Anda di halaman 1dari 1

Kelebihan :

1. Pada artikel jurnal ini menggunakkan beberapa literatur sebagai


acuannya.
2. Pada artikel jurnal ini telah membagi menjadi beberapa kelompok
berdasarkan insiden pada absopsi atelektasis kemudian membuat
perbandingan dari beberapa penelitian yang sudah dilakukan.

Kekurangan :

1. Pada artikel jurnal ini belum menjelaskan seberapa banyak populasi yang
telah diteliti dan kurangnya sampel yang didapat.
2. Pada artikel jurnal juga belum menunjukkan ambang batas untuk efek
klinis dari absorpsi atelektasis.
3. Pada artikel jurnal ini tidak menyertakan tabel yang berisi data dan hasil
penelitian secara mendetail sehingga pembaca sedikit kesulitan dalam
memahami.

Saran :

1. Sebaiknya pada artikel jurnal menjelaskan berapa banyak populasi yang


telah diteliti, melakukan pengambilan sampel lebih banyak dan melakukan
penelitian lebih lanjut dan mendetail agar mendapatkan hasil yang akurat.
2. Sebaiknya artikel jurnal menunjukkan ambang batas untuk efek klinis dari
absorpsi atelektasis yang jelas sehingga dapat membantu dalam panduan
desain studi di kedepannya.
3. Sebaiknya dalam artikel jurnal menambahkan tabel data dan hasil
penelitian agar memudahkan pembaca memahami.

Anda mungkin juga menyukai