Anda di halaman 1dari 2

KEBIJAKAN UMUM

NOMOR REVISI HALAMAN


HS.15.B09.2.0004 01 1/1
DITETAPKAN OLEH :
RSUP Dr. Hasan Sadikin TANGGAL DIREKTUR UTAMA
Bandung TERBIT RSUP Dr. HASAN SADIKIN BANDUNG

PROSEDUR TETAP 07 Maret 2007


Prof. Dr. Cissy R.S. Prawira, dr.,Sp.A(K), MSc
NIP 140 086 929

1. PENGERTIAN Kebijakan umum adalah suatu kebijakan mengenai tatalaksana


penanganan pasien di ICU secara umum

2. TUJUAN Untuk meningkatkan pelayanan di ICU

3. KEBIJAKAN Pelayanan /perawatan pasien-pasien di ICU dilakukan berdasarkan


pendekatan multidisiplin, yaitu kolaborasi Kepala/ ICU merangkap
dokter konsultan intensivist (ICU) dengan manajer keperawatan
(Kepala Ruangan Perawatan ICU), dokter ahli gizi medik, dokter
ahli mikrobiologi dan farmasi. Selanjutnya kolaborasi ini disebut tim
ICU.
Tatalaksana medis berdasarkan EBM (Evidence Based Medicine)
pada pasien-pasien di ICU dilakukan secara langsung oleh dokter
konsultan ICU sebagai koordinator (ketua tim) yang bekerja sama
dengan dokter yang mengirim, dokter spesialis, dan subspesialis.
Tatalaksana medis terhadap pasien-pasien ICU pada pagi hari (jam
kerja 08.00-14.00) dilakukan oleh tim ICU sedangkan dari jam
14.00 08.00 dilakukan oleh dokter jaga (Trainee KIC, Dokter
Residen Anestesiologi, Penyakit Dalam, Neurologi,Bedah dan
Penyakit Anak).
Dokter jaga ICU yang bertugas bertanggung jawab terhadap semua
kedaruratan medis di ICU serta membantu dokter jaga Unit Gawat
Darurat dalam penanganan kedaruratan medis.

4. PROSEDUR Disesuaikan dengan kebijakan yang tertulis diatas

5. UNIT TERKAIT Bagian Ilmu Penyakit Dalam


Bagian Bedah
Bagian Bedah Saraf
Bagian Orthopedi
Bagian Neurologi
Bagian Kulit dan Kelamin
Bagian Ilmu Penyakit Anak

Anda mungkin juga menyukai