafas secara dalam saat dosis obat
dikeluarkan dan pada saat ekhalasi dapat mencapai yang langsung menuju
paru-paru.
Letakkan mouthpiece pada bagian antara gigi dan tutup bibir dengan rapat
(kondisi mulut tertutup rapat). Step ini dilakukan agar aliran udara tidak
terganggu dengan jalan lidah yang menutupi bagian mouthpiece MDI dan
pada sediaan golongan antikolinergik sangat disarankan menutup rapat mulut
karena dapat menyebabkan terjadinya glaucoma apabila tersempot di bagian
dekat dengan mata.
Tarik nafas dalam-dalam dan bersamaan perlahan-lahan menekan bagian
atasmetal canister untuk mengeluarkan dosis
Lanjutkan untuk bernapas perlahan-lahan selama 4-5 detik.
Tahan napas selama 10 detik. Step tahan nafas selama 10 detik pada
dasarnya step ini sangatlah penting sebab partikel obat harus terdeposisi
secara maksimal dan optimal di paru-paru serta menahan nafas dapat
memberikan waktu pengobatan menetap atau bertahan lama pada saluran
pernafasan.
Hembuskan nafas secara perlahan-lahan melalui mulut. Tujuan dari step 9 ini
adalah memberikan waktu obat yang telah terdeposisi di paru-paru tidak
terbuang secara instan.
2. Single dose dry powder inhalers (DPIs)
Disiapkan obat dengan dosis yang tepat dengan memutar dan mengklik
dasar alat berbentuk tabung
Dinaikkan tuas kecil pada inhaler berbentuk cakram atau secara fisik dengan
memasukkan kapsul yang mengandung serbuk ke dalam alat (tergantung pada jenis DPI
Saat obat telah siap, ambil nafas sebanyak- banyaknya kemudian hembuskan nafas
sekuat-kuatnya
Masukkan corong mulut DPI ke dalam mulut dan tariklah nafas sedalam-dalamnya
hingga tidak dapat bernafas lebih jauh
Ketika mencapai titik hirup secara maksimal, tahap nafas selama 10 detik.
Kemudian hembuskan nafas ke udara
3. Preloaded Multi Dose
Buka tutup diskhaler
Ganti disk sesuai dosis yang diinginkan dengan cara menarik dan
mengembalikan disk yang telah diganti dengan dosis yang sesuai
Keluarkan nafas secara maksimal
Dekatkan mouthpiece secara horizontal ke mulut dan hisap dalam-dalam
Keluarkan diskhaler dari mulut dan tahan selama 5 - 10 detik
Jika dosis tidak mempan, putar kembali disk ke dosis selanjutnya
Setelah menggunakan diskhaler sebaiknya berkumur dan tutup kembali
diskhaler
4. Newer Multi Dose DPI
Putar dan tahan pembungkus luar accuhaler dengan menggunakan satu
tangan
Dorong bagian pegangan dengan ibu jari sampai terdengar suara klik
Bernafas dengan tenang
Peganglah alat secara horizontal, dekatkan mouthpiece pada mulut dan hisap
secara cepat dan dalam
Keluarkan accuhaler dari mulut dan tahan nafas selama 10 detik
Keluarkan nafas secara perlahan
Tutup alat dengan cara putar kembali tutup pegangan slide sejauh memutar
awal dengan menggunakan ibu jari sampai terdengar bunyi klik.
5.
6. Soft Mist Inhaler
Putar bagian bawah sampai berbunyi klik
Buka tutup respimat
Keluarkan nafas pelan-pelan
Dekatkan mouthpiece pada mulut dan mulailah bernafas sambil menekan
dosis yang diinginkan
Tarik nafas melalui mulut secara pelan dan dalam
Tahan nafas selama 5-10 detik
Keluarkan nafas perlahan dan tutup kembali respimat

Anda mungkin juga menyukai

  • Perubahan Contoh
    Perubahan Contoh
    Dokumen2 halaman
    Perubahan Contoh
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • 127565-Dagusibu
    127565-Dagusibu
    Dokumen19 halaman
    127565-Dagusibu
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • SITOLOGI
    SITOLOGI
    Dokumen1 halaman
    SITOLOGI
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Analisis
    Analisis
    Dokumen3 halaman
    Analisis
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Bindo
    Bindo
    Dokumen10 halaman
    Bindo
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Analisis
    Analisis
    Dokumen3 halaman
    Analisis
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Terapi Farmakologi + Kasus
    Terapi Farmakologi + Kasus
    Dokumen7 halaman
    Terapi Farmakologi + Kasus
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Plan Ibd
    Plan Ibd
    Dokumen2 halaman
    Plan Ibd
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Definisi Dan Etiologi
    Definisi Dan Etiologi
    Dokumen3 halaman
    Definisi Dan Etiologi
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Pengembangan Paragraf Riri
    Pengembangan Paragraf Riri
    Dokumen7 halaman
    Pengembangan Paragraf Riri
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Isolasi Alkaloid
    Isolasi Alkaloid
    Dokumen6 halaman
    Isolasi Alkaloid
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Diagram Alir Larutan
    Diagram Alir Larutan
    Dokumen1 halaman
    Diagram Alir Larutan
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Rheumatoid Arthritis
    Rheumatoid Arthritis
    Dokumen4 halaman
    Rheumatoid Arthritis
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • 7 daPuS Ok
    7 daPuS Ok
    Dokumen7 halaman
    7 daPuS Ok
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Fe CL 31
    Fe CL 31
    Dokumen3 halaman
    Fe CL 31
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Data Lab
    Data Lab
    Dokumen1 halaman
    Data Lab
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Alat Bahan Hasil Fitokim
    Alat Bahan Hasil Fitokim
    Dokumen2 halaman
    Alat Bahan Hasil Fitokim
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Fe CL 31
    Fe CL 31
    Dokumen2 halaman
    Fe CL 31
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Alat Bahan Hasil Fitokim
    Alat Bahan Hasil Fitokim
    Dokumen2 halaman
    Alat Bahan Hasil Fitokim
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Formula
    Formula
    Dokumen11 halaman
    Formula
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Data Lab
    Data Lab
    Dokumen1 halaman
    Data Lab
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat
  • Alat Bahan Hasil Fitokim
    Alat Bahan Hasil Fitokim
    Dokumen2 halaman
    Alat Bahan Hasil Fitokim
    Farmasi Phyretrin
    Belum ada peringkat