Anda di halaman 1dari 2

PEMANASAN MUATAN CAIR

Karena dalam temperatur rendah produk minyakbertambah sedemikkian rupa


sehinggapengaliran melalui pipa tidak memungkinkanmaka dari itu tangki harus
dilengkapi dengan pemanas muata (cargo heating system). Sistem pemanas ini
terdiridari sistem pemanas berbentuk tabung/tubular heaters dengan kedalaman
kira ira 50 mmdan kedalaman uap dimasukkan dalam tekanan2 sampai 7 kg/cm 2
sistem pemanas ini dilengkapi dengan steem traps untuk memungkinkan
kondensasi yang lengkap dan pipa dipasang dengan sudut kemiringanuntuk
memperoleh pengeluaran yang lebih baik dari yang dikondensasikan itu

Paanas yang dikeluarkan ke pipa koil sistem pemanasmuatan dikeluarkan untuk

1 untuk memanasi muatan

2 sebagai pemindahan panas dari gelaadakdan melalui sisi kapal yang


berhubungan dengan udara luar

3 ssebagai pemindahan panas dari sisi dan dasar kapal yang berhubungan
dengan air

Q1 = 1000v.[(m.c1 + c2 ( t1 t2 ))]

Dimana :

V = volume dari ruang muat (m3)

Y = berat jenids dari produk minyak (kg/m3)

T1 = temperatur permulaan (C)

T2 = temperatur akhir (C)

C1 = panas lebur dari komponen padat muatan yang terdapat hanya pada
minyak beerat (masuts) yg bersifat parafin C1 = 0,5

M = proporsi jumlah yang bersifat paarafin didalam muatan

C2 = kapasitas panas dari produk minyak

Pemindahan panas melalui geladak dari sisi kapal ke udara

Q 2 = k 1 . F1

Dimana:

K2 = 7,5 sampai 10 adalah koefisien pemindahan panas dari muatan ke udara


luar (kcal/m2 jam C)

F1 = permukaan dari sisi geladak yang berhubungan dengan udara luar (m 2)

T3 = temperatur udara luar (C)


Pemindahan panas melalui sisi dan dasar kapal ke laut

t 1+ t 2
Q3 = k2 F2
( t 4)
2

Dimana:

K2 = 34 sampai 49 adalah koefisien pemindahan panas dari produk minyak ke air


laut

F2 = permukaan yang berhubungan dengan sisi dasar kapal dengan air laut

T4 = temperatur air laut t4

Jumlah panas yang dibutuhkan untuk memanaskan muatan sampai temperatur


yang dibutuhkan dalam t jam adalah

Q = Q1 + Q2T + Q3 (kcal)

T = jumlah waktu yang dibutuhkan (jam)

Anda mungkin juga menyukai