Anda di halaman 1dari 3

UJIAN AKHIR SEMESTER

PRAKTIKUM PENGANTAR PEMROGRAMAN


Waktu Pengerjaan: 90 Menit

Nama : c. Bagian judul, bagian proses dan bagian


NIM : akhir
d. Bagian inisialisasi, bagian deklarasi dan
1. Parameter yang digunakan untuk pemanggilan bagian akhir
fungsi adalah parameter... 10. Sintaks yang digunakandalamperintah
a. Aktual subprogram fungsiadalah
b. Formal a. tipe data namafungsi (parameter formal)
c. Faktual b. tipe data deklarasi (parameter formal)
d. Langsung c. deklarasinamafungsi (parameter actual)
2. Yang berfungsi sebagai sintaks untuk d. tipe data deklarasi (parameter actual)
mengembalikan nilai yang diinginkan dalam 11. Tipe data bentukan terstruktur yang digunakan
fungsi adalah... untuk menyimpan serangkaian elemen yang
a. Back b. Return bertipe sama adalah istilah dari ...
c. Void d. Boolean
3. Fungsi adalah subprogram yang ...... sebuah a. Larik c. Larik 2-D
nilai dari tipe tertentu
a. Mengembalikan b. Larik 1-D d. Data
b. Melepaskan
c. Menghitung 12. Apa perintah untuk membuat tipe data baru
d. Menggunakan dengan nama LarikInt yang isinya berupa data
4. Berikut ini adalah struktur fungsi, kecuali ... integer?
a. Bagian judul
b. Bagian isi a. Typedef struct LarikInt
c. Bagian deklarasi
d. Badan Program b. Typedef enum LarikInt
5. Apa guna % dalam listing n%2 ...
a. Sebagai penghitung nilai persen dari c. Typedef int LarikInt
hasil perhitungan
b. Sebagai pemisah antar variabel dan d. Int LarikInt
nilainya
c. Sebagai sisa hasil bagi dari pembagian 13. Di bawah ini yang mana merupakan larik 1-
n/2 D?
d. Sebagai penunjuk tipe data yang
a. A=[1,1;1,1]
digunakan
6. Perintah yang diakses dengan cara dipanggil
b. B=[1 1 1 1]
namanya dari subprogram pemanggilnya
adalah c. C=[1;1;1;1]
a. Prosedur c. Fungsi Rekursif
b. Larik d. Fungsi d. D=[1 1;1 1]
d. Larik
7. Nilai yang dapat ditampung dalam perintah 14. Indeks pada larik 1-D biasanya dilambangkan
fungsi dalam sebuah variable harus bertipe dengan...
a. Berbeda c. Tidak menentu
b. Sama d. Tidak Sama a. a c. k
8. Teknik pemrograman modular adalah
a. Subprogram besar yang dapatdiproses b. j d. i
b. Subprogram besar yang
dibuathinggamenjadilebihbaik 15. Pemberian harga awal untuk seluruh elemen
c. Subprogram besar yang dipecah - larik adalah kegunaan dari...
pecahmenjadi subprogram kecil
d. Subprogram kecil yang a. Membaca larik
dapatdibentukmenjadi subprogram besar
9. Strukturfungsipadaumumnyadibagimenjadi b. Mencetak larik
a. Bagian inisialisasi, bagian proses dan
bagian instruksi c. Menginisialisasi larik
b. Bagian judul, bagian deklarasi dan bagian
instruksi d. Memanggil larik
UJIAN AKHIR SEMESTER
PRAKTIKUM PENGANTAR PEMROGRAMAN
Waktu Pengerjaan: 90 Menit

16. Setiap elemen pada tipe data array ditandai b. nama_array[jumlah_elemen_baris]


dengan... [jumah_elemen_kolom]
a. Variabel c. Konstanta
b. Indeks d. Koefisien c. nama-aray[baris][kolom]
17. kumpulan elemen-elemen yang terurut dan
memiliki tipe data yang sama disebut: d. nama_array[elemen_baris]
a. rekrusif c. array [ elemen_kolom]
b. record d. File
18. Di bawah ini merupakan hal-hal yang harus 24. perhatikan listing dibawah ini
dikemukakan dalam mendeklarasikan suatu
bentuk array, kecuali #include <stdio.h>
a. nama array int main(){
b. banyak elemen array int arr[10]; //indeks awal 0 dan indeks akhir
c. record 9
d. tipe data arr[0] = 5;
19. Kumpulan atau urutan elemen-elemen data printf("%d\n", arr[0]);
yang bertipe sama adalah definisi dari }
a. Rekrusif c. Larik 1D Termasuk larik apakah listing diatas
b. Array d. Larik 2D a. dinamik c. 2-dimensi
20. Larik yang didefinisikan dengan indeks awal
dan indeks akhirnya merupakan definisi b. statik d. 3-Dimensi
umum larik dalam bahasa pemrograman...
a. C++ c. Java 25. Apa keistimewaan larik 2D dibandingkan
b. Pascal d. PHP dengan larik 1-D
21. Dalam pengisian larik terdapat metode yang
a. Elemen-elemen array dapat diakses oleh
digunkan. Berapakah jumlah metode yang
program menggunakan suatu indeks
digunakan dalam pengisan larik 2 Dimensi
tertentu. Pengaksesan
a. 5 c. 2
b. banyak baris dan banyak kolom yang
b. 1 d. 3 bertipe sama.

22. Larik dalam bahasa C selalu dimulai dari c. Pengisian dan pengambilan nilai pada
indeks 0. Larik dapat didefinisikan secara indeks tertentu dapat dilakukan dengan
statik atau dinamik. Bagaimana jika mengeset nilai atau menampilkan nilai
didefinisikan secara statik ? pada indeks yang dimaksud.

a. ukuran larik akan tetap dari awal program d. elemen array dapat dilakukan berurutan
hingga akhir program atau random berdasarkan indeks tertentu
secara langsung.
b. ukuran larik tidak tetap dari awal program
hingga akhir program 26. Apa yang dimaksud dengan fungsi rekursif ?

c. ukuran larik akan tetap dari awal program a. Fungsi yang memanggil dirinya sendiri
saja
b. Fungsi yang berulang dengan syarat batas
d. ukuran larik tidak tetap pada awal program tertentu
pada akhir tetap
c. Fungsi yang mencari nilai suatu
23. Dalam bentuk umum pendeklarasian larik persamaan
dibawah ini, yang mana menyatakan
d. Fungsi yang menghitung nilai rata-rata
pendeklarasian benar
27. Apa yang dimaksud dengan fungsi iterasi?
a. nama_array[jumlah_elemen_kolom]
[jumah_elemen_kolom] a. Fungsi yang memanggil dirinya sendiri
UJIAN AKHIR SEMESTER
PRAKTIKUM PENGANTAR PEMROGRAMAN
Waktu Pengerjaan: 90 Menit

b. Fungsi yang berulang dengan syarat batas 32. Dibawah ini yang merupakan kelebihan dari
tertentu fungsi rekursif adalaha

c. Fungsi yang mencari nilai suatu a. Perlu adanya batas awal dan batas akhir
persamaan perulangan

d. Fungsi yang menghitung nilai rata-rata b. Membutuhkan memori yang cukup besar

28. Contoh penggunaan fungsi rekursif ? c. Tidak dapat menyelesaikan persoalan


faktorial
a. Mencari rata-rata
d. Scipt program lebih singkat
b. Menghitung suatu persamaan
33. Berikut merupakan contoh dari fungsi
c. Menghitung nilai factorial dari suatu rekursif, kecuali
bilangan
a. Bilangan Fibonacci
d. Menghitung suatu nilai dari matriks
b. Menara Hanoy
29. Apa yang mebuat fungsi rekursif
menghentikan perulangannya ? c. Faktorial

a. Basis c. Main d. Matriks

b. Rekurens d. Subprogram 34. 1,2,3,5,8,13,...

30. Subprogram dibawah ini digunakan untuk Deret di atas merupakan contoh dari
mencari? a. Bilangan Fibonacci

int a(int x) b. Menara Hanoy


if (x==0)
{ c. Faktorial
return(1);
else d. Matriks
return (x*a(x-1));
} 35. Fungsi Basis dalam fungsi rekursif adalah
a. Nilai pangkat c. Nilai Factorial
a. Menghentikan perulangan dalam fungsi
b. Nilai logaritma d. Nilai Konstanta rekursif

31. Dibawah ini yang merupakan kekurangan dari b. Untuk mendefiniskan objek dalam
fungsi rekursif adalah terminologi dirinya sendiri

a. Perlu adanya batas awal dan batas akhir c. Menghasilkan perulangan berantai
perulangan
d. Dapat membuat program lebih singkat
b. Membutuhkan memori yang cukup besar

c. Tidak dapat menyelesaikan persoalan


faktorial

d. Scipt program lebih singkat

Anda mungkin juga menyukai