Anda di halaman 1dari 7

RESUME ASUHAN KEPERAWATAN

PADA KELUARGA TN.P DENGAN HIPERTENSI DAN DIABETES MELITUS


DI RW 06 KELURAHAN SUKOHARJO KOTA MALANG

Untuk Memenuhi Tugas Profesi Departemen Komunitas


Puskesmas Bareng, Malang

Oleh:
Siti Khoiriya
NIM. 150070300011065

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
MALANG
2017

Keluarga Resume

FORMAT ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

1. Pengkajian

1. Nama KK : Pardin
2. Umur KK : 57 tahun
3. Alamat : Sukoharjo RT 7
4. No. Telephon :-
5. Pekerjaan : Tidak bekerja
6. Pendidikan : SD
7. Susunan Anggota Keluarga :
Sex Hub Dg Gol Masalah
No Nama Umur Pendidikan Pekerjaan
(L/P) KK Darah Kesehatan
1 Pardin 57 L Kepala B SD Tidak Hipertensi,
keluarga bekerja DM, Stroke
2 Suci 55 P Istri - SMP IRT Tidak ada
masalah

Genogram ( dibuat 3 generasi )

Tn. Pardin (57 Ny. Suci (55 th)

RESUME KEPERAWATAN

Nama : Tn. Pardin


Usia : 57 tahun
Alamat : Jl Prof Yamin RT 06 RW 06
Tanggal : 3 April 2017
S - Tn. Pardin mengatakan terdiagnosa Hipertensi dan DM sekitar 1 bulan yang lalu
- Tn. Pardin mengatakan rutin ke PKM Janti untuk kontrol, 1 bulan 1 x
- Tn. Pardin mengatakan kaki dan tangan sebelah kanan lemas sejak 1 bulan yll,
didiagnosa stroke oleh dokter di Panti Nirmala (Rawat inap)
- Tn. Pardin mengatakan sebelum didiagnosa stroke sering mengkonsumsi kopi dan
rokok
- Tn. Pardin mengatakan rutin mengkonsumsi obat hipertensi dan DM
- Tn. Pardin mengatakan tidak pernah melatih anggota tubuh yang lemas
- Tn. Pardin mengatakan jarang berolahraga
O - TD= 160/ 90 mmHg
- Kekuatan otot= 3 5
3 5
A Kesiapan Meningkatkan Manajemen Kesehatan mengenai penyakit hipertensi dan DM

P Tujuan :
Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x pertemuan klien menunjukkan
peningkatan manajemen kesehatan mengenai penyakit hipertensi dan DM
Kriteria hasil :
NOC: Knowledge: Diabetes Management
1. Pasien mengetahui penyebab, tanda dan gejala DM, hipoglikemia,
hiperglikemia
2. Pasien mengetahui peran diet, olahraga untuk mengontrol GD
3. Pasien mengetahui pencegahan hipo dan hiperglikemia
4. Pasien mengetahui pentingnya minum obat sesuai resep
5. Pasien mengetahui efek samping obat
NOC: Compliance behavior: Prescribed Medication
1. Pasien mampu melaporkan pada petugas kesehatan jika ada efek samping obat
2. Pasien mampu memonitor efek samping obat

NOC: Diabetes Self Management


1. Pasien mengetahu komplikasi DM dan melaporkan jika dijumpai gejala
komplikasi

NIC: Teaching: Disease Process


1. Kaji pengetahuan klien tentang hipertensi dan DM
2. Jelaskan pada klien proses penyakit
3. Jelaskan tanda dan gejala yang muncul
4. Identifikasi kemungkinan penyebab bersama klien dan keluarga
5. Jelaskan akibat yang dapat terjadi dari penyakit
6. Berikan informasi tentang penangannya dengan tepat

NIC: Teaching: Prescribed Medication


1. Informasikan pada pasien fungsi masing-masing obat
2. Informasi mengenai dosis, durasi dan rute obat
3. Informasikan konsekuensi jika tidak minum obat rutin
4. Informasikan kemungkinan efek samping obat
5. Informasikan cara mengurangi efek samping obat
6. Libatkan anggota keluarga
NIC:Hyperglikemia Management
1. Monitor tanda gejala hiperglikemia
2. Fasilitasi kepatuhan diet dan olahraga
I NIC: Teaching: Disease Process
1. Mengkaji pengetahuan klien tentang hipertensi dan DM
2. Menjelaskan pada klien proses penyakit
3. Menjelaskan tanda dan gejala yang muncul
4. Mengidentifikasi kemungkinan penyebab bersama klien dan keluarga
5. Menjelaskan akibat yang dapat terjadi dari penyakit
6. Memberikan informasi tentang penangannya dengan tepat

NIC: Teaching: Prescribed Medication


1. Menginformasikan pada pasien fungsi masing-masing obat
2. Menginformasikan mengenai dosis, durasi dan rute obat
3. Menginformasikan konsekuensi jika tidak minum obat rutin
4. Menginformasikan kemungkinan efek samping obat
5. Menginformasikan cara mengurangi efek samping obat
6. Melibatkan anggota keluarga

NIC:Hyperglikemia Management
1. Memonitor tanda gejala hiperglikemi
2. Memfasilitasi kepatuhan diet dan olahraga
E S:
- Klien mengatakan mengerti penjelasan perawat dan akan mengikuti anjuran
perawat untuk rajin olahraga
O:
- Klien tampak memperhatikan penjelasan perawat dan aktif bertanya
A:
Masalah teratasi sebagian
P:
Lanjutkan intervensi

Tanggal : 10 April 2017


S - Tn. Pardin mengatakan masih rutin mengkonsumsi obat hipertensi dan DM
- Tn. Pardin mengatakan sudah melatih anggota tubuh yang lemas
- Tn. Pardin mengatakan berolahraga 3x perminggu
O - TD= 130/ 80 mmHg
- Kekuatan otot= 3 5
3 5
A Kesiapan Meningkatkan Manajemen Kesehatan mengenai penyakit hipertensi dan DM

P Tujuan :
Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x pertemuan klien menunjukkan
peningkatan manajemen kesehatan mengenai penyakit hipertensi dan DM
Kriteria hasil :
NOC: Knowledge: Diabetes Management
1. Pasien mengetahui penyebab, tanda dan gejala DM, hipoglikemia, hiperglikemia
2. Pasien mengetahui peran diet, olahraga untuk mengontrol GD
3. Pasien mengetahui pencegahan hipo dan hiperglikemia
4. Pasien mengetahui pentingnya minum obat sesuai resep
5. Pasien mengetahui efek samping obat
NOC: Compliance behavior: Prescribed Medication
1. Pasien mampu melaporkan pada petugas kesehatan jika ada efek samping obat
2. Pasien mampu memonitor efek samping obat

NOC: Diabetes Self Management


1. Pasien mengetahu komplikasi DM dan melaporkan jika dijumpai gejala
komplikasi

NIC: Teaching: Disease Process


1. Kaji pengetahuan klien tentang hipertensi dan DM
2. Jelaskan pada klien proses penyakit
3. Jelaskan tanda dan gejala yang muncul
4. Identifikasi kemungkinan penyebab bersama klien dan keluarga
5. Jelaskan akibat yang dapat terjadi dari penyakit
6. Berikan informasi tentang penangannya dengan tepat

NIC: Teaching: Prescribed Medication


1. Informasikan pada pasien fungsi masing-masing obat
2. Informasi mengenai dosis, durasi dan rute obat
3. Informasikan konsekuensi jika tidak minum obat rutin
4. Informasikan kemungkinan efek samping obat
5. Informasikan cara mengurangi efek samping obat
6. Libatkan anggota keluarga

NIC:Hyperglikemia Management
1. Monitor tanda gejala hiperglikemia
2. Fasilitasi kepatuhan diet dan olahraga
I 1. Menjelaskan pada klien proses penyakit
2. Menjelaskan tanda dan gejala yang muncul
3. Menjelaskan akibat yang dapat terjadi dari penyakit
4. Memberikan informasi tentang penangannya dengan tepat
5. Menginformasikan pada pasien fungsi masing-masing obat
7. Menginformasikan konsekuensi jika tidak minum obat rutin
8. Menginformasikan kemungkinan efek samping obat
9. Menginformasikan cara mengurangi efek samping obat
10. Memonitor tanda gejala hiperglikemi
11. Memfasilitasi kepatuhan diet dan olahraga
12. Melibatkan anggota keluarga
E S:
- Klien mengatakan mengerti penjelasan perawat dan akan mengikuti anjuran perawat
untuk rajin olahraga
O:
- Klien tampak memperhatikan penjelasan perawat dan aktif bertanya
A:
Masalah teratasi sebagian
P:
Lanjutkan intervensi
Tanggal : 20 April 2017
S - Tn. Pardin mengatakan masih rutin mengkonsumsi obat hipertensi dan DM
- Tn. Pardin mengatakan sudah melatih anggota tubuh yang lemas
- Tn. Pardin mengatakan berolahraga 4x perminggu
O - TD= 130/ 80 mmHg
- Kekuatan otot= 3 5
3 5
A Kesiapan Meningkatkan Manajemen Kesehatan mengenai penyakit hipertensi dan DM

P Tujuan :
Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x pertemuan klien menunjukkan
peningkatan manajemen kesehatan mengenai penyakit hipertensi dan DM
Kriteria hasil :
NOC: Knowledge: Diabetes Management
1. Pasien mengetahui peran diet, olahraga untuk mengontrol GD
2. Pasien mengetahui pencegahan hipo dan hiperglikemia
3. Pasien mengetahui pentingnya minum obat sesuai resep
NOC: Compliance behavior: Prescribed Medication
1. Pasien mampu memonitor efek samping obat

NIC: Teaching: Disease Process


1. Jelaskan hubungan diet, olahraga dalam mengontrol DM

NIC: Teaching: Prescribed Medication


1. Informasikan konsekuensi jika tidak minum obat rutin
2. Informasikan kemungkinan efek samping obat
3. Informasikan cara mengurangi efek samping obat

I 1. Jelaskan hubungan diet, olahraga dalam mengontrol DM


2. Informasikan konsekuensi jika tidak minum obat rutin
3. Informasikan kemungkinan efek samping obat
4. Informasikan cara mengurangi efek samping obat

E S:
- Klien mengatakan mengerti penjelasan perawat dan akan mengikuti anjuran perawat
untuk rajin olahraga
O:
- Klien tampak memperhatikan penjelasan perawat dan aktif bertanya
A:
Masalah teratasi
P:
Hentikan intervensi

Anda mungkin juga menyukai